Kerastase Hadirkan Perawatan Rambut untuk Atasi 4 Masalah Utama Kulit Kepala
Kiki Oktaviani - wolipop
Rabu, 19 Okt 2016 11:00 WIB
Jakarta
-
Faktanya masalah kulit kepala 80% datang dari faktor luar. Masalah kulit kepala yang paling umum adalah ketombe, rontok, berminyak dan kulit kepala sensitif yang menyebabkan jadi gatal dan kemerahan.
"Polutan menjadi musuh utama kulit kepala. Partikelnya 20 kali lebih kecil dibandingkan pori-pori kulit kepala sehingga bisa masuk dan menyebabkan kulit kepala jadi gatal, timbul kemerahan, ketombe dan jadi rontok," jelas Sitoresmi, Education Manager Kerastase Indonesia dalam acara peluncuran Kerastase 'Specifique' di DBS Bank Tower, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (18/10/2016).
Kerastase memiliki rangkaian perawatan yang dapat mengatasi empat masalah kulit kepala tersebut. Terangkum dalam perawatan bernama Specifique yang kini memiliki kandungan baru yakni teknologi Antioxidant Complex yang dapat melindungi kepala dari polusi dan membersihkan kepala dari debu.
Masing-masing masalah kulit kepala tersebut dapat diatasi sesuai dengan perawatan yang ditawarkan. Terdiri dari perawatan Anti-Inconfort yang merupakan solusi untuk menenangkan kulit kepala dan mengurangi iritasi dan gatal.
Selanjutnya adalah perawatan Anti-Pelliculaire untuk mengatasi kulit kepala berketombe. Anti-Gras cocok untuk kulit kepala berminyak yang dapat menyeimbangkan minyak pada kulit. Produk terakhir adalah Anti-Chute yang merupakan solusi untuk mengatasi rambut rontok.
Masing-masing perawatan terdiri dari sampo, tonik dan masker rambut. Untuk mendapatkan perawatan tersebut bisa dilakukan di salon yang bekerjasama dengan Kerastase dengan biaya perawatan sekitar Rp 400 ribuan. (kik/kik)
"Polutan menjadi musuh utama kulit kepala. Partikelnya 20 kali lebih kecil dibandingkan pori-pori kulit kepala sehingga bisa masuk dan menyebabkan kulit kepala jadi gatal, timbul kemerahan, ketombe dan jadi rontok," jelas Sitoresmi, Education Manager Kerastase Indonesia dalam acara peluncuran Kerastase 'Specifique' di DBS Bank Tower, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (18/10/2016).
Kerastase memiliki rangkaian perawatan yang dapat mengatasi empat masalah kulit kepala tersebut. Terangkum dalam perawatan bernama Specifique yang kini memiliki kandungan baru yakni teknologi Antioxidant Complex yang dapat melindungi kepala dari polusi dan membersihkan kepala dari debu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selanjutnya adalah perawatan Anti-Pelliculaire untuk mengatasi kulit kepala berketombe. Anti-Gras cocok untuk kulit kepala berminyak yang dapat menyeimbangkan minyak pada kulit. Produk terakhir adalah Anti-Chute yang merupakan solusi untuk mengatasi rambut rontok.
Masing-masing perawatan terdiri dari sampo, tonik dan masker rambut. Untuk mendapatkan perawatan tersebut bisa dilakukan di salon yang bekerjasama dengan Kerastase dengan biaya perawatan sekitar Rp 400 ribuan. (kik/kik)
Fashion
Hijab Sering Melorot? 3 Rekomendasi Ciput Ini Bikin Hijab Lebih Nempel dan Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Lebih Bebas Gerak! Pilih Bra Tank Tanpa Kawat yang Tepat Agar Aktivitas Harianmu Jadi Lebih Nyaman
Fashion
Cari Celana yang Fit di Kaki? 3 Model Ini Wajib Masuk Wishlist di 2026!
Fashion
Nggak Perlu Waktu Lama, Pilihan Hijab Ini Bikin Sat-set dan Masih Jadi Andalan di 2026!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Blush On Tak Bisa Asal Pakai, Ini Cara Aplikasinya Sesuai Bentuk Wajah
Tren K-Beauty 2026: Dari Bahan Medis hingga Makeup Berbasis Skincare
Fan Bingbing Ungkap Rahasia Awet Muda di Usia 44 Tahun, Pakai 700 Masker
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
Most Popular
1
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
2
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
3
Potret Inka Williams Model Bali Pacar Channing Tatum, Beda Usia Jadi Sorotan
4
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN
5
Park Min Young & Sungjae BTOB Siap Jadi Visual Couple Drakor Adaptasi Dracin
MOST COMMENTED











































