Tas Warna Burgundy Lagi Tren, Ini 5 Rekomendasinya yang Viral di TikTok
Merah marun menjadi warna yang belakangan difavoritkan. Marun dianggap menarik perhatian tapi tetap elegan untuk dipakai di keseharian dan dipadukan dengan warna lain. Tas merah marun atau burgundy pun jadi tren di media sosial. Kamu yang terpikir beli tas baru, berikut rekomendasinya dari brand lokal:
Clastera Beauty Store
tas burgundy viral Foto: Dok. Brand |
Tas merah marun ini viral di TikTok karena modelnya yang cantik dan harganya yang terjangkau. Selain punya warna yang sedang tren, item ini stylish dan cukup bisa diandalkan di keseharian karena memuat barang-barang esensial. Kamu pun bisa memilikinya dengan harga Rp 58 ribuan saja.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Shopillia
tas burgundy viral Foto: Dok. Brand |
Untuk kamu yang butuh tas lebih besar untuk menampung lebih banyak bawaan bisa mempertimbangkan opsinya dari toko ini. Varian Jemima berikut yang juga viral di TikTok dapat memuat laptop 14 inchi, buku, dan binder. Produk dengan material premium leather dan furing suede ini sedang diskon jadi Rp 64 ribuan.
Tiny Black Bag
tas burgundy viral Foto: Dok. Brand |
Cukup banyak brand tas lokal yang menawarkan berbagai opsi tas merah marun. Salah satu adalah Tiny Black berikut yang menawarkan opsinya yang cocok dipakai saat hangout. Polly Bag berikut disebut sebagai salah satu varian paling laris. Pantas saja, selain warna yang menarik, item seharga Rp 115 itu punya model yang unik.
Noste
tas burgundy viral Foto: Dok. Brand |
Untuk momen yang lebih kasual, kamu bisa mempertimbangkan tas yang sederhana tapi berkesan. Pilihannya dari Noste berikut juga viral di media sosial karena desain dan warnanya. Hanni Shoulderbag bermaterial Synthetic Leather ini juga sedang diskon menjadi Rp 94 ribuan.
Everyday Raya
tas burgundy viral Foto: Dok. Brand |
Brand lokal ini menawarkan hanya satu varian tas yakni First Day Bag yang ditawarkan dalam empat warna, termasuk merah marun. Dengan desainnya yang unik, tas seharga Rp 329 ribuan tersebut cukup fleksibel untuk dipakai hangout atau bekerja. Item ini juga dihadirkan dengan tali yang bisa di
(ami/ami)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
5 Cushion Hingga Bedak Lokal Terbaru untuk Kulit Berminyak yang Mencerahkan
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
5 Produk yang Bikin Makeup Tahan Lama Saat Pesta Tahun Baru 2026
Ide Tukar Kado yang Lucu untuk Acara Kantor, Harga di Bawah Rp 50 Ribu
METRO Hadirkan One Day Super Special dengan Diskon Hingga 50%
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
8 Pemotretan Terbaru Audi Marissa Bareng Putranya, Anthony Xie Tak Ikut
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
















































