Hai Para 'Bucin', Ini Rekomendasi Kado Buat Valentine Paling Manis
Hari Valentine sebentar lagi akan datang. Momen yang dikenal dengan hari kasih sayang ini selalu identik dengan memberikan kado kepada orang yang paling kita sayangi.
Apalagi buat kamu yang merasa seperti Budak Cinta (Bucin) pastinya selalu ingin memberikan yang terbaik untuk kekasihmu bukan? Berbagai kado pun harus kamu siapkan untuk menunjukkan kebucinan kamu kepada sang kekasih. Berikut ini adalah kado-kado yang bisa kamu berikan kepada kekasihmu:
1. Fashion
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Fashion adalah salah satu pilihan yang mainstream namun bisa menjadi kado paling manis bagi pasanganmu. Apalagi buat kamu yang jarang membelikan hal tersebut untuk pasangan. Akan menjadi sebuah kejutan yang paling mengesankan apabila kamu dapat memberikan barang-barang seperti sepatu, tas, jam tangan, pakaian dan lain sebagainya untuk pasangan kamu.
2. Boneka
Boneka bisa menjadi salah satu kado mainstream yang dapat menjadikan kenangan manis untuk pasanganmu. Boneka bisa jadi objek untuk mengingatkan dirinya dengan kamu.
Biasanya pasangan kamu, apalagi wanita suka sekali menjadikan boneka yang kamu berikan sebagai objek untuk dijadikan tempat curhatnya. Apalagi boneka yang kamu berikan disemprot dengan parfum yang kamu punya. Pastinya si dia akan selalu mengingat kamu lewat boneka tersebut.
3. Parfum
Setiap perempuan pasti suka apabila diberikan parfum yang kamu berikan kepadanya. Nantinya ketika kamu sedang berkencan dengan dia, pastinya dia akan selalu memakai parfum yang kamu berikan. Itu sebagai tanda bahwa dirinya sangat menghargai parfum yang kamu berikan kepadanya
4. Tiket Liburan
Tiket liburan memang menjadi hal yang tidak biasa untuk diberikan pada Valentine karena kamu harus merogoh kocek yang sangat banyak. Namun, apa jadinya ketika kamu bisa diberikan tiket gratis untuk berlibur dengan pasanganmu ke Bali, pasti akan menjadi kado Valentine paling indah bukan bagi kalian berdua?
Kamu pun berkesempatan untuk memenangkan kado valentine tersebut lewat program Bucin yang diadakan oleh ShopBack. Program yang berlangsung sejak 3-29 Februari 2020 ini menawarkan banyak promo menarik yang pastinya hanya untuk kamu dan pasangan. Kamu pun bisa memenangkan hadiah utama berupa:
- Hadiah tiket pesawat ke Bali untuk 4 pemenang
- Voucher menginap di hotel untuk 5 pemenang
Syaratnya gampang. Kamu belanja minimal Rp 100.000 di merchant pilihan ShopBack: iLOTTE, Lazada, Blibli, JD.id, Bukalapak, Zalora, AliExpress, Tiket.com, Agoda, Trip.com, Expedia, Booking.com, Pegipegi, OYO, RedDoorz, ZenRooms, dan Klook. Maka kamu berkesempatan memenangkan hadiah tersebut.
Jadi bukan alasan lagi untuk tidak memberikan kado bagi pasangan kamu. Karena dengan ShopBack kamu juga bisa mendapatkan berbagai kado Valentine yang indah.
(akn/eny)
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Fashion
Capsule Wardrobe 2026! 3 Kemeja Pria Ini Cukup untuk 20+ Outfit Combinations
Home & Living
Rumah Lembap dan Berjamur? Barang Ini Jadi Solusi Praktis Agar Rumah Tetap Kering
Ramalan Zodiak Cinta 4 Januari: Gemini Menggebu-gebu, Libra Jangan Egois
Ramalan Zodiak 4 Januari: Cancer Lebih Selektif, Leo Waspada Pihak Ketiga
Ramalan Zodiak 4 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Jangan Putus Asa
Ramalan Zodiak Cinta 3 Januari: Taurus Lebih Hangat, Gemini Harmonis
Tipe-tipe Zodiak Saat Musim Hujan, Kamu Tim Rebahan atau Tetap Aktif?
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady











































