Terungkap, Janji Mengharukan Pangeran William untuk Putri Diana
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 15 Mei 2017 14:05 WIB
Jakarta
-
Pangeran William baru berusia 14 tahun ketika orangtuanya, Pangeran Charles dan Putri Diana bercerai pada 1996. Dalam masa perceraian, Diana dan Charles diketahui oleh publik bersitegang. Banyak perselisihan antara mereka, mulai dari aset hingga perseteruan pencabutan gelar kebangsawanan Diana.
Saat itu, Diana merasa sedih karena gelar Her Royal Highness-nya dicabut. Meski saat itu Ratu Elizabeth menyetujui bahwa gelar Diana tak perlu dicabut, namun berbagai pihak menuntut untuk segera mencabut gelar kerajaan tersebut.
Kala itu, Pangeran William masih bersekolah di Eton College dan belum ikut berpartisipasi dalam kegiatan kerjaan. Menurut Paul Burrell, mantan pelayan Putri Diana saat itu, William sangat ingin membantu ibunya melewati kesedihannya itu. William pun berjanji satu hal pada ibunya.
"Dia (Diana) mengatakan kepadaku bahwa pada suatu malam William duduk bersamanya saat dia sangat kecewa kehilangan gelar Her Royal Highness-nya. Pangeran William lalu mengatakan 'Jangan khawatir, bu. Aku akan mengembalikannya suatu hari nanti saat aku menjadi raja," ceria Paul dalam bukunya A Royal Duty.
Sayangnya, Diana tewas setahu setelah William melakukan janji pada ibunya. Kehidupan William dan adiknya Pangeran Harry pun terus berlanjut setelah sang bunda tiada dengan aktif di kerajaan, meski begitu kenangan dengan Putri Diana tidak akan pernah ia lupakan.
Pangeran William sering menceritakan kesedihannya pasca kematian Diana. Seperti tahun lalu saat mengunjungi Luton, Inggris, Pangeran William mengatakan hal yang mengharukan pada anak usia 14 tahun tentang kehilangan ibu.
"Aku tahu bagaimana perasaanmu. Aku masih merindukan ibuku setiap saat dan itu sudah 20 tahun setelah ia meninggal," kata William.
(kik/kik)
Saat itu, Diana merasa sedih karena gelar Her Royal Highness-nya dicabut. Meski saat itu Ratu Elizabeth menyetujui bahwa gelar Diana tak perlu dicabut, namun berbagai pihak menuntut untuk segera mencabut gelar kerajaan tersebut.
Kala itu, Pangeran William masih bersekolah di Eton College dan belum ikut berpartisipasi dalam kegiatan kerjaan. Menurut Paul Burrell, mantan pelayan Putri Diana saat itu, William sangat ingin membantu ibunya melewati kesedihannya itu. William pun berjanji satu hal pada ibunya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sayangnya, Diana tewas setahu setelah William melakukan janji pada ibunya. Kehidupan William dan adiknya Pangeran Harry pun terus berlanjut setelah sang bunda tiada dengan aktif di kerajaan, meski begitu kenangan dengan Putri Diana tidak akan pernah ia lupakan.
Pangeran William sering menceritakan kesedihannya pasca kematian Diana. Seperti tahun lalu saat mengunjungi Luton, Inggris, Pangeran William mengatakan hal yang mengharukan pada anak usia 14 tahun tentang kehilangan ibu.
"Aku tahu bagaimana perasaanmu. Aku masih merindukan ibuku setiap saat dan itu sudah 20 tahun setelah ia meninggal," kata William.
(kik/kik)
Hobi dan Mainan
Menariknya Iron Man Mark 39, Action Figure Resmi Marvel yang Mudah Dirakit dan Siap Pajang
Kesehatan
Sering Pegal & Kaku Saat Kerja? Lenovo Massage Gun 8 Kepala Ini Jadi Andalan Kaum Jompo
Kesehatan
Solusi Teeth Whitening Tanpa Ribet ke Klinik! Dengan PUTIH Wireless Whitening Light
Hobi dan Mainan
ORCA MAGMA01 vs Donner DAG-1CE: Gitar Ringkas atau Full Size, Mana Lebih Pas?
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Meghan Trainor Tanggapi Sindiran Ashley Tisdale soal Geng Ibu-ibu Toxic
Viral Verificator
Bikin Melongo! Viral Aksi Emak-emak Pungut Sayur Sisa di Pasar untuk Dimasak
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Sinopsis 47 Meters Down: Uncaged di Bioskop Trans TV Hari Ini
5 Drama Korea Romantis CEO Tampan Terbaru yang Bikin Baper
Most Popular
1
Ramalan Zodiak 11 Januari: Taurus Rintangan Menghadang, Gemini Terus Maju
2
Sudah Bisa Pre-Order! 10 Brand Lokal Rilis Koleksi Baju Lebaran 2026
3
Meghan Trainor Tanggapi Sindiran Ashley Tisdale soal Geng Ibu-ibu Toxic
4
Foto: Gaya Denada Sambut 2026, Seksi Pakai Gaun Menerawang
5
Mantan Desainer Marni Pindah ke GU Uniqlo, Siap Rancang Fashion Ramah Kantong
MOST COMMENTED











































