Ini Atlet Disabilitas Pertama yang Pose Topless untuk Majalah Playboy
Elena Krawzow menjadi atlet disabilitas pertama yang berhasil tampil di majalah Playboy. Elena berpose topless di majalah dewasa tersebut untuk edisi September.
Elena Krawzow merupakan atlet renang yang tercatat sebagai atlet paralimpik. Wanita 26 tahun itu hanya memiliki penglihatannya tiga persen karena menderita penyakit langka Stargardt.
Kesempatan tampil menjadi model di majalah Playboy tidak disia-siakan oleh Elena. Menurutnya, sejak lama dia selalu ingin menjajal pemotretan ala model profesional.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Elena Krawzow Foto: dok. Playboy |
"Aku tidak mungkin menolak kesempatan ini. Dua hari bekerja sangat menyenangkan. Aku selalu ingin punya pengalaman sehari sebagai model profesional, dan aku melakukannya. Aku sangat senang," ujar Elena
Elena mengaku menerima banyak keseruan saat melakukan pemotretan. Ia bahkan masih tidak percaya bisa tampil di majalah besar tersebut.
"Banyak orang yang terkejut. Saya sendiri merasa sangat terkejut dengan banyaknya pujian yang aku terima," ungkap Elena.
Di usia 16, Elena menekuni olahraga renang sampai kini menjadi atlet yang sukses. Elena merupakan atlet berprestasi. Dia sudah lima kali memenangkan medali emas di kejuaraan Eropa.
Wanita berdarah Rusia itu didiagnosa Stargardt, penyakit mata genetik saat usia tujuh tahun. Semakin bertambahnya usia, penglihatan Elena semakin berkurang.
(kik/kik)
Elektronik & Gadget
HUAWEI WATCH FIT 4 Series, Smartwatch Premium Favorit Banyak Orang!
Health & Beauty
Makeup Nempel Seharian dengan 3 Setting Spray Andalan untuk Hasil Flawless Anti Geser!
Fashion
Banyak yang Repeat Order! Pilihan Celana Pendek dari Hi Girls Label Ini Bikin Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Naik Level di 2026! Selain Praktis, Pilihan Dress Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung Rapi dan Keren
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Bulan Madu di Spanyol, Foto Bareng Fans & Bagi TTD
Influencer Meninggal Usai Operasi Plastik, Dugaan Malpraktik
Kim Ji Won Diduga Kena Imbas Skandal Kim Soo Hyun Meski Drakornya Viral
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me
Sinopsis Midnight in the Switchgrass di Bioskop Trans TV, Dibintangi Megan Fox
Potret Ira Wibowo Kondangan Bareng Anak, Bak Tak Menua di Usia 58 Tahun
Foto Prewedding Darma Mangkuluhur-DJ Patricia, Anak Tommy Soeharto Siap Nikah
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Bulan Madu di Spanyol, Foto Bareng Fans & Bagi TTD
Tren K-Beauty 2026: Dari Bahan Medis hingga Makeup Berbasis Skincare












































