Karena Terlalu Gendut, Pria Ditagih Istri Bayaran Jika Ingin Berhubungan Seks
Kisah pasangan asal Taiwan belakangan viral di media sosial. Dilaporkan bahwa pasangan tersebut baru saja resmi bercerai usai pihak pengadilan menyetujui permintaan pasangan tersebut.
Melansir SCMP, disebutkan bahwa sang suami, Hao, merasa lelah dengan istrinya, Xuan, yang selalu menolak berhubungan seks jika tak dibayar. Hao dan Xuan sendiri diketahui telah menikah pada tahun 2014 dan memiliki 2 orang anak.
Namun tampaknya kehidupan pernikahan keduanya tak berjalan dengan romantis dan penuh cinta. Pada tahun 2017 Hao dan Xuan hanya berhubungan seks sebulan sekali. Sampai pada akhirnya di tahun 2019 Xuan sepenuhnya menolak berhubungan seks dengan Hao karena alasan yang tak diketahui.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Belakangan melalui salah seorang kerabatnya, Hao baru mengetahui jika istrinya mengkritik dirinya karena terlalu gemuk dan tidak kompeten. Hao sendiri sebenarnya sudah pernah mengajukan gugatan cerai pada tahun 2021. Namun gugatan tersebut dibatalkan karena Xuan berjanji akan berdamai.
Setelah mencabut gugatan cerainya itu, Hao mengalihkan semua aset bersama atas nama istrinya. Berpikir istrinya akan berubah, sayangnya Hao justru makin mendapat banyak pelecehan mental.
Secara terang-terangan Xuan mulai menagih suaminya setiap kali suaminya itu ingin berhubungan seks. Xuan mematok harga sekitar Rp 226 ribu untuk satu kali berhubungan seks dengannya.
Karena perlakuan istrinya tersebut, hingga saat ini sudah 2 tahun Hao dan Xuan tak bertemu secara langsung. Keduanya hanya berbicara dengan cara bertukar pesan jika diperlukan. Keduanya juga sudah mencoba layanan konseling pernikahan, namun tetap gagal.
(vio/vio)
Elektronik & Gadget
HUAWEI WATCH FIT 4 Series, Smartwatch Premium Favorit Banyak Orang!
Health & Beauty
Makeup Nempel Seharian dengan 3 Setting Spray Andalan untuk Hasil Flawless Anti Geser!
Fashion
Banyak yang Repeat Order! Pilihan Celana Pendek dari Hi Girls Label Ini Bikin Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Naik Level di 2026! Selain Praktis, Pilihan Dress Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung Rapi dan Keren
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
Kisah Cinta Viral: Wanita 50 Tahun Nikahi Pria 23 Tahun, Kenalan dari TikTok
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Most Pop: Pernikahan Viral Roboh Diterjang Badai, Resepsi Tetap Jalan
Potret Ira Wibowo Kondangan Bareng Anak, Bak Tak Menua di Usia 58 Tahun
Foto Prewedding Darma Mangkuluhur-DJ Patricia, Anak Tommy Soeharto Siap Nikah
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Bulan Madu di Spanyol, Foto Bareng Fans & Bagi TTD
Tren K-Beauty 2026: Dari Bahan Medis hingga Makeup Berbasis Skincare











































