Foto Kelulusan Idol K-Pop Viral, Pria yang Tak Mau Jadi Pacarnya Menyesal
Anggi Mayasari - wolipop
Kamis, 04 Okt 2018 12:41 WIB
Jakarta
-
Idola K-Pop Tiffany Young mencuri atensi lewat kalimat yang tertera di foto kelulusan SMA sebelum pra debutnya. Belum lama ini, penyanyi berdarah Korea-Amerika ini pun jadi viral setelah foto kelulusan dirinya tersebar di internet.
Foto kelulusan SMA dengan caption sumpah bahwa mereka yang tidak berkencan akan menyesalinya itu pun telah dijadikan meme dan diposting oleh 9GAG. Membiarkan rambut panjangnya tergerai, Tiffany pun tampil manis di foto kelulusannya itu.
"Kamu semua akan menyesal tidak berkencan denganku di sekolah," tulis Tiffany di keterangan foto kelulusannya itu.
Baca Juga : Tetap Cantik! Begini Wajah Asli 10 Idol K-pop Tanpa Makeup
Seperti dilansir dari Nextshark, mantan personel SNSD yang kini memutuskan untuk berkarier di Amerika ini tak percaya jika foto kelulusannya itu menjadi viral. Tiffany pun menambahkan sepanjang kariernya di Asia, tak seorang pun yang pernah menyebutkannya atau bertanya tentang itu karena keterangan foto kelulusan sekolahnya dalam bahasa Inggris.
"Saya merasa tersanjung bahwa orang-orang melihat saya saat ini sebagai meme itu, tetapi juga sedikit malu bahwa orang-orang menjadikan masa sekolah saya sebagai meme," ungkap Tiffany.
Baca Juga : Transformasi Drastis 12 Artis Korea Selatan Setelah 'Dipoles'
Pemilik nama lengkap Stephanie Young Hwang ini dikenal oleh teman masa kecilnya sebagai Steph. Ia belajar di Diamond Bar High School, California. Tiffany kemudian pindah ke Korea Selatan dan bergabung dengan SM Entertainment serta masuk ke dalam grup SNSD. Pada Oktober 2017, ia memutuskan untuk tak memperpanjang kontraknya dengan SM Entertainment dan terbang ke Amerika untuk serta memilih bersolo karier.
Tonton juga 'Doa Hyoyeon 'SNSD' untuk Indonesia':
(agm/agm)
Foto kelulusan SMA dengan caption sumpah bahwa mereka yang tidak berkencan akan menyesalinya itu pun telah dijadikan meme dan diposting oleh 9GAG. Membiarkan rambut panjangnya tergerai, Tiffany pun tampil manis di foto kelulusannya itu.
"Kamu semua akan menyesal tidak berkencan denganku di sekolah," tulis Tiffany di keterangan foto kelulusannya itu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto kelulusan Tiffany Young Foto: Instagram |
Baca Juga : Tetap Cantik! Begini Wajah Asli 10 Idol K-pop Tanpa Makeup
Seperti dilansir dari Nextshark, mantan personel SNSD yang kini memutuskan untuk berkarier di Amerika ini tak percaya jika foto kelulusannya itu menjadi viral. Tiffany pun menambahkan sepanjang kariernya di Asia, tak seorang pun yang pernah menyebutkannya atau bertanya tentang itu karena keterangan foto kelulusan sekolahnya dalam bahasa Inggris.
"Saya merasa tersanjung bahwa orang-orang melihat saya saat ini sebagai meme itu, tetapi juga sedikit malu bahwa orang-orang menjadikan masa sekolah saya sebagai meme," ungkap Tiffany.
Penampilan Tiffany Young kini Foto: Instagram |
Baca Juga : Transformasi Drastis 12 Artis Korea Selatan Setelah 'Dipoles'
Pemilik nama lengkap Stephanie Young Hwang ini dikenal oleh teman masa kecilnya sebagai Steph. Ia belajar di Diamond Bar High School, California. Tiffany kemudian pindah ke Korea Selatan dan bergabung dengan SM Entertainment serta masuk ke dalam grup SNSD. Pada Oktober 2017, ia memutuskan untuk tak memperpanjang kontraknya dengan SM Entertainment dan terbang ke Amerika untuk serta memilih bersolo karier.
Tonton juga 'Doa Hyoyeon 'SNSD' untuk Indonesia':
(agm/agm)
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singka
Fashion
Hijab Sering Melorot? 3 Rekomendasi Ciput Ini Bikin Hijab Lebih Nempel dan Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Lebih Bebas Gerak! Pilih Bra Tank Tanpa Kawat yang Tepat Agar Aktivitas Harianmu Jadi Lebih Nyaman
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
Park Min Young & Sungjae BTOB Siap Jadi Visual Couple Drakor Adaptasi Dracin
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
Drama China Shine On Me Ditarik dari Netflix Vietnam karena Peta Kontroversial
Most Popular
1
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
2
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
3
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN
4
Momen Miley Cyrus Ngomel ke Fotografer, Disuruh Lepas Kacamata di Red Carpet
5
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
MOST COMMENTED












































Foto kelulusan Tiffany Young Foto: Instagram
Penampilan Tiffany Young kini Foto: Instagram