Bos Playboy Dituduh Terlibat Seks dengan Anjing, Benarkah?
Mendiang Hugh Hefner, bos majalah Playboy itu belakangan namanya kembali menjadi perbincangan negatif setelah serial dokumenter berjudul Secrets of Playboy tayang. Banyak suara dari para model Playboy yang juga mantan kekasih Hugh yang mengungkap kebenaran saat berada di Playboy Mansion.
Dalam waktu singkat, serial tersebut muncul dengan banyak tuduhan serius ke Hugh Hefner. Kebanyakan dari pengakuan wanita tampak begitu 'mengerikan', tapi mungkin salah satu yang paling mengejutkan datang di Episode 5.
Mantan pacar Hugh Hefner, Sondra Theodore, mengungkapkan banyak pengalaman pribadinya dari hubungan lima tahun mereka (dari 1976 sampai 1981). Sondra mengatakan dia dipaksa untuk mengonsumsi kokain sampai melakukan masturbasi untuk anjing mereka.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Aku masuk dan dia melakukan itu (gerakan seksual tangan) ke anjing kami. Dan aku langsung bertanya apa yang dilakukannya? Dia berkata, 'anjing juga memiliki kebutuhan,,'" ungkap Sondra yang tidak habis pikir dengan apa yang dilakukan mantan kekasihnya itu.
Sondra tidak membiarkan anjing di sana sendirian karena hal serupa bisa saja terjadi lagi. Dalam wawancara tersebut pun, Sondra mengatakan bahwa anjing-anjing mereka itu juga menjadi kecanduan narkoba karena selalu diberikan obat-obatan terlarang itu.
Sondra juga mengklaim bahwa Hugh Hefner sepanjang hidupnya terus melakukan aksi seks, seolah tidak pernah puas. Tidak heran akan ada terus wanita seksi di Playboy mansion semasa hidupnya.
"Tidak ada akan pernah cukup untuknya. Dan aku menyadari bahwa betapa banyaknya orang di sana, seberapa cantiknya para wanita tersebut, itu hanya akan memuaskannya saat itu, dan akan segera berakhir. Dia terus mencari sesuatu yang lebih besar, lebih baik, dan lebih nakal lagi," jelas Sondra.
Simak juga Video: Perancang Istana Negara Baru, Tak Mau Dibayar Malah Mau Menyumbang
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Wanna One Siap Reuni, Kang Daniel Ungkap Tak Bisa Ikut Penuh Karena Ini
6 Fakta Ibu Negara Venezuela Cilia Flores yang Ditangkap Presiden Trump
Di Balik Status Miliarder Beyonce, Upah Buruh Brand Fashionnya Cuma Rp 8 Ribu
Tatiana Kennedy Meninggal di Usia Muda, Drama Keluarga Kennedy Terkuak
Sinopsis The Darkest Hour, Tayang di Bioskop Trans TV Hari Ini
6 Fakta Ibu Negara Venezuela Cilia Flores yang Ditangkap Presiden Trump
Ramalan Zodiak 4 Januari: Cancer Lebih Selektif, Leo Waspada Pihak Ketiga
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
Wanna One Siap Reuni, Kang Daniel Ungkap Tak Bisa Ikut Penuh Karena Ini











































