Cari Baju Baru? Ini 5 Gamis dan Dress Putih untuk Dipakai Saat Lebaran
Rahmi Anjani - wolipop
Kamis, 31 Mei 2018 14:25 WIB
Jakarta
-
(ami/ami)
Pakai baju baru warna putih mungkin jadi tradisi kamu di hari Lebaran. Jika begitu, lima pilihan busana ini patut dipertimbangkan. Sejumlah desainer hijab, brand, hingga e-commerce menawarkan koleksi khusus Ramadan dan Lebaran yang patut dilirik. Anda yang sedang cari baju, dress, dan gamis warna putih, berikut lima rekomendasinya yang stylish:
1. Ayu Dyah Andari X Zalora
Situs belanja Zalora cukup banyak menawarkan long dress dan gamis yang stylish untuk dipakai Lebaran. Salah satunya adalah koleksi kolaborasi dengan Ayu Dyah Andari. Gamis putih dengan detail lipit itu tampil manis dengan aksen brokat bunga. Busana dengan kerah membulat ini pun bisa dimiliki sedang diskon dari Rp 1,8 jutaan menjadi Rp 1,3 jutaan.
2. RA by Restu Anggraini
Desainer hijab Restu Anggraini juga menyediakan gamis warna putih yang bisa dipertimbangkan. Berbeda dari pilihan sebelumnya, potongan gamis ini lebih tegas dan minimalis. Busana berkerah tinggi itu pun bisa dipilih untuk Anda yang berencana memadankan dress dengan luaran atau aksesori ramai. Item itu juga diskon dari Rp 625 ribu menjadi Rp 313 ribu.
Tonton juga video: 'Yuk, Berburu Baju Gamis di Tanah Abang!'
3. Covering Story
Lebih suka gamis yang tak terlalu polos untuk dipakai Lebaran nanti? Anda bisa mencari opsinya di situs belanja Hijup. Salah satu gamis putih menarik yang ditawarkan adalah pilihannya dengan potongan A-line dan aksen ruffle ini. Myka Dress berikut dijual seharga Rp 320 ribuan.
4. IKYK
Menyambut bulan Ramadan dan hari Lebaran, brand busana IKYK menghadirkan koleksi spesial. Salah satu yang bisa Anda kenakan saat Lebaran adalah OFFWHITE SAGISO DRESS seharga Rp 950 ribu ini. Busana itu hadir dengan bahan bercorak floral dan aksen lengan menggembung yang membuatnya atraktif. Jika ingin lebih menutup bagian kaki, dress berpotongan midi itu bisa digabungkan dengan celana atau rok maksi.
5. Shopatvelvet
Satulagidress putih yang bisa jadi pilihan baju baru di hari Lebaran. Berbeda dari opsi-opsi sebelumnya, busana ini mungkin lebihterlihatsepertishirtdress. Tapi sesuai dengan namanya,WhiteStoneMultiwayDress,item seharga Rp 349 ribu berikut bisa dipakai dengan berbagai cara,termasuksebagaidress untuk Lebaran. Anda pun bisa memadukannya dengan rok atau celana dengan warna atau corak kontras.
1. Ayu Dyah Andari X Zalora
Foto: Zalora |
2. RA by Restu Anggraini
Foto: Hijabenka |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
3. Covering Story
Foto: Berrybenka |
4. IKYK
Foto: Bobobobo |
5. Shopatvelvet
Foto: Bobobobo |
Elektronik & Gadget
HUAWEI WATCH FIT 4 Series, Smartwatch Premium Favorit Banyak Orang!
Health & Beauty
Makeup Nempel Seharian dengan 3 Setting Spray Andalan untuk Hasil Flawless Anti Geser!
Fashion
Banyak yang Repeat Order! Pilihan Celana Pendek dari Hi Girls Label Ini Bikin Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Naik Level di 2026! Selain Praktis, Pilihan Dress Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung Rapi dan Keren
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
5 Cushion Hingga Bedak Lokal Terbaru untuk Kulit Berminyak yang Mencerahkan
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
5 Produk yang Bikin Makeup Tahan Lama Saat Pesta Tahun Baru 2026
Ide Tukar Kado yang Lucu untuk Acara Kantor, Harga di Bawah Rp 50 Ribu
METRO Hadirkan One Day Super Special dengan Diskon Hingga 50%
Most Popular
1
Potret Ira Wibowo Kondangan Bareng Anak, Bak Tak Menua di Usia 58 Tahun
2
Foto Prewedding Darma Mangkuluhur-DJ Patricia, Anak Tommy Soeharto Siap Nikah
3
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Bulan Madu di Spanyol, Foto Bareng Fans & Bagi TTD
4
Tren K-Beauty 2026: Dari Bahan Medis hingga Makeup Berbasis Skincare
5
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me
MOST COMMENTED












































Foto: Zalora
Foto: Hijabenka
Foto: Berrybenka
Foto: Bobobobo
Foto: Bobobobo