Ngaku Usia 20-an dan Modal Makeup, Wanita 42 Tahun Tipu Pacar Rp 13 M
Anggi Mayasari - wolipop
Rabu, 11 Apr 2018 19:34 WIB
Shenzhen
-
Cinta memang tak selamanya bisa berakhir bahagia. Seperti yang dialami oleh pria asal China ini yang harus mengalami nasib malang setelah ditipu oleh kekasihnya dengan kerugian uang dalam jumlah yang sangat banyak.
Li Xiaoqing ditipu oleh pacarnya yang menyamar sebagai wanita cantik dan jauh lebih muda, padahal usia sang kekasih sudah 42 tahun. Dengan kekuatan makeup yang luar biasa itu, Wang Sanjie menghabiskan uang Li Xiaoqing hingga 6 juta yuan atau setara dengan Rp 13 miliar.
Baca Juga : Kisah Pria yang Ditipu Istri Sendiri, Dikira Baik Hati Nggak Tahunya...
Menurut Shanghaiist, kakak Li Xiaoqing yang bernama Li Daqing melaporkan ke kantor polisi Shenzhen dan memberi tahu mereka tentang bagaimana ia menyadari bahwa jutaan yuan hilang dari rekening bank bisnis keluarganya. Setelah ditelusuri, Li Xiaoqing yang bertanggung jawab atas keuangan bisnis mengakui telah memberikan uang itu kepada pacarnya yang mengaku memiliki pengetahuan dalam berinvestasi.
Selain itu, Li Xiaoqing juga mentransfer uang ke rekening Wang karena alasan lain, termasuk ketika Wang mengklaim bahwa ibunya menderita stroke. Tak hanya itu, Wang juga meminta Li Xiaoqing uang dengat mengatakan bahwa keluarganya telah memiliki beberapa utang judi di Macau.
Setelah penyelidikan, identitas asli Wang terbongkar. Wang yang sebelumnya mengaku pada Li bahwa ia lahir pada 1990, nyatanya kartu identitas Wang menunjukkan bahwa ia sebenarnya lahir pada 1976.
Baca Juga : Dibutakan Oleh Cinta, Bule Ini Jatuh Miskin Usai Nikahi Wanita Indonesia
Ketika petugas menunjukkan foto ID Wang kepada keluarga Li, tidak ada yang dapat mengenali wanita itu. Li Daqing berkata bahwa foto itu tampak seperti orang yang benar-benar berbeda dari Wang, karena selama ini yang ia ketahui Wang dengan riasan tebal.
Penggunaan makeup Wang yang sangat ahli ini juga sebenarnya membuat hal yang cukup sulit bagi polisi. Bahkan seorang petugas polisi mengungkapkan bahwa sebelum berhasil menangkap Wang, mereka seperti mencari tiga orang yang berbeda, yakni Wang tanpa riasan, Wang dengan sedikit riasan, dan Wang dengan riasan tebal.
(agm/agm)
Li Xiaoqing ditipu oleh pacarnya yang menyamar sebagai wanita cantik dan jauh lebih muda, padahal usia sang kekasih sudah 42 tahun. Dengan kekuatan makeup yang luar biasa itu, Wang Sanjie menghabiskan uang Li Xiaoqing hingga 6 juta yuan atau setara dengan Rp 13 miliar.
Baca Juga : Kisah Pria yang Ditipu Istri Sendiri, Dikira Baik Hati Nggak Tahunya...
Wang Sanjie Foto: Istimewa |
Menurut Shanghaiist, kakak Li Xiaoqing yang bernama Li Daqing melaporkan ke kantor polisi Shenzhen dan memberi tahu mereka tentang bagaimana ia menyadari bahwa jutaan yuan hilang dari rekening bank bisnis keluarganya. Setelah ditelusuri, Li Xiaoqing yang bertanggung jawab atas keuangan bisnis mengakui telah memberikan uang itu kepada pacarnya yang mengaku memiliki pengetahuan dalam berinvestasi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Wang Sanjie Foto: Istimewa |
Setelah penyelidikan, identitas asli Wang terbongkar. Wang yang sebelumnya mengaku pada Li bahwa ia lahir pada 1990, nyatanya kartu identitas Wang menunjukkan bahwa ia sebenarnya lahir pada 1976.
Baca Juga : Dibutakan Oleh Cinta, Bule Ini Jatuh Miskin Usai Nikahi Wanita Indonesia
Ketika petugas menunjukkan foto ID Wang kepada keluarga Li, tidak ada yang dapat mengenali wanita itu. Li Daqing berkata bahwa foto itu tampak seperti orang yang benar-benar berbeda dari Wang, karena selama ini yang ia ketahui Wang dengan riasan tebal.
Wang Sanjie Foto: Istimewa |
Penggunaan makeup Wang yang sangat ahli ini juga sebenarnya membuat hal yang cukup sulit bagi polisi. Bahkan seorang petugas polisi mengungkapkan bahwa sebelum berhasil menangkap Wang, mereka seperti mencari tiga orang yang berbeda, yakni Wang tanpa riasan, Wang dengan sedikit riasan, dan Wang dengan riasan tebal.
(agm/agm)
Pakaian Pria
Investment Piece Under 500K! Rekomendasi Ikat Pinggang Pria yang Bikin Celana Lebih Rapi & Proporsional
Kesehatan
Sering Mobilisasi & Terpapar Polusi? Ini Pilihan Masker Medis yang Nyaman Dipakai Sehari-Hari!
Pakaian Pria
Lebih Suka Pakai Jam Digital? Ini Rekomendasi Jam Digital yang Utamakan Fungsi +Bonus Tampilan Keren
Pakaian Pria
Cari Jam Automatic yang Kepakai Terus? Parlent Gallant Vortex 42MM Bisa Jadi Pilihan!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Sinopsis 47 Meters Down: Uncaged di Bioskop Trans TV Hari Ini
5 Drama Korea Romantis CEO Tampan Terbaru yang Bikin Baper
Kendall Jenner Geram Dituding Operasi Plastik, Tegaskan Wajahnya Alami
Penampilan Terbaru Zheng Shuang, Aktris China yang Diboikot karena Sewa Rahim
Most Popular
1
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
2
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
3
60 Ucapan Terima Kasih untuk Mengapresiasi Diri Sendiri, Menguatkan Hati
4
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
5
Viral Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran, Ini Harganya di Tanah Abang
MOST COMMENTED












































Wang Sanjie Foto: Istimewa
Wang Sanjie Foto: Istimewa
Wang Sanjie Foto: Istimewa