Datang ke Pernikahan Mantan, Pria Ini Lakukan Aksi Balas Dendam
Anggi Mayasari - wolipop
Selasa, 12 Feb 2019 08:43 WIB
India
-
Putus cinta jadi salah satu hal menyakitkan yang dialami oleh kebanyakan pasangan, sehingga tak sedikit dari mereka yang memilih untuk balas dendam dengan mantan pacarnya. Seperti yang dilakukan oleh pria ini, yang punya cara tak biasa untuk membalas sakit hatinya di pernikahan sang mantan.
Dua bulan lalu, seorang wanita bernama Samia memutuskan untuk mengakhiri hubungan asmara dengan pacarnya, Anik. Samia mengungkapkan bahwa Anik tak cukup baik dan dirinya tak tertarik untuk menjalin hubungan dengannya lagi.
Tak terima diputusin, Anik pun balas dendam di hari pernikahan sang mantan. Seperti dilansir dari The Youth, Anik mencetak dan membagikan semua pesan intim mereka kepada para tamu yang menghadiri pernikahan Samia sebelum meninggalkan tempat resepsi.
Peristiwa ini diyakini terjadi di India. Diketahui bahwa sebelumnya Anik dan Samia telah menjalin hubungan selama delapan bulan. Awalnya, Anik mencoba membujuk Samia agar tidak meninggalkannya dan berjanji akan selalu menjadi pria baik dan setia. Namun, Samia menolaknya dan dengan tegas mengakhiri hubungan.
Tak lama, Anik mengetahui bahwa ayah Samia telah mengatur pernikahan dengan seorang pria imigran yang cukup baik ketika ia tinggal di Kanada. Ini bisa menjadi alasan bahwa Samia menolak Anik karena berpikir bahwa dia bisa hidup mewah setelah menikah dengan pria lain.
Setelah mengetahui alasan sebenarnya di balik perpisahan itu, Anik merasa terkejut dan dikhianati sehingga dia memutuskan untuk memberi pelajaran pada mantan pacarnya yang tidak akan pernah dilupakan pada hari pernikahannya. Pada hari pernikahan Samia dengan pria dari Kanada, Anik memutuskan untuk hadir karena dia ingin melaksanakan rencananya yang licik.
Selama pesta pernikahan mantan pacarnya, Anik menikmati makanan pernikahan dan bahkan berfoto selfie dengan Samia dan calon suaminya. Samia pun terkejut melihat Anik di pernikahannya, tetapi tidak bisa mengatakan apa-apa karena banyak kerabat di acara pernikahan.
Setelah kenyang mengonsumsi banyak makanan di pernikahan mantan pacarnya, Anik melaksanakan rencananya dengan membagikan pesan-pesan intim percakapannya dengan Samia kepada semua tamu yang hadir dan mempermalukan Samia. Anik diam-diam meninggalkan tempat itu dan tak lagi berhubungan dengan Samia.
Simak juga video saat Mantan Kekasih Datang, Pesta Pernikahan Berantakan:
(agm/kik)
Dua bulan lalu, seorang wanita bernama Samia memutuskan untuk mengakhiri hubungan asmara dengan pacarnya, Anik. Samia mengungkapkan bahwa Anik tak cukup baik dan dirinya tak tertarik untuk menjalin hubungan dengannya lagi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Peristiwa ini diyakini terjadi di India. Diketahui bahwa sebelumnya Anik dan Samia telah menjalin hubungan selama delapan bulan. Awalnya, Anik mencoba membujuk Samia agar tidak meninggalkannya dan berjanji akan selalu menjadi pria baik dan setia. Namun, Samia menolaknya dan dengan tegas mengakhiri hubungan.
Tak lama, Anik mengetahui bahwa ayah Samia telah mengatur pernikahan dengan seorang pria imigran yang cukup baik ketika ia tinggal di Kanada. Ini bisa menjadi alasan bahwa Samia menolak Anik karena berpikir bahwa dia bisa hidup mewah setelah menikah dengan pria lain.
Setelah mengetahui alasan sebenarnya di balik perpisahan itu, Anik merasa terkejut dan dikhianati sehingga dia memutuskan untuk memberi pelajaran pada mantan pacarnya yang tidak akan pernah dilupakan pada hari pernikahannya. Pada hari pernikahan Samia dengan pria dari Kanada, Anik memutuskan untuk hadir karena dia ingin melaksanakan rencananya yang licik.
Selama pesta pernikahan mantan pacarnya, Anik menikmati makanan pernikahan dan bahkan berfoto selfie dengan Samia dan calon suaminya. Samia pun terkejut melihat Anik di pernikahannya, tetapi tidak bisa mengatakan apa-apa karena banyak kerabat di acara pernikahan.
Setelah kenyang mengonsumsi banyak makanan di pernikahan mantan pacarnya, Anik melaksanakan rencananya dengan membagikan pesan-pesan intim percakapannya dengan Samia kepada semua tamu yang hadir dan mempermalukan Samia. Anik diam-diam meninggalkan tempat itu dan tak lagi berhubungan dengan Samia.
Simak juga video saat Mantan Kekasih Datang, Pesta Pernikahan Berantakan:
Health & Beauty
Multivitamin Dewasa dengan Vitamin C, D, dan Zinc, Mana yang Paling Sesuai Kebutuhan Tubuhmu?
Elektronik & Gadget
Masih Tren Awal Tahun 2026! Mana Karakter POP MART Bikini Bottom Buddies yang Cocok Buat Kamu?
Hobbies & Activities
Wujudkan Resolusi Sporty Lifestyle 2026! Ini Rekomendasi Outfit Keren Bikin Makin Rajin Olahraga
Fashion
Clean Outfit 2026 Nggak Perlu Ribet! Kemeja Oversized Ini Jadi Solusi Mix and Match
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Shio 2026 Tahun Kuda Api: Prediksi Lengkap Nasib 12 Shio
Ramalan Zodiak Cinta 1 Januari: Virgo Perhatian, Leo Hindari Nada Tinggi
Ramalan Zodiak 1 Januari: Scorpio Hati-hati, Sagitarius Lebih Teliti
Resolusi 2026: Tak Perlu Banyak Target, 5 Ini Sudah Cukup
Ramalan Zodiak 1 Januari: Cancer Evaluasi Diri, Leo Kerja Keras
Most Popular
1
Gaya Istri Zohran Mamdani Saat Suami Jadi Wali Kota Muslim Pertama New York
2
Potret Tasya Farasya Umrah saat Tahun Baru 2026, Cantik Manglingi Berhijab
3
Ramalan Shio 2026 Tahun Kuda Api: Prediksi Lengkap Nasib 12 Shio
4
Millie Bobby Brown Curhat Kesedihannya Dituduh Operasi Plastik
5
Profil Zhao Jin Mai, Bintang Drama China Shine On Me yang Raih Rating Tinggi
MOST COMMENTED












































