Daftar Kalimat Pujian untuk Pacar, Bukan Sekadar Ngomong 'Kamu Cantik'
Kecantikan bukanlah segalanya bagi seorang wanita. Ada hal-hal dalam dirinya yang juga bisa dikagumi. Buat para pria, ini daftar kalimat pujian untuk pacar, bukan sekadar bicara kecantikannya.
Pada kenyataannya tidak semua wanita jadi tergila-gila ketika dipuji cantik. Malahan pujian pria ke wanita yang berlebihan soal kecantikan bisa membuat kaum mereka jadi hilang perasaan pada si pria.
Wanita bisa menganggap pria hanya menyukainya karena fisiknya bukan hal lain. Berdasarkan polling dari situs Byrdie, inilah kalimat pujian untuk pacar yang dijamin bikin luluh. Polling pujian untuk wanita ini respondennya bukan hanya pria, ada juga para wanita.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut daftar kalimat pujian untuk pacar yang bukan hanya membicarakan kecantikan:
1. "Kamu menginspirasiku"
2. "Kamu membuat hatiku hangat"
3. "Kamu pintar!"
4. "Kamu baik. Hatimu tulus"
5. "Aku merasa damai bersamamu"
6. "Kamu sangat berarti untukku"
7. "Kamu pintar dan lucu"
8. "Kamu memotivasiku"
9. "Kamu lucu punya selera humor yang bagus"
10. "Aku suka gaya rambutmu"
11. "Aku suka gaya fashionmu"
12. "Kamu luar biasa
13. "Aku suka dengan ide-idemu"
14. "Aku senang melihatmu menjadi diri sendiri.Kamu punya hati yang baik"
15. "Aku suka caramu tersenyum/tertawa."
Itulah 15 kalimat pujian untuk wanita. Menggunakan kalimat-kalimat di atas bisa membuat wanita luluh dan membuatnya tersenyum.
(eny/eny)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
Ramalan Zodiak Cinta 9 Januari: Scorpio Makin Romantis, Aries Jaga Jarak
Ramalan Zodiak 9 Januari: Aries Tetap Waspada, Taurus Banyak Tekanan
Ramalan Zodiak 9 Januari: Capricorn Harus Sabar, Aquarius Lebih Teliti
Ramalan Zodiak 9 Januari: Libra Pemasukan Stabil, Scorpio Kerja Keras
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce











































