Takut Dibilang Gendut, Kanye West Pernah Sedot Lemak
Daniel Ngantung - wolipop
Kamis, 03 Mei 2018 07:30 WIB
Jakarta
-
Kanye West akan melakukan segala sesuatu demi memaksimalkan penampilannya. Tanpa terkecuali operasi plastik. Ya, sang rapper mengaku pernah menjalani prosedur operasi plastik dan sedot lemak.
Hal itu terungkap saat Kanye West diwawancarai oleh situs gosip TMZ. Suami Kim Kardashian itu memilih operasi plastik dan sedot lemak karena takut diejek.
"Aku operasi plastik supaya terlihat bagus di depan kalian semua. Lalu aku sedot lemak supaya kalian tidak memanggilku gendut seperti Rob (Kardashian)," ujar Kanye.
Baca juga: Kanye West Curhat Pernah Sakit Hati Gara-gara Beyonce dan Taylor Swift
Namun, pilihan Kanye itu justru berdampak buruk pada kesehatannya. Ia kecanduan obat opioids untuk meredam rasa sakit pascaoperasi. "Aku mengonsumsinya dua kali sehari," tambah ayah tiga anak itu.
Baca juga: Momen Fashion Kanye West yang Tak Kalah Kontroversial dari Ucapannya
Ini bukan kali pertamanya prosedur operasi plastik dan sedot lemak mendatangkan mimpi buruk ke kehidupan Kanye. Ibunya, Sonda West, meninggal setelah menjalani tindakan yang sama pada 2007 lalu.
(dng/asf)
Hal itu terungkap saat Kanye West diwawancarai oleh situs gosip TMZ. Suami Kim Kardashian itu memilih operasi plastik dan sedot lemak karena takut diejek.
"Aku operasi plastik supaya terlihat bagus di depan kalian semua. Lalu aku sedot lemak supaya kalian tidak memanggilku gendut seperti Rob (Kardashian)," ujar Kanye.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun, pilihan Kanye itu justru berdampak buruk pada kesehatannya. Ia kecanduan obat opioids untuk meredam rasa sakit pascaoperasi. "Aku mengonsumsinya dua kali sehari," tambah ayah tiga anak itu.
Baca juga: Momen Fashion Kanye West yang Tak Kalah Kontroversial dari Ucapannya
Ini bukan kali pertamanya prosedur operasi plastik dan sedot lemak mendatangkan mimpi buruk ke kehidupan Kanye. Ibunya, Sonda West, meninggal setelah menjalani tindakan yang sama pada 2007 lalu.
(dng/asf)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Sinopsis Trauma Center di Bioskop Trans TV, Dibintangi Bruce Willis
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
6 Fakta Ahn Sung Ki, Aktor Korea Meninggal Usai Tersedak dan Henti Jantung
Deklarasi Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner Usai Menang Aktor Terbaik
Most Popular
1
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
2
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
3
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku
4
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
5
Review: Menjajal Hutan Spa di ONYX Resort Park Ubud
MOST COMMENTED











































