Jika Dada Mengendur, Akankah Dakota Johnson Berhenti Berakting?
Daniel Ngantung - wolipop
Sabtu, 14 Jan 2017 17:55 WIB
Jakarta
-
Ketenaran aktris Dakota Johnson mulai meroket berkat aktingnya di film drama erotis 'Fifty Shades of Grey'. Banyak adegan panas yang dilakoninya. Tapi apakah suatu saat ia akan berhenti beradegan tanpa busana karena perubahan fisik?
Tahun ini, Dakota akan kembali dengan perannya sebagai Anastasia Steele di film yang diadaptasi dari novel karya E.L. James itu. Kali ini di sekuelnya yang berjudul 'Fifty Shades Darker'. Tidak berhenti di situ, seperti ditengok di situs IMDb, Dakota dipastikan akan tampil di film ketiga Fifty Shades, 'Fifty Shades Freed'.
Itu berarti akan semakin banyak adegan panas yang menampilkan aktris 27 tahun tersebut tanpa busana. Dalam wawancara terbaru dengan majalah Vogue, Dakota sempat ditanya apakah perubahan fisik akan menghentikannya akting syur.
"Jika payudaraku mulai mengendur, apakah aku akan berhenti beradegan tanpa busana? Entahlah," kata Dakota. Untuk urusan yang satu ini, kata dia, pola pikir orang Eropa yang lebih terbuka kemungkinan akan menjadi acuannya. Menurut dia tidak ada yang perlu ditutupi sekalipun fisik tidak semenarik dulu.
"Aku tidak suka melihat orang pakai bra atau underwear saat adegan seks. Lebih baik kita jujur saja, orang-orang pasti tidak mengenakan busana saat bercinta," kata putri aktris Melanie Griffith itu.
Dakota pun merasa beruntung dapat beradu akting dengan Jamie Dornan yang berperan sebagai Christian Grey. Menurutnya, Jamie sangat profesional saat beradegan panas dengannya. "Kami sudah lama bekerja sama dan sangat dekat. Tidak ada hambatan, sangat tulus, dan kami saling memercayai," kata Dakota. (dtg/kik)
Tahun ini, Dakota akan kembali dengan perannya sebagai Anastasia Steele di film yang diadaptasi dari novel karya E.L. James itu. Kali ini di sekuelnya yang berjudul 'Fifty Shades Darker'. Tidak berhenti di situ, seperti ditengok di situs IMDb, Dakota dipastikan akan tampil di film ketiga Fifty Shades, 'Fifty Shades Freed'.
Itu berarti akan semakin banyak adegan panas yang menampilkan aktris 27 tahun tersebut tanpa busana. Dalam wawancara terbaru dengan majalah Vogue, Dakota sempat ditanya apakah perubahan fisik akan menghentikannya akting syur.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Aku tidak suka melihat orang pakai bra atau underwear saat adegan seks. Lebih baik kita jujur saja, orang-orang pasti tidak mengenakan busana saat bercinta," kata putri aktris Melanie Griffith itu.
Dakota pun merasa beruntung dapat beradu akting dengan Jamie Dornan yang berperan sebagai Christian Grey. Menurutnya, Jamie sangat profesional saat beradegan panas dengannya. "Kami sudah lama bekerja sama dan sangat dekat. Tidak ada hambatan, sangat tulus, dan kami saling memercayai," kata Dakota. (dtg/kik)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
Sinopsis The Judge Returns, Ji Sung Jadi Hakim Korup, Balik ke Masa Lalu
Perampok Gugat Balik Nana eks After School, Kini Ngaku Diimingi 40 Juta Won
7 Rekomendasi Drama Korea tentang Musuh Jadi Cinta yang Bikin Baper
Most Popular
1
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
2
5 Makanan Terbaik untuk Buka Puasa Diet IF, Kenyang Lebih Lama dan BB Turun
3
8 Foto Alyssa Daguise Liburan ke London, Bumil Tampil Stylish Pakai Coat Bulu
4
Bikin Baper! Aksi Lamar Kekasih di Waterfront Danau Toba Ini Viral
5
Niat Cantik Berujung Maut, Ibu 2 Anak Meninggal Usai Oplas Bokong & Perut
MOST COMMENTED











































