Pangeran Harry Mirip Sang Kakek Saat Muda di Foto Ini
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 22 Okt 2018 08:11 WIB
Jakarta
-
Pangeran Harry tidak memiliki wajah yang terlalu mirip dengan sang ayah Pangeran Charles. Ternyata dia lebih mirip dengan sang kakek Pangeran Philip. Terbukti dari foto ini.
Salah satu fotografer kerajaan Chris Jackson memperlihatkan foto di cover majalah Paris Match. Dia memamerkan dua cover majalah, di mana terpampang foto Pangeran Harry dan Pangeran Philip yang ada di bagian depan.
Foto Pangeran Harry bersama Meghan Markle adalah foto terbaru. Sementara Pangeran Philip merupakan foto tahun 1957.
Dalam foto tersebut, suami Ratu Elizabeth itu tampak gagah menggunakan pakaian militer. Ia pun dulu berjanggut tebal seperti Pangeran Harry.
Tak hanya karena janggut, garis wajah dan sorot matanya mirip dengan Pangeran Harry. Di foto tersebut usia Pangeran Philip pun tak jauh beda dari sang cucu. Tahun 1957, Pangeran Philip sekitar berusia 36 tahun.
""I spotted this beautiful 1957 vintage cover of a @parismatch_magazine whilst visiting our wedding venue in France a couple of years ago-Who does it remind you of!? Swipe right to see! I think it may have been colorised from a black and white negative but correct me if I'm wrong," tulis Chris Jackson di Twitternya.
Tonton juga 'Penggemar Ini Menangis Usai Dipeluk Pangeran Harry':
(kik/eny)
Salah satu fotografer kerajaan Chris Jackson memperlihatkan foto di cover majalah Paris Match. Dia memamerkan dua cover majalah, di mana terpampang foto Pangeran Harry dan Pangeran Philip yang ada di bagian depan.
Foto: dok. Paris Match |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dalam foto tersebut, suami Ratu Elizabeth itu tampak gagah menggunakan pakaian militer. Ia pun dulu berjanggut tebal seperti Pangeran Harry.
Foto: dok. Paris Match |
Tak hanya karena janggut, garis wajah dan sorot matanya mirip dengan Pangeran Harry. Di foto tersebut usia Pangeran Philip pun tak jauh beda dari sang cucu. Tahun 1957, Pangeran Philip sekitar berusia 36 tahun.
""I spotted this beautiful 1957 vintage cover of a @parismatch_magazine whilst visiting our wedding venue in France a couple of years ago-Who does it remind you of!? Swipe right to see! I think it may have been colorised from a black and white negative but correct me if I'm wrong," tulis Chris Jackson di Twitternya.
Tonton juga 'Penggemar Ini Menangis Usai Dipeluk Pangeran Harry':
(kik/eny)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Sosok Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Diisukan Jadi James Bond
Ashley Tisdale Curhat Soal Geng 'Ibu-ibu Toxic', Suami Hillary Duff Sindir Balik
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
Most Popular
1
7 Foto Mesra Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad yang Sedang Jadi Sorotan
2
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
3
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
4
Ramalan Shio 2026
Pakar Feng Shui Bongkar Kunci Cuan 2026 Satu Hal Ini Agar Emosi Tetap Stabil
5
Ramalan Zodiak 8 Januari: Cancer Introspeksi Diri, Leo Harus Belajar Mandiri
MOST COMMENTED












































Foto: dok. Paris Match
Foto: dok. Paris Match