Nikah di Rumah, Ini Bujet Pernikahan Miley Cyrus dan Liam Hemsworth
Alissa Safiera - wolipop
Senin, 31 Des 2018 07:07 WIB
Jakarta
-
Miley Cyrus dan Liam Hemsworth resmi menikah setelah hampir 10 tahun berkencan. Perayaan penuh cinta pun dibuat sederhana namun intim di kediaman mereka di Nashville.
Terlihat sederhana, acara pernikahan Miley dan Liam ternyata tak menghabiskan bujet tinggi, setidaknya bila dibandingkan dengan selebriti lain yang biasanya sampai miliaran Rupiah. E! meramalkan pesta pernikahan Miley dan Liam setidaknya memghabiskan US$ 17.000 atau hampir Rp 250 juta. Berikut detailnya.
Gaun
Miley Cyrus memilih gaun Vivienne Westwood untuk dipakai di hari istimewanya. Gaun cantik dengan bahu terbuka ini dibuat sesuai pesanan pengantin dan menghabiskan setidaknya US$ 8.620 atau sekitar Rp 125 jutaan.
Bunga
Miley dan Liam menghiasi rumah mereka dengan arch dari bunga yang terdiri dari mawar dan baby's breath warna putih. Miley juga membawa buket bunga dan Liam memakai boutonniere yang keduanya dibuat dari bunga anemone putih. Dekorasi bunga ini setidaknya menghabiskan US$ 1.500 atau Rp 20 jutaan.
Kue
Kue pengantin Miley dan Liam juga terlihat sederhana. Terdiri dari dua tingkat kue dengan icing putih dan beberapa cup cake di meja. Kue-kue cantik itu dibuat oleh Ivey Cakes dan diperkirakan menghabiskan US$ 200 atau Rp 3 juta.
Minuman
Beberapa minuman tersaji untuk para tamu di pernikahan Miley dan Liam, di antaranya champagne bermerek Veuve Clicquot, sparkling water dari La Croix, dan wine putih. Untuk minuman saja, Miley menghabiskan sekitar Rp 20 jutaan.
Balon
Mengutip dari Elle, Miley dan Liam memakai balon organik untuk membuat dekorasi arch, tulisan Mr dan Mrs dan balon dengan tanggal jadian mereka. Total untuk dekorasi balon mencapai US$ 675 atau hampir Rp 10 jutaan.
Dan lainnya
Belum termasuk tuksedo milik Liam, makanan dan dekorasi lainnya. Setidaknya Miley dan Liam menghabiskan sekitar Rp 250 jutaan.
Tonton juga 'Naik Turun Perjalanan Cinta Miley Cyrus dan Liam Hemsworth':
(asf/asf)
Terlihat sederhana, acara pernikahan Miley dan Liam ternyata tak menghabiskan bujet tinggi, setidaknya bila dibandingkan dengan selebriti lain yang biasanya sampai miliaran Rupiah. E! meramalkan pesta pernikahan Miley dan Liam setidaknya memghabiskan US$ 17.000 atau hampir Rp 250 juta. Berikut detailnya.
Foto: Istimewa |
Gaun
Miley Cyrus memilih gaun Vivienne Westwood untuk dipakai di hari istimewanya. Gaun cantik dengan bahu terbuka ini dibuat sesuai pesanan pengantin dan menghabiskan setidaknya US$ 8.620 atau sekitar Rp 125 jutaan.
Bunga
Miley dan Liam menghiasi rumah mereka dengan arch dari bunga yang terdiri dari mawar dan baby's breath warna putih. Miley juga membawa buket bunga dan Liam memakai boutonniere yang keduanya dibuat dari bunga anemone putih. Dekorasi bunga ini setidaknya menghabiskan US$ 1.500 atau Rp 20 jutaan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kue pengantin Miley dan Liam juga terlihat sederhana. Terdiri dari dua tingkat kue dengan icing putih dan beberapa cup cake di meja. Kue-kue cantik itu dibuat oleh Ivey Cakes dan diperkirakan menghabiskan US$ 200 atau Rp 3 juta.
Minuman
Beberapa minuman tersaji untuk para tamu di pernikahan Miley dan Liam, di antaranya champagne bermerek Veuve Clicquot, sparkling water dari La Croix, dan wine putih. Untuk minuman saja, Miley menghabiskan sekitar Rp 20 jutaan.
Balon
Mengutip dari Elle, Miley dan Liam memakai balon organik untuk membuat dekorasi arch, tulisan Mr dan Mrs dan balon dengan tanggal jadian mereka. Total untuk dekorasi balon mencapai US$ 675 atau hampir Rp 10 jutaan.
Dan lainnya
Belum termasuk tuksedo milik Liam, makanan dan dekorasi lainnya. Setidaknya Miley dan Liam menghabiskan sekitar Rp 250 jutaan.
Tonton juga 'Naik Turun Perjalanan Cinta Miley Cyrus dan Liam Hemsworth':
(asf/asf)
Pakaian Pria
Investment Piece Under 500K! Rekomendasi Ikat Pinggang Pria yang Bikin Celana Lebih Rapi & Proporsional
Kesehatan
Sering Mobilisasi & Terpapar Polusi? Ini Pilihan Masker Medis yang Nyaman Dipakai Sehari-Hari!
Pakaian Pria
Lebih Suka Pakai Jam Digital? Ini Rekomendasi Jam Digital yang Utamakan Fungsi +Bonus Tampilan Keren
Pakaian Pria
Cari Jam Automatic yang Kepakai Terus? Parlent Gallant Vortex 42MM Bisa Jadi Pilihan!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral Verificator
Viral Souvenir Pernikahan Tak Biasa, Tamu Bebas Merangkai Bunga Sendiri
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
Istri Ceraikan Suami Usai Lihat Bukti Perselingkuhan Dari Promosi di TikTok
Most Popular
1
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
2
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
3
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
4
Viral Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran, Ini Harganya di Tanah Abang
5
5 Drama Korea Romantis CEO Tampan Terbaru yang Bikin Baper
MOST COMMENTED












































Foto: Istimewa