Debat Tak Selalu Buruk, Ini Manfaat Adu Argumen dalam Pernikahan
Kiki Oktaviani - wolipop
Minggu, 17 Feb 2019 09:46 WIB
Jakarta
-
Perdebatan selama ini identik dengan hal negatif. Adu argumentasi terkadang bisa menyebabkan emosi meluap-luap. Namun pertengkaran dengan debat ini tak melulu berefek buruk.
"Karena beberapa argumentasi diperlukan dalam hubungan," begitu pemaparan dari pakar percintaan dan terapis pernikahan Jane Greer, PhD.
Ya, bertengkar dengan debat tak selalu dikonotasikan buruk. Beberapa perdebatan justru baik untuk hubungan asmara. Dituturkan oleh Greer, ketika Anda tidak setuju dengan suatu hal maka pertengkaran akan terjadi, tapi hal itulah yang akan mendewasakan hubungan kamu bersama pasangan.
Tapi pastikan perdebatan yang dilakukan sehat dengan pola komunikasi yang tepat. Aturannya adalah tidak menghina atau meremehkan, bisa saling mendengarkan masing-masing harapan dan mencari solusinya. Inilah manfaat berdebat dengan pasangan.
1. Memperkuat Hubungan
Pertengkaran dengan perdebatan bisa membuat hubungan semakin kuat, meskipun kamu tidak setuju dengan perkataan atau sikapnya, begitu sebaliknya. Ketika kamu berkonflik, uneg-uneg kamu dan pasangan akan keluar, sehingga saling mengerti apa yang diingkinkan oleh pasangan. Dengan begitu, hubungan bisa semakin kuat dan sehat.
2. Melepas Stres
Berdebat membantu tingkat stres Anda dan pasangan menurun. Kenapa? Karena saat adu argumen, kalian berdua sudah membuat kemarahan yang terpendam di dalam hati keluar. Perlu diingat, bertengkar di sini bukan berarti Anda harus saling tarik urat dan menuruti ego masing-masing. Tapi lebih kepada diskusi serius dari hati ke hati.
3. Membuat Hubungan Lebih Mesra
Memang pertengkaran bukan hal yang menyenangkan, namun setelah berdebat, kamu dan kekasih bisa tertawa bersama. Perkelahian kecil bisa terasa menyenangkan setelah pasangan kembali akur dan suasana mereda. Kamu dan pasangan pun bisa bermesraan kembali, bahkan menjadi lebih dekat.
4. Meningkatkan Kedewasaan
Dengan mendengarkan keluh kesah pasangan, begitu juga sebaliknya, kamu berdua bisa belajar menurunkan ego dan menjadi pribadi yang lebih dewasa. Maka saat menemui konflik yang lebih besar, keputusan yang diambil menjadi lebih matang sehingga mencegah kamu bertindak gegabah.
(eny/eny)
"Karena beberapa argumentasi diperlukan dalam hubungan," begitu pemaparan dari pakar percintaan dan terapis pernikahan Jane Greer, PhD.
Ya, bertengkar dengan debat tak selalu dikonotasikan buruk. Beberapa perdebatan justru baik untuk hubungan asmara. Dituturkan oleh Greer, ketika Anda tidak setuju dengan suatu hal maka pertengkaran akan terjadi, tapi hal itulah yang akan mendewasakan hubungan kamu bersama pasangan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
1. Memperkuat Hubungan
Pertengkaran dengan perdebatan bisa membuat hubungan semakin kuat, meskipun kamu tidak setuju dengan perkataan atau sikapnya, begitu sebaliknya. Ketika kamu berkonflik, uneg-uneg kamu dan pasangan akan keluar, sehingga saling mengerti apa yang diingkinkan oleh pasangan. Dengan begitu, hubungan bisa semakin kuat dan sehat.
2. Melepas Stres
Berdebat membantu tingkat stres Anda dan pasangan menurun. Kenapa? Karena saat adu argumen, kalian berdua sudah membuat kemarahan yang terpendam di dalam hati keluar. Perlu diingat, bertengkar di sini bukan berarti Anda harus saling tarik urat dan menuruti ego masing-masing. Tapi lebih kepada diskusi serius dari hati ke hati.
Ilustrasi manfaat berdebat. Foto: Istock |
3. Membuat Hubungan Lebih Mesra
Memang pertengkaran bukan hal yang menyenangkan, namun setelah berdebat, kamu dan kekasih bisa tertawa bersama. Perkelahian kecil bisa terasa menyenangkan setelah pasangan kembali akur dan suasana mereda. Kamu dan pasangan pun bisa bermesraan kembali, bahkan menjadi lebih dekat.
4. Meningkatkan Kedewasaan
Dengan mendengarkan keluh kesah pasangan, begitu juga sebaliknya, kamu berdua bisa belajar menurunkan ego dan menjadi pribadi yang lebih dewasa. Maka saat menemui konflik yang lebih besar, keputusan yang diambil menjadi lebih matang sehingga mencegah kamu bertindak gegabah.
(eny/eny)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral Verificator
Viral Souvenir Pernikahan Tak Biasa, Tamu Bebas Merangkai Bunga Sendiri
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
Istri Ceraikan Suami Usai Lihat Bukti Perselingkuhan Dari Promosi di TikTok
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
7 Potret G-Dragon Pakai Bandana Emas Berhias Permata, Cuma Ada Satu di Dunia
MOST COMMENTED












































Ilustrasi manfaat berdebat. Foto: Istock