5 Zodiak yang Terlalu Banyak Mikir, Jadinya Sering Stres
Eny Kartikawati - wolipop
Senin, 01 Apr 2019 21:16 WIB
Jakarta
-
Deretan zodiak ini mudah sekali terkena stres. Penyebabnya karena diri mereka sendiri. Pemilik lima zodiak ini terlalu banyak memikirkan hal yang terkadang bukan urusannya.
Begitu pedulinya para pemilik zodiak ini pada orang lain, mereka sampai menghabiskan waktu memikirkan solusi permasalahan orang lain. Berdasarkan astrologi, berikut zodiak yang paling mudah stres akibat banyak pikiran dan berpikir hal yang sebenarnya tak melulu menjadi urusannya:
1. Gemini
Wanita dengan zodiak Gemini paling mudah stres. Ia memiliki banyak sekali pikiran yang memusingkan diri sendiri. Ketika stres, dia sering menjadi pendiam terutama saat memiliki tanggung jawab besar. Saat dia melakukan kesalahan tertentu, ia juga akan sangat stres. Bahkan ketika salah menggunakan busana, hal tersebut dapat membebani pikirannya sepanjang hari.
Saat stres, dia perlu waktu untuk meyakinkan diri sendiri kalau dia tidak menghadapinya sekarang maka semua akan menjadi semakin serius. Maka dari itu, Gemini perlu percaya diri untuk menjadi lebih 'kuat' dari yang lain.
2. Cancer
Cancer mudah stres bukan karena dirinya sendiri tapi justru orang lain. Cancer sering stres karena mengkhawatirkan orang lain. Cancer tipe penyayang yang sulit mengekspresikan perasaan stresnya kepada orang lain terutama keluarga karena tak ingin membebani mereka. Cancer juga sering merasa bersalah sendiri padahal tak ada yang menyalahkannya.
3. Virgo
Virgo juga termasuk yang sering stres. Tekanan itu datang dari dalam dirinya karena dia tipe yang perfeksionis. Virgo selalu mencoba menjadi teman terbaik, pasangan yang kuat, dan berusaha ada setiap saat untuk keluarga, tapi kurang mempedulikan dirinya sendiri. Dia terlalu sering memikirkan banyak hal yang membuatnya stres.
4. Aquarius
Aquarius sebenarnya selalu berusaha tidak stres. Namun tidak peduli seberapa keras ia mencoba, Aquarius tak bisa menangkal hal tersebut. Aquarius biasanya stres karena pihak luar atau orang ketiga. Aquarius juga suka berpikir keras tentang masa depannya. Ketika stres, dia perlu mengingatkan dan mengendalikan diri bahwa Aquarius bisa membuat keputusan dengan baik. Selama ia bisa membuat keputusan maka Aquarius akan terhindar dari stres.
5. Pisces
Seperti Cancer, Pisces sering stres karena mengkhawatirkan orang lain. Terkadang dia juga merasa stres karena merasa belum bisa menjadi yang terbaik. Pisces akan bangga menjadi teman dan pasangan yang luar biasa walaupun memiliki banyak tekanan pada dirinya sendiri.
Pisces juga sangat ingin orang lain tahu bahwa dia selalu ada untuk mereka. Ketika dia merasa sikap orang lain berubah karena dirinya, Pisces bisa menjadi lebih stres karena merasa bersalah.
(eny/eny)
Begitu pedulinya para pemilik zodiak ini pada orang lain, mereka sampai menghabiskan waktu memikirkan solusi permasalahan orang lain. Berdasarkan astrologi, berikut zodiak yang paling mudah stres akibat banyak pikiran dan berpikir hal yang sebenarnya tak melulu menjadi urusannya:
1. Gemini
Wanita dengan zodiak Gemini paling mudah stres. Ia memiliki banyak sekali pikiran yang memusingkan diri sendiri. Ketika stres, dia sering menjadi pendiam terutama saat memiliki tanggung jawab besar. Saat dia melakukan kesalahan tertentu, ia juga akan sangat stres. Bahkan ketika salah menggunakan busana, hal tersebut dapat membebani pikirannya sepanjang hari.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
2. Cancer
Cancer mudah stres bukan karena dirinya sendiri tapi justru orang lain. Cancer sering stres karena mengkhawatirkan orang lain. Cancer tipe penyayang yang sulit mengekspresikan perasaan stresnya kepada orang lain terutama keluarga karena tak ingin membebani mereka. Cancer juga sering merasa bersalah sendiri padahal tak ada yang menyalahkannya.
3. Virgo
Virgo juga termasuk yang sering stres. Tekanan itu datang dari dalam dirinya karena dia tipe yang perfeksionis. Virgo selalu mencoba menjadi teman terbaik, pasangan yang kuat, dan berusaha ada setiap saat untuk keluarga, tapi kurang mempedulikan dirinya sendiri. Dia terlalu sering memikirkan banyak hal yang membuatnya stres.
4. Aquarius
Aquarius sebenarnya selalu berusaha tidak stres. Namun tidak peduli seberapa keras ia mencoba, Aquarius tak bisa menangkal hal tersebut. Aquarius biasanya stres karena pihak luar atau orang ketiga. Aquarius juga suka berpikir keras tentang masa depannya. Ketika stres, dia perlu mengingatkan dan mengendalikan diri bahwa Aquarius bisa membuat keputusan dengan baik. Selama ia bisa membuat keputusan maka Aquarius akan terhindar dari stres.
5. Pisces
Seperti Cancer, Pisces sering stres karena mengkhawatirkan orang lain. Terkadang dia juga merasa stres karena merasa belum bisa menjadi yang terbaik. Pisces akan bangga menjadi teman dan pasangan yang luar biasa walaupun memiliki banyak tekanan pada dirinya sendiri.
Pisces juga sangat ingin orang lain tahu bahwa dia selalu ada untuk mereka. Ketika dia merasa sikap orang lain berubah karena dirinya, Pisces bisa menjadi lebih stres karena merasa bersalah.
(eny/eny)
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Zodiak 4 Januari: Cancer Lebih Selektif, Leo Waspada Pihak Ketiga
Ramalan Zodiak 4 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Jangan Putus Asa
Ramalan Zodiak Cinta 3 Januari: Taurus Lebih Hangat, Gemini Harmonis
Tipe-tipe Zodiak Saat Musim Hujan, Kamu Tim Rebahan atau Tetap Aktif?
Ramalan Zodiak 3 Januari: Capricorn Banyak Godaan, Pisces Perlu Waspada
Most Popular
1
6 Fakta Ibu Negara Venezuela Cilia Flores yang Ditangkap Presiden Trump
2
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
3
Ramalan Zodiak 4 Januari: Cancer Lebih Selektif, Leo Waspada Pihak Ketiga
4
Viral Verificator
Viral! Pria Australia Nikahi Wanita Sumsel, Mahar Fantastis Rp 10 Miliar
5
5 Gaya Melania Trump di Pesta Tahun Baru, Gaun Bling-bling Jadi Sorotan
MOST COMMENTED











































