Viral 2 Bulan Tunangan Setelah 4 Tahun Pacaran, Gagal Nikah karena Pelakor
Wanita ini mengungkapkan gagal nikah gara-gara muncul orang ketiga dalam hubungannya. Padahal ia sudah dua bulan tunangan setelah empat tahun menjalani hubungan pacaran.
Kisah wanita yang gagal menikah ini viral setelah dia membagikan percakapan dengan pacar baru tunangannya lewat akun TikTok @aneessssns. Wanita itu mengaku tidak tahu jika pria tersebut sudah tunangan. Akun TikTok @aneessssns mengatakan ia sampai terpukul dan menangis berhari-hari karena gagal nikah.
"Pacaran 4 tahun, 2 bulan tunangan, tanggal pernikahan sudah ada, tapi jodoh tak panjang muncul orang ketiga," tulis akun TikTok @aneessssns.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Akun TikTok @aneessssns kemudian membagikan video lainnya yang memperlihatkan dia sampai jatuh sakit dan berobat ke rumah sakit karena begitu terpukul. Wanita yang tinggal di Malaysia ini juga meminta petunjuk dengan beribadah langsung ke Tanah Suci.
Hingga akhirnya ia menerima dengan lapang dada ketetapan dari Allah SWT. "Terima kasih Ya Allah, Aku Redho & terima dengan ujian kau bagi 🙂 #fyp #foryoupage," kata akun TikTok @aneessssns.
@aneessssns Terima kasih Ya Allah , Aku Redho & terima dengan ujian kau bagi 🙂 #fyp #foryoupage ♬ only love can hurt like this - favsoundds
Warganet yang menyaksikan video akun TikTok @aneessssns langsung memberikan semangat dan mendoakan agar ia mendapatkan pria yang terbaik.
"Ya Allah sakitnya. Semoga yang baca komen ini, kita semua dijauhkan dari pasangan curang dan dapat pasangan yanng baik. Amin🤲🏻," doa akun @SitiJamil92.
"Nasib bukan jodoh cuma ujian buat kakak agar berhati2 mengenal hati budi bakal pasangan," ucap akun @Saharuddin amirullah.
"SAKITNYAAAAA💔," kata akun @Izzah S.
"Ya Allah, semoga dipermudahkan segala urusan sis🥺," saut akun @Aa.
"Stay strong dear, alhamdulilah Allah tunjuk real attitude dia before kamu menikah maybe ada hikmah 🤍," timpal akun @healing <3.
(gaf/eny)
Elektronik & Gadget
Baseus EnerFill FC11 10000mAh Fast Charging Powerbank, Solusi Anti Lowbat Tanpa Ribet Kabel!
Health & Beauty
Aroma Clean & Effortless untuk Sehari-hari, Alchemist Eau de Parfum Pink Laundry vs Powder Room!
Health & Beauty
Double Cleansing yang Nggak Bikin Takut, Ini Dia Cleansing Oil yang Aman buat Pori-pori dan Kulit Sensitif!
Elektronik & Gadget
UNE 12000mAh Powerbank Magnetic Qi2, Solusi Charging Ngebut Tanpa Ribet!
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
Ramalan Zodiak Cinta 9 Januari: Scorpio Makin Romantis, Aries Jaga Jarak
Ramalan Zodiak 9 Januari: Aries Tetap Waspada, Taurus Banyak Tekanan
Ramalan Zodiak 9 Januari: Capricorn Harus Sabar, Aquarius Lebih Teliti
Ramalan Zodiak 9 Januari: Libra Pemasukan Stabil, Scorpio Kerja Keras
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce











































