Viral Cerita Pengantin Wanita yang Kesal karena Hasil Foto Pernikahannya Jelek
Daniel Ngantung - wolipop
Sabtu, 26 Okt 2019 17:07 WIB
Kuala Lumpur
-
Foto pernikahan jadi salah satu hal penting bagi pengantin untuk merekam momen manis dan momen indah, sehingga tak sedikit dari mereka rela membayar banyak uang untuk menyewa fotografer. Seperti dilakukan oleh pengantin asal Malaysia ini yang telah membayar Rp 5,3 juta untuk foto pernikahannya. Sayangnya, hasil jepretan itu membuatnya kecewa.
Baru-baru ini Noor Aisyah jadi viral setelah menceritakan kekesalannya pada fotografer yang merekam momen manis pernikahannya. Ia pun menyesal telah memilih fotografer yang salah.
Hasil foto pernikahan Noor buram dan terlalu terang. Tak ada satu pun foto pernikahannya yang bagus.
"Wow apakah kami sehitam itu sehingga perlu untuk diedit seterang ini. Kami berdua diisi dengan cahaya. Alhamdulilah. Kami hampir tidak terlihat," sindir Noor pada hasil foto pernikahannya
"Rupanya, foto buram sudah menjadi tren. Kami bahkan punya yang ekstra dengan cameo dari gadis berkerudung merah di belakangnya," imbuhnya mengomentari foto lainnya.
Sejak postingannya itu viral banyak netizen yang juga kecewa dengan hasil kerja fotografer pernikahan tersebut. Menurut The Rakyat Post, Noor dijanjikan pengembalian dana hanya Rp 2 juta dari jumlah yang telah dibayarkannya Rp 5,3 juta.
"Dengar, aku tidak tahu tentang kalian, tapi aku memesan fotografer ini untuk pernikahanku. Dengan foto yang over exposure dan kabur, aku mungkin benar-benar terlihat baik," jelas Noor. (dtg/dtg)
Baru-baru ini Noor Aisyah jadi viral setelah menceritakan kekesalannya pada fotografer yang merekam momen manis pernikahannya. Ia pun menyesal telah memilih fotografer yang salah.
Foto: Facebook |
Hasil foto pernikahan Noor buram dan terlalu terang. Tak ada satu pun foto pernikahannya yang bagus.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Rupanya, foto buram sudah menjadi tren. Kami bahkan punya yang ekstra dengan cameo dari gadis berkerudung merah di belakangnya," imbuhnya mengomentari foto lainnya.
Foto: Facebook |
Sejak postingannya itu viral banyak netizen yang juga kecewa dengan hasil kerja fotografer pernikahan tersebut. Menurut The Rakyat Post, Noor dijanjikan pengembalian dana hanya Rp 2 juta dari jumlah yang telah dibayarkannya Rp 5,3 juta.
"Dengar, aku tidak tahu tentang kalian, tapi aku memesan fotografer ini untuk pernikahanku. Dengan foto yang over exposure dan kabur, aku mungkin benar-benar terlihat baik," jelas Noor. (dtg/dtg)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral Verificator
Prewedding Unik di Pasar Viral, Netizen Tak Menyangka Hasilnya Seindah Ini
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
Kisah Cinta Viral: Wanita 50 Tahun Nikahi Pria 23 Tahun, Kenalan dari TikTok
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Most Popular
1
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
2
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
3
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
4
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
5
Ashley Tisdale Curhat Soal Geng 'Ibu-ibu Toxic', Suami Hillary Duff Sindir Balik
MOST COMMENTED












































Foto: Facebook
Foto: Facebook