Ini Dia 10 Rancangan Gaun Pengantin Dari Desainer Dunia Untuk Lady Gaga
Lady Gaga--bintang yang diharapkan menjadi klien impian para desainer untuk merealisasikan imajinasi 'gila' yang ada di kepala mereka. Ketika sang bintang pop bertunangan dengan Taylor Kinney di hari Valentine lalu, pertanyaan pun muncul: Siapa yang akan mendesain gaun Gaga di hari pernikahannya?
"Nantinya itu semua adalah untuk Taylor. Ini semua tentang kekasihku. Aku belum memikirkan sesuatu yang spesifik untuk ku pakai, tapi apapun itu akan seluruhnya untuk dia," ujar Gaga mengenai rencana gaun pernikahannya.
Dengan penampilan Gaga yang selalu mengundang atensi, para desainer pun mengambil kesempatan itu untuk memberi desain yang terbaik bagi si calon pengantin. Entah rancangannya terinspirasi dari penampilan Gaga atau Taylor Kinney; seperti yang diinginkan si Mother Monster, berikut adalah imajinasi para desainer dunia yang mendesain khusus gaun untuk pernikahan Gaga.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
1. Karl Lagerfeld for Chanel
2. Mara Hoffman
3. Diane von Furstenberg
4. Alexander Wang for Balenciaga
5. H&M
6. Alber Elbaz for Lanvin
7. Reem Acra
8. Carol Lim and Humberto Leon for Opening Ceremony
9. Monique Lhuillier
10. Donna Karan
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Viral Verificator
Viral Souvenir Pernikahan Tak Biasa, Tamu Bebas Merangkai Bunga Sendiri
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
Istri Ceraikan Suami Usai Lihat Bukti Perselingkuhan Dari Promosi di TikTok
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce











































