Tren <i>Bridal Shower</i>
Pesta ala Bohemian Hingga Berkemah, Ini 6 Inspirasi Tema Bridal Shower
wolipop
Jumat, 13 Nov 2015 17:00 WIB
Jakarta
-
Ada satu perayaan khusus yang digelar dalam rangka melepas masa lajang seorang wanita empat hingga dua minggu sebelum dirinya menikah. Perayaan tersebut bernama bridal shower yang umumnya hanya dihadiri oleh para sahabat wanita dari calon pengantin wanita.
Pesta ini digelar sebagai bentuk perhatian dan kasih sayang kepada calon pengantin wanita dari sahabat-sahabatnya. Maka dari itu, mereka tidak tanggung-tanggung menyiapkan pesta dengan berbagai tema yang disesuaikan dengan karakter calon pengantin agar bridal shower lebih berkesan. Berikut enam inspirasi pesta bridal shower yang bisa dilakukan seperti dikutip dari Pop Sugar :
1. Bohemian
Pesta bridal shower tidak harus digelar dengan meriah dan di tempat yang mahal. Salah satu cara untuk membuatnya tetap spesial adalah mengadakannya di halaman belakang rumah yang 'disulap' menjadi nuansa bohemian.
Tidak ada salahnya mengajak sahabat-sahabat untuk mengenakan dress code dan bergaya ala bohemian seperti mini dress, anting dengan bandul besar, flower crown, atau jaket dengan aksen fringe. Pastikan juga dekorasi meja makan tetap bernuansa bohemian untuk membuat suasana pesta tetap 'hidup'.
2. Camping
Jika Anda tidak terlalu gemar dengan suasana pesta yang terlalu ramai, carilah waktu untuk 'kabur' sejenak dari rutinitas dan buatlah pesta bridal shower dengan nuansa yang lebih sederhana dan tetap berkesan. Seperti dikutip dari 100 Layer Cake, pesta bridal shower ini mengusung tema berkemah yang digelar di area outdoor namun tetap mengedepankan rasa nyaman. Dengan permainan warna yang playful seperti oranye, hijau toska, dan kuning, acara dibuat lebih akrab dan personal lengkap dengan hiasan-hiasannya.
Baca Juga : 50 Foto Before-After Selebriti yang Operasi Plastik
3. Breakfast at Tiffany's
Tema yang diadaptasi dari judul film yang sama menjadi salah satu tema yang sering digunakan dalam berbagai acara pernikahan. Untuk dekorasi meja makannya, sengaja dibuat elegan dengan hiasan bunga-bungaan di bagian tengah meja lengkap dengan kalung-kalung mutiara yang menjadi ciri khas dari Audrey Hepburn, tokoh utama dalam film tersebut. Agar suasana pesta lebih hidup, tak ada salahhnya gunakan aksesori yang mirip seperti di film, seperti sarung tangan hitam, tube dress, dan topi kecil.
4. Soda Pop
Seperti dilansir dari Wedding Chicks, salah satu tema bridal shower ini terinspirasi dari minuman bersoda. Tak heran minuman tersebut mendominasi di setiap penataan meja. Lengkapi dekorasi di atas meja makan dengan rangkaian bunga mawar segar serta camilan cupcakes yang dibentuk seperti tutup botol soda.
5. Backyard Brunch
Halaman belakang rumah juga bisa dimanfaatkan untuk menggelar bridal shower dengan tamu yang tidak terlalu banyak. Jika biasanya bridal shower diadakan saat makan siang, afternoon tea, atau makan malam, cobalah untuk menggelarnya saat brunch.
Karena digelar saat brunch, pastikan meja minuman dan makanan tertata dengan rapi, mulai dari roti, bagel, buah-buahan, hingga camilan. Jika menginginkan suasana bridal shower yang lebih personal dan hangat, pilihlah meja bundar dimana semua tamu undangan bisa mengobrol dengan santai satu sama lain.
6. Binatang
Apabila calon pengantin wanita adalah orang yang menggemari binatang, tak ada salahnya memasukan unsur binatang ke dalam tema bridal shower. Letakkan replika singa, gajah, atau jerapah sebagai pelengkap di atas meja makan.
Untuk membuat suasana pesta terlihat lebih feminin dan simple, warna putih yang dipadukan dengan warna neon seperti pink dan oranye membuat tampilan dekorasi secara keseluruhan terlihat lebih hidup. Anda bisa menggelar pesta ini di area terbuka atau di sebuah restoran.
(/)
Pesta ini digelar sebagai bentuk perhatian dan kasih sayang kepada calon pengantin wanita dari sahabat-sahabatnya. Maka dari itu, mereka tidak tanggung-tanggung menyiapkan pesta dengan berbagai tema yang disesuaikan dengan karakter calon pengantin agar bridal shower lebih berkesan. Berikut enam inspirasi pesta bridal shower yang bisa dilakukan seperti dikutip dari Pop Sugar :
1. Bohemian
Pesta bridal shower tidak harus digelar dengan meriah dan di tempat yang mahal. Salah satu cara untuk membuatnya tetap spesial adalah mengadakannya di halaman belakang rumah yang 'disulap' menjadi nuansa bohemian.
Tidak ada salahnya mengajak sahabat-sahabat untuk mengenakan dress code dan bergaya ala bohemian seperti mini dress, anting dengan bandul besar, flower crown, atau jaket dengan aksen fringe. Pastikan juga dekorasi meja makan tetap bernuansa bohemian untuk membuat suasana pesta tetap 'hidup'.
2. Camping
Jika Anda tidak terlalu gemar dengan suasana pesta yang terlalu ramai, carilah waktu untuk 'kabur' sejenak dari rutinitas dan buatlah pesta bridal shower dengan nuansa yang lebih sederhana dan tetap berkesan. Seperti dikutip dari 100 Layer Cake, pesta bridal shower ini mengusung tema berkemah yang digelar di area outdoor namun tetap mengedepankan rasa nyaman. Dengan permainan warna yang playful seperti oranye, hijau toska, dan kuning, acara dibuat lebih akrab dan personal lengkap dengan hiasan-hiasannya.
Baca Juga : 50 Foto Before-After Selebriti yang Operasi Plastik
3. Breakfast at Tiffany's
Tema yang diadaptasi dari judul film yang sama menjadi salah satu tema yang sering digunakan dalam berbagai acara pernikahan. Untuk dekorasi meja makannya, sengaja dibuat elegan dengan hiasan bunga-bungaan di bagian tengah meja lengkap dengan kalung-kalung mutiara yang menjadi ciri khas dari Audrey Hepburn, tokoh utama dalam film tersebut. Agar suasana pesta lebih hidup, tak ada salahhnya gunakan aksesori yang mirip seperti di film, seperti sarung tangan hitam, tube dress, dan topi kecil.
4. Soda Pop
Seperti dilansir dari Wedding Chicks, salah satu tema bridal shower ini terinspirasi dari minuman bersoda. Tak heran minuman tersebut mendominasi di setiap penataan meja. Lengkapi dekorasi di atas meja makan dengan rangkaian bunga mawar segar serta camilan cupcakes yang dibentuk seperti tutup botol soda.
5. Backyard Brunch
Halaman belakang rumah juga bisa dimanfaatkan untuk menggelar bridal shower dengan tamu yang tidak terlalu banyak. Jika biasanya bridal shower diadakan saat makan siang, afternoon tea, atau makan malam, cobalah untuk menggelarnya saat brunch.
Karena digelar saat brunch, pastikan meja minuman dan makanan tertata dengan rapi, mulai dari roti, bagel, buah-buahan, hingga camilan. Jika menginginkan suasana bridal shower yang lebih personal dan hangat, pilihlah meja bundar dimana semua tamu undangan bisa mengobrol dengan santai satu sama lain.
6. Binatang
Apabila calon pengantin wanita adalah orang yang menggemari binatang, tak ada salahnya memasukan unsur binatang ke dalam tema bridal shower. Letakkan replika singa, gajah, atau jerapah sebagai pelengkap di atas meja makan.
Untuk membuat suasana pesta terlihat lebih feminin dan simple, warna putih yang dipadukan dengan warna neon seperti pink dan oranye membuat tampilan dekorasi secara keseluruhan terlihat lebih hidup. Anda bisa menggelar pesta ini di area terbuka atau di sebuah restoran.
(/)
Elektronik & Gadget
HUAWEI WATCH FIT 4 Series, Smartwatch Premium Favorit Banyak Orang!
Health & Beauty
Makeup Nempel Seharian dengan 3 Setting Spray Andalan untuk Hasil Flawless Anti Geser!
Fashion
Banyak yang Repeat Order! Pilihan Celana Pendek dari Hi Girls Label Ini Bikin Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Naik Level di 2026! Selain Praktis, Pilihan Dress Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung Rapi dan Keren
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
Kisah Cinta Viral: Wanita 50 Tahun Nikahi Pria 23 Tahun, Kenalan dari TikTok
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Most Pop: Pernikahan Viral Roboh Diterjang Badai, Resepsi Tetap Jalan
Most Popular
1
Potret Ira Wibowo Kondangan Bareng Anak, Bak Tak Menua di Usia 58 Tahun
2
Foto Prewedding Darma Mangkuluhur-DJ Patricia, Anak Tommy Soeharto Siap Nikah
3
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Bulan Madu di Spanyol, Foto Bareng Fans & Bagi TTD
4
Tren K-Beauty 2026: Dari Bahan Medis hingga Makeup Berbasis Skincare
5
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me
MOST COMMENTED











































