Marak Pencopetan, Ini Tips Membawa Barang dalam Dompet
Rahmi Anjani - wolipop
Rabu, 03 Mei 2017 16:40 WIB
Jakarta
-
Dompet jadi benda yang wajib dibawa ketika keluar rumah tentu saja selain handphone. Meski saat ini semua bisa dilakukan secara mobile, tanpa dompet Anda bisa kewalahan saat ingin berbelanja atau bepergian. Dompet memang menjadi tempat menyimpan berbagai hal-hal penting, seperti KTP, uang, kartu debit atau kredit, hingga voucher. Namun jangan membawa semuanya agar lebih aman. Ini yang harus dan jangan dibawa dalam dompet setiap keluar rumah:
Yang Jangan Dibawa:
Terlalu Banyak Uang Tunai dan Kartu
Penting untuk selalu menyiapkan uang tunai dan kartu debit atau kredit di dalam dompet Anda. Namun pastikan jika tidak membawa terlalu berlebihan. Selain karena takut hilang, dikhawatirkan Anda juga jadi boros bila membawa banyak uang tunai dan kartu.
Dilansir Vogue, disarankan Anda melakukan 'diet' uang tunai dengan membawa seperlunya saja yang sekiranya dibutuhkan hari itu. Jika memang uang tersebut kurang karena harus membeli sesuatu yang cukup mahal, Anda bisa tinggal mengambilnya di ATM dengan kartu debit.
Membawa Semua Kartu Kredit
'Sediakan payung sebelum hujan' memang ada benarnya. Tapi pepatah itu sebaiknya tidak diterapkan dengan membawa semua kartu kredit punya Anda. Jika dompet hilang dan jatuh kepada orang yang tidak bertanggungjawab, Anda bisa mengalami kerugian.
Untuk itu, disarankan untuk membawa dua kartu utama dan simpan sisanya di rumah saja, dibawa saat dibutuhkan. Dan jika memang kartu Anda benar hilang, mintalah nomor baru daripada menutupnya karena bisa menurasak nilai kredit Anda.
Gift Card atau Voucher
Begitu juga dengan gift card atau voucher yang Anda miliki. Ketika tidak sedang ingin menukarkan, sebaiknya simpanlah kartu-kartu berharga itu di rumah. Jika hilang, Anda bisa sangat menyesal.
Yang Perlu Dibawa:
Foto Bayi/Peliharaan
Kartu identitas, uang, kartu debit, atau kartu asuransi memang penting dibawa dalam dompet setiap keluar rumah. Tapi ada juga yang perlu dibawa demi keamaan dompet Anda. Yakni foto bayi atau anak anjing. Menurut penelitian, dompet hilang yang didalamnya ada foto-foto lebih sering dikembalikan dari pada yang tidak ada. 88% ada foto bayi dan 53% ada foto anak anjing.. (ami/ami)
Yang Jangan Dibawa:
Terlalu Banyak Uang Tunai dan Kartu
Penting untuk selalu menyiapkan uang tunai dan kartu debit atau kredit di dalam dompet Anda. Namun pastikan jika tidak membawa terlalu berlebihan. Selain karena takut hilang, dikhawatirkan Anda juga jadi boros bila membawa banyak uang tunai dan kartu.
Dilansir Vogue, disarankan Anda melakukan 'diet' uang tunai dengan membawa seperlunya saja yang sekiranya dibutuhkan hari itu. Jika memang uang tersebut kurang karena harus membeli sesuatu yang cukup mahal, Anda bisa tinggal mengambilnya di ATM dengan kartu debit.
Membawa Semua Kartu Kredit
'Sediakan payung sebelum hujan' memang ada benarnya. Tapi pepatah itu sebaiknya tidak diterapkan dengan membawa semua kartu kredit punya Anda. Jika dompet hilang dan jatuh kepada orang yang tidak bertanggungjawab, Anda bisa mengalami kerugian.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Gift Card atau Voucher
Begitu juga dengan gift card atau voucher yang Anda miliki. Ketika tidak sedang ingin menukarkan, sebaiknya simpanlah kartu-kartu berharga itu di rumah. Jika hilang, Anda bisa sangat menyesal.
Yang Perlu Dibawa:
Foto Bayi/Peliharaan
Kartu identitas, uang, kartu debit, atau kartu asuransi memang penting dibawa dalam dompet setiap keluar rumah. Tapi ada juga yang perlu dibawa demi keamaan dompet Anda. Yakni foto bayi atau anak anjing. Menurut penelitian, dompet hilang yang didalamnya ada foto-foto lebih sering dikembalikan dari pada yang tidak ada. 88% ada foto bayi dan 53% ada foto anak anjing.. (ami/ami)
Elektronik & Gadget
ACMIC MINIGO Mini Powerbank, Solusi Charging Cepat yang Ringkas & Multifungsi!
Perawatan dan Kecantikan
Glowing dan Repair dalam Satu Rutinitas! Review Mixsoon Bean Essence dan Innisfree Retinol Cica Repair Ampoule untuk Kulit Lebih Sehat!
Perawatan dan Kecantikan
LANEIGE Lip Sleeping Mask, Rahasia Bibir Lembab & Plumpy Saat Bangun Tidur!
Perawatan dan Kecantikan
Anti Ribet! Rekomendasi Dua Hair Tools yang Bikin Rambut Auto On Point Setiap Hari!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
7 Keuntungan Menjadi Perawat Home Care Dibanding Perawat Rumah Sakit
Mengenal Manfaat Lanyard Id Card dan Rekomendasi Tempat Memesannya
Motivasi Kerja Mulai Pudar? Bangkitkan Lagi dengan 5 Langkah Ini
Mooryati Soedibyo, Pionir Jamu dan Kosmetik Tradisional di Indonesia
Petinju Wanita Nangis Setelah Dipukul 278 Kali, Netizen Salut Semangatnya
Most Popular
1
5 Gaya Margot Robbie Pakai 'Killer Heels' 12 Cm, Bikin Takjub Sekaligus Ngilu
2
Potret Khirani Anak Mayangsari-Bambang Tri Tampil Ayu Berkebaya, Curi Atensi
3
Viral Wanita Ini Disebut 'Kembaran' Georgina Rodriguez, Banjir Pujian
4
Gaya Maia Estianty Ultah ke-50, Pamer Foto Lawas Tahun 1994
5
Kakak Hailey Baldwin Terancam Dipenjara, Diduga Lempar Tampon ke Bartender
MOST COMMENTED











































