The Penthouse hingga High Society, Drama Korea tentang Orang Kaya dan Miskin
The Penthouse merupakan salah satu drama karya Kim Soon-ok yang menceritakan tentang isu sosial dalam kehidupan bertetangga. Kim Soon-ok pun juga menulis cerita untuk drama The Last Empress (2018), Come! Jang Bo-ri (2014) hingga Temptation of Wife (2008).
Selain The Penthouse, sebenarnya ada beberapa drama lain yang memiliki cerita mirip. Yang di dalamnya tidak hanya menonjolkan sosok orang kaya dan miskin tetapi juga ada cerita cinta di dalamnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut beberapa drama Korea tentang orang kaya dan miskin yang bisa kamu tonton:
1. High Society
Lee Ji Yi memerankan Lim Ji Yeon yakni seorang gadis miskin yang sangat realistis. Lalu ketika CEO perusahaannya bernama Yoo Chang Soo (Park Hyung Sik) yang datang ke dunia dan jatuh cinta kepadanya. Tentunya banyak rintangan dalam percintaan ini. Bagaimana dengan kelanjutan ceritanya?
2. Master's Sun
Drama berjudul Master's Sun sepertinya dapat menggambarkan kisah cinta seseorang yang kaya raya dan orang miskin dengan kemampuan untuk melihat hantu.
Drama ini diperankan oleh So Ju Sub sebagai Joo Joong Won, CEO dari pusat perbelanjaan yang sedang diikuti oleh seorang perempuan bernama Tae Gong Sil.
Tae Gong Sil adalah seorang wanita yang memiliki kemampuan melihat hantu akan tetapi ketika ia dekat dengan Joong Won, hantu-hantu tersebut pun meninggalkannya. Yuk lihat keseruan kisah hubungan seorang pewaris kaya raya dengan perempuan biasa.
She Was Pretty Foto: istimewa |
3. She Was Pretty
Drama ini bercerita tentang kisah cinta Hye Jin dan Sung Joon yang berteman sejak kecil. Sampai pada akhirnya Sung Joon pindah ke Amerika dan tidak bertemu dengan Hye Jin. Sung Joon pun dari yang gendut kemudian berubah menjadi pria tampan dan kaya.
Tak sempat bertemu, namun takdir menemukan keduanya dalam sebuah perusahaan yang sama. Penasaran dengan kisah mereka?
4. Secret Garden
Memiliki genre komedi romantis. Drama Korea ini bercerita tentang Kim Joo-won (Hyun Bin) seorang CEO sebuah department store dan Gil Ra-im (Ha Ji Won), stuntman yang rendah hati. Keduanya dipertumkan secara tak sengaja.
Joo Won awalnya salah karena menduga bahwa Gil Ra-im seorang artis. Akan tetapi Joo Won pun terpesona dengan Ra-im. Keduanya pun dihadapkan dengan peristiwa aneh yang sampai membuat mereka bertukar jiwa.
Berkat drama ini, Hyun Bin memenangkan banyak penghargaan, salah satunya To Excellence di SBS Drama Awards 2010.
Drama Korea The Penthouse Foto: Instagram @sbsdrama.official |
5. The Penthouse
The Penthouse bercerita tentang kisah Shim Soo-ryeon yang dikisahkan sebagai keturunan konglomerat yang bersikap seperti ratu penthouse. Ia menikah dengan Joo Dan-tae (uhm Ki-joo) seorang pebisnis real estate.
Keduanya bertetangga dengan pasangan ambisius bernama Cheon Seo-jin (Kim So-yeon) dan Ha Yoon-cheol (Yoon Jong-hoon). Berbeda dengan penghuni lainnya, Oh Yoon-hee (Eugene) justru datang dari keluarga miskin. Akan tetapi ia bertekat untuk melakukan apapun demi menjadi ratu penthouse demi anak-anaknya.
Bagaimana persaingan antara orang kaya dan miskin yang tinggal di Penthouse mewah ini?
Yuk lihat sinopsis dan bocoran The Penthouse season 2 dengan KLIK DI SINI.
Fashion
Hijab Sering Melorot? 3 Rekomendasi Ciput Ini Bikin Hijab Lebih Nempel dan Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Lebih Bebas Gerak! Pilih Bra Tank Tanpa Kawat yang Tepat Agar Aktivitas Harianmu Jadi Lebih Nyaman
Fashion
Cari Celana yang Fit di Kaki? 3 Model Ini Wajib Masuk Wishlist di 2026!
Fashion
Nggak Perlu Waktu Lama, Pilihan Hijab Ini Bikin Sat-set dan Masih Jadi Andalan di 2026!
Park Min Young & Sungjae BTOB Siap Jadi Visual Couple Drakor Adaptasi Dracin
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
Drama China Shine On Me Ditarik dari Netflix Vietnam karena Peta Kontroversial
Amanda Seyfried Bingung Dengar Ungkapan Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
Potret Inka Williams Model Bali Pacar Channing Tatum, Beda Usia Jadi Sorotan
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN













































