Cara Ekstrem Gigi Hadid Rawat Rambut: Mendiamkan Rambut Lepek Berhari-hari
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 18 Des 2017 11:05 WIB
Jakarta
-
Punya rambut panjang tentu perawatannya harus lebih ekstra, itulah yang dilakukan Gigi Hadid yang rambutnya sudah semakin panjang. Gigi melakukan perawatan rambut yang terbilang cukup ekstrem. Dia membiarkan rambut menjadi lepek selama berhari-hari.
Gigi mengaku tidak ingin bereksperimen dengan rambutnya seperti diwarnai atau melakukan teknik-teknik yang membuat rambut jadi rusak. "Aku tidak akan melakukan apapun untuk rambutku. Tujuanku adalah untuk rambut tetap sehat," ujar Gigi.
Dan perawatan rambut seorang model sekelas Gigi Hadid terdengar cukup jorok, karena dia akan membiarkan rambutnya menjadi lepek selama berhari-hari kemudian baru keramas. Gigi mengaku melakukan perawatan dengan minyak kelapa.
Jika biasanya minyak kelapa hanya didiamkan di rambut selama 20 hingga 30 menit, waktu tersebut tidak cukup bagi Gigi. Dia mendiamkan minyak kelapa di rambutnya selama tiga hari dan membiarkan rambutnya jadi berminyak hingga lepek.
"Kamu bisa mandi seperti biasa, tapi rambut tidak dibasahi dengan menyepolnya. Biarkan minyak kelapa di rambut selama tiga hari baru kamu bisa membilasnya," kata kekasih Zayn Malik itu.
Saat membilas rambut setelah perawatan minyak kelapa, Gigi punya caranya sendiri. Gigi menyarankan, butuh beberapa kali tahap shampo agar rambut dan kulit kepalanya benar-benar bersih.
"Tahap pertama shampo (tanpa membasahkan rambut). Lalu cuci rambut, kemusdian pakai shampo lagi. Jika kamu membasahinya dengan rambut terlebih dahulu maka rambut akan tetap berminyak," saran kakak dari Bella Hadidi itu.
(kik/kik)
Gigi mengaku tidak ingin bereksperimen dengan rambutnya seperti diwarnai atau melakukan teknik-teknik yang membuat rambut jadi rusak. "Aku tidak akan melakukan apapun untuk rambutku. Tujuanku adalah untuk rambut tetap sehat," ujar Gigi.
Foto: Frazer Harrison/Getty Images |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jika biasanya minyak kelapa hanya didiamkan di rambut selama 20 hingga 30 menit, waktu tersebut tidak cukup bagi Gigi. Dia mendiamkan minyak kelapa di rambutnya selama tiga hari dan membiarkan rambutnya jadi berminyak hingga lepek.
Foto: Thinkstock |
"Kamu bisa mandi seperti biasa, tapi rambut tidak dibasahi dengan menyepolnya. Biarkan minyak kelapa di rambut selama tiga hari baru kamu bisa membilasnya," kata kekasih Zayn Malik itu.
Saat membilas rambut setelah perawatan minyak kelapa, Gigi punya caranya sendiri. Gigi menyarankan, butuh beberapa kali tahap shampo agar rambut dan kulit kepalanya benar-benar bersih.
"Tahap pertama shampo (tanpa membasahkan rambut). Lalu cuci rambut, kemusdian pakai shampo lagi. Jika kamu membasahinya dengan rambut terlebih dahulu maka rambut akan tetap berminyak," saran kakak dari Bella Hadidi itu.
(kik/kik)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
Most Popular
1
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
2
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
3
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
4
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
5
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
MOST COMMENTED












































Foto: Frazer Harrison/Getty Images
Foto: Thinkstock