Jaga Kelembaban Kulit, Kate Bosworth Pakai Lotion Bayi
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 13 Jun 2016 17:17 WIB
Jakarta
-
Kate Bosworth selalu menjaga kulit halusnya dengan memberikan kelembaban yang maksimal. Uniknya, ada satu body lotion yang menjadi andalannya.
Bukan lotion mewah atau berkelas, namun Kate mengandalkan lotion bayi yang kini menjadi produk perawatan tubuh wajibnya. "Untuk tubuh aku terobsesi dengan lotion bayi dari Aveeno aku membelinya atas ketidak sengajaan," ungkap aktris 33 tahun itu seperti dikutip dari Allure.
Menurutnya lotion bayi yang ia gunakan sangat cocok dengan kulitnya. Formulanya tidak membuat lengket di tubuh, namun cukup memberikan kelembaban kulit.
"Pada awalnya aku berpikir produk ini untuk orang dewasa. Formulanya tebal, bebas parfum dan melembabkan, tapi tidak terasa berat di kulit," tambah bintang 'Still Alice' itu.
Sementara dalam perawatan wajah, Kate berkomitmen selalu membersihkan wajah pada pagi dan malam hari menggunakan sabun wajah berbahan lembut. Moisturizer dan serum menjadi produk andalannya untuk melembabkan kulit wajah.
Untuk makeup, wanita dengan nama asli Catherine Ann Bosworth itu memilih untuk mengandalkan produk multifungsi. Seperti produk lipstik yang juga bisa dipakai untuk perona pipi.
"Aku suka segala makeup multifungsi seperti produk Nars Multiples yang bisa digunakan di pipi, bibir dan mata," kata Kate. (kik/kik)
Bukan lotion mewah atau berkelas, namun Kate mengandalkan lotion bayi yang kini menjadi produk perawatan tubuh wajibnya. "Untuk tubuh aku terobsesi dengan lotion bayi dari Aveeno aku membelinya atas ketidak sengajaan," ungkap aktris 33 tahun itu seperti dikutip dari Allure.
Menurutnya lotion bayi yang ia gunakan sangat cocok dengan kulitnya. Formulanya tidak membuat lengket di tubuh, namun cukup memberikan kelembaban kulit.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara dalam perawatan wajah, Kate berkomitmen selalu membersihkan wajah pada pagi dan malam hari menggunakan sabun wajah berbahan lembut. Moisturizer dan serum menjadi produk andalannya untuk melembabkan kulit wajah.
Untuk makeup, wanita dengan nama asli Catherine Ann Bosworth itu memilih untuk mengandalkan produk multifungsi. Seperti produk lipstik yang juga bisa dipakai untuk perona pipi.
"Aku suka segala makeup multifungsi seperti produk Nars Multiples yang bisa digunakan di pipi, bibir dan mata," kata Kate. (kik/kik)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
Most Popular
1
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
2
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
3
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
4
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
5
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
MOST COMMENTED











































