Kata Mak Comblang Profesional, Ini yang Dicari Pria Mapan dari Wanita
Rahmi Anjani - wolipop
Selasa, 18 Apr 2017 19:31 WIB
Jakarta
-
Hampir setiap wanita single mendambakan pria baik, bertanggung jawab, dan nyambung dalam berkomunikasi. Kalau bisa mereka juga sudah mapan dari sisi finansial. Mak comblang Louanne Ward pun sering berhadapan dengan para pria mapan yang sedang mencari calon pasangan. Ahli percintaan itu tentu mengerti apa yang diinginkan atau dilihat mereka dari seorang wanita. Apa saja?
Louanne yang sering menerima klien dari kalangan elit tersebut mencurahkan pengalamannya dan mengungkap berbagai fakta menarik mengenai perjodohan. Ia juga berusaha memberitahu wanita apa yang sebenarnya dicari para lelaki berkualitas.
"Wanita kebanyakan berkata 'Di mana aku bertemu dengan pria yang hebat dan ketika aku melakukannya, apa yang pria inginkan?' Jadi aku memutuskan untuk mencari tahu," ungkap Louanne dilansir Dailymail.
"Aku meminta pria untuk mendefinisikan apa yang mereka lihat paling menarik dari seorang wanita dan bertanya empat atribut fisik dan empat kepribadian terbaik dari wanita," tambahnya.
Wanita yang mentarifkan hingga $15,000 (199 jutaan) pada klien tersebut kemudian menanyakannya pada 200 pria. Menurut risetnya, kebanyakan pria punya jawaban yang serupa mengenai penampilan dan kepribadian yang mereka mau dari calon pasangan.
"Mengenai fisik, pria paling suka dengan senyuman wanita. Jadi kamu tidak bisa menarik perhatian seorang pria dengan cemberut. Dia tidak akan jatuh cinta dengan muka yang masam, dia 100% jatuh cinta dengan senyummu," jelas Louanne.
Selain senyuman, tentu pria juga melihat sisi fisik yang lain. "Wanita tidak mau mengetahui hal ini tapi (pria melihat) bagian belakang, ya, bokongmu, mengalahkan payudara," kata Louanne yang juga mengatakan jika kebanyakan pria suka kaki yang bagus, rambut panjang, dan kuku tangan yang di-manicure.
Sedangkan untuk masalah kepribadian, tentu mereka menyukai yang pintar. Pria butuh nyambung dengan wanita dengan percakapan yang intelektual. Dari 200 pria yang ditanya Louanne, kebanyakan dari mereka juga suka wanita yang feminin, menyenangkan, humoris, dan percaya diri. Terakhir karena pria suka diandalkan, mereka menginginkan wanita yang sesekali membutuhkannya.
"Nomor enam adalah kerapuhan. Seorang wanita tidak harus selalu kuat, (mereka suka yang) percaya diri tapi juga rapuh di saat yang bersamaan," katanwanita yang meraup banyak keuntungan dari profesinya itu. (ami/ami)
Louanne yang sering menerima klien dari kalangan elit tersebut mencurahkan pengalamannya dan mengungkap berbagai fakta menarik mengenai perjodohan. Ia juga berusaha memberitahu wanita apa yang sebenarnya dicari para lelaki berkualitas.
"Wanita kebanyakan berkata 'Di mana aku bertemu dengan pria yang hebat dan ketika aku melakukannya, apa yang pria inginkan?' Jadi aku memutuskan untuk mencari tahu," ungkap Louanne dilansir Dailymail.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Wanita yang mentarifkan hingga $15,000 (199 jutaan) pada klien tersebut kemudian menanyakannya pada 200 pria. Menurut risetnya, kebanyakan pria punya jawaban yang serupa mengenai penampilan dan kepribadian yang mereka mau dari calon pasangan.
"Mengenai fisik, pria paling suka dengan senyuman wanita. Jadi kamu tidak bisa menarik perhatian seorang pria dengan cemberut. Dia tidak akan jatuh cinta dengan muka yang masam, dia 100% jatuh cinta dengan senyummu," jelas Louanne.
Selain senyuman, tentu pria juga melihat sisi fisik yang lain. "Wanita tidak mau mengetahui hal ini tapi (pria melihat) bagian belakang, ya, bokongmu, mengalahkan payudara," kata Louanne yang juga mengatakan jika kebanyakan pria suka kaki yang bagus, rambut panjang, dan kuku tangan yang di-manicure.
Sedangkan untuk masalah kepribadian, tentu mereka menyukai yang pintar. Pria butuh nyambung dengan wanita dengan percakapan yang intelektual. Dari 200 pria yang ditanya Louanne, kebanyakan dari mereka juga suka wanita yang feminin, menyenangkan, humoris, dan percaya diri. Terakhir karena pria suka diandalkan, mereka menginginkan wanita yang sesekali membutuhkannya.
"Nomor enam adalah kerapuhan. Seorang wanita tidak harus selalu kuat, (mereka suka yang) percaya diri tapi juga rapuh di saat yang bersamaan," katanwanita yang meraup banyak keuntungan dari profesinya itu. (ami/ami)
Hobi dan Mainan
Lindungi dari Panas dan Hujan Saat Aktivitas Harian dengan Payung Lipat UV Otomatis
Hobi dan Mainan
"Cantik Itu Luka", Kisah Emosional Keberanian Perempuan di Masa Lalu Karya Eka Kurniawan
Pakaian Pria
Smart Casual Tanpa Ribet! Knitted Polo Zip Jadi Andalan Outfit Pria Produktif di 2026
Perawatan dan Kecantikan
Rekomendasi Dua Parfum Manis dari Mykonos Favorit Banyak Orang yang Bikin Kamu Jatuh Cinta!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Shio 2026
Ramalan Shio Kambing 2026: Ada Potensi Sukses, Jangan Terlalu Ambisius
Ramalan Zodiak Cinta 26 Januari: Pisces Bikin Iri, Taurus Redam Emosi
Viral 'Aturan 24 Jam' di Media Sosial Demi Selamatkan Hubungan, Efektifkah?
Ramalan Zodiak 26 Januari: Cancer Jangan Boros, Leo Banyak Kesempatan
Putus Tapi Tetap Akur, Ini Zodiak yang Bisa Berteman dengan Mantan
Most Popular
1
Potret Pacar Max Verstappen yang Viral Dituduh Netizen 'Child Grooming'
2
Mel C Spice Girls Singgung Perseteruan Keluarga Beckham, Bicara Soal Pola Asuh
3
Pesona Ranty Maria saat Menikah, Cantik Manglingi Dengan Riasan Soft Glam
4
Foto: Maudy Ayunda Memukau di Sundance Film Festival, Berbalut Koleksi Biyan
5
Veronique Nichanian Pamit dari Hermes, Peragaan Terakhir Bertabur Bintang
MOST COMMENTED











































