Kapan Anda Tidak Perlu Curhat ke Teman Tentang Hubungan Asmara?
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 02 Mei 2016 19:38 WIB
Jakarta
-
Teman menjadi tempat berbagi dan mengadu, termasuk curhat tentang kekasih. Namun soal hubungan asmara, ada baiknya Anda memilih-milih curhat ke teman.
"Umumnya banyak orang beride untuk mendiskusikan hubungan asmara dengan teman. Temanmu mungkin menjadi orang yang paling mendukung hidupmu, tapi tidak semua hal bisa diceritakan," kata pakar cinta Thomas Edwards.
Thomas mengingatkan, meski teman bisa menjadi orang terbaik di dalam hidup, namun belum tentu mereka bisa memberikan nasehat bijaksana dalam situasi yang Anda alami. Inilah saat-saat Anda tidak perlu curhat dengan teman.
1. Curhat tentang Masalah yang Sama
Setiap pasangan pasti pernah bertengkar, bahkan terkadang mereka melakukan pertengkaran dengan hal yang sama. Sekali atau dua kali curhat tentang hal yang sama mungkin masih bisa diterima oleh teman Anda, tapi situasinya akan berbeda jika Anda terus-menerus curhat masalah yang sama dengan kekasih pada si teman. Lama-kelamaan teman Anda merasa bahwa cerita Anda hanya memberikan suasana menjadi negatif.
2. Cerita Tentang Kemesraan
Mungkin Anda sedang di mabuk cinta dan ingin membagi perasaan bahagia Anda. Boleh-boleh saja cerita tentang kebaikan kekasih, tapi jangan terlalu berlebihan. Tak perlu selalu mengumbar cerita tentang kemesraan Anda dengan kekasih. Terlebih lagi jika teman Anda berstatus single. Sebab cerita-cerita Anda hanya bisa membuatnya merasa kesepian.
3. Cerita Tentang Bahwa Kekasih Anda Tidak Menyukai Teman Anda
Ada situasi yang bisa saja membuat kekasih tidak suka dengan teman Anda. Mungkin si teman yang terlalu posesif atau karena sifatnya yang memicu kekasih tidak menyukai. Jika begitu keadaannya sebaiknya jangan ceritakan kepada teman tentang perasaan kekasih tersebut. Jika teman Anda tahu, maka situasi bisa semakin memburuk. (kik/kik)
"Umumnya banyak orang beride untuk mendiskusikan hubungan asmara dengan teman. Temanmu mungkin menjadi orang yang paling mendukung hidupmu, tapi tidak semua hal bisa diceritakan," kata pakar cinta Thomas Edwards.
Thomas mengingatkan, meski teman bisa menjadi orang terbaik di dalam hidup, namun belum tentu mereka bisa memberikan nasehat bijaksana dalam situasi yang Anda alami. Inilah saat-saat Anda tidak perlu curhat dengan teman.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Setiap pasangan pasti pernah bertengkar, bahkan terkadang mereka melakukan pertengkaran dengan hal yang sama. Sekali atau dua kali curhat tentang hal yang sama mungkin masih bisa diterima oleh teman Anda, tapi situasinya akan berbeda jika Anda terus-menerus curhat masalah yang sama dengan kekasih pada si teman. Lama-kelamaan teman Anda merasa bahwa cerita Anda hanya memberikan suasana menjadi negatif.
2. Cerita Tentang Kemesraan
Mungkin Anda sedang di mabuk cinta dan ingin membagi perasaan bahagia Anda. Boleh-boleh saja cerita tentang kebaikan kekasih, tapi jangan terlalu berlebihan. Tak perlu selalu mengumbar cerita tentang kemesraan Anda dengan kekasih. Terlebih lagi jika teman Anda berstatus single. Sebab cerita-cerita Anda hanya bisa membuatnya merasa kesepian.
3. Cerita Tentang Bahwa Kekasih Anda Tidak Menyukai Teman Anda
Ada situasi yang bisa saja membuat kekasih tidak suka dengan teman Anda. Mungkin si teman yang terlalu posesif atau karena sifatnya yang memicu kekasih tidak menyukai. Jika begitu keadaannya sebaiknya jangan ceritakan kepada teman tentang perasaan kekasih tersebut. Jika teman Anda tahu, maka situasi bisa semakin memburuk. (kik/kik)
Hobbies & Activities
Isi Waktu Luang dengan Mulai Hobi Baru! 3 Perlengkapan Melukis yang Nyaman untuk Pemula
Health & Beauty
Mau Tau Rahasia Kulit Sehat & Glowing? Serum Shiseido Ultimune 4.0 Power Infusing Bisa Jadi Pilihan yang Tepat!
Elektronik & Gadget
3 Smartwatch & Smartband Terbaik untuk Aktivitas Harian, Praktis, Canggih, dan Stylish!
Hobbies & Activities
Pemain Golf Pemula Wajib Cek! Barang Esensial yang Gak Boleh Kelewatan, Mulai dari Outfit hingga Tongkat Golf
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Zodiak 3 Januari: Scorpio Emosi Kurang Stabil, Libra Berhati-hati
Ramalan Zodiak Cinta 2 Januari: Libra Kesabaran Diuji, Aquarius Kurang Mesra
15 Tahun Menjomblo, Wanita Ini Takut Tak Pernah Dapat Jodoh
Ramalan Zodiak 2 Januari: Cancer Minim Konflik, Virgo Jangan Mudah Menyerah
Tren Kencan 2026, Olahraga Jadi Tempat Favorit Gen Z Cari Jodoh
Most Popular
1
Larangan Jadi Istri Miliuner Dubai, Tak Boleh Kerja Hingga Punya Teman Pria
2
Pesona Li Keyi, Aktris yang Dijuluki Ratu Drama Pendek China, Pecahkan Rekor
3
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
4
Makna Mendalam di Balik Baju Istri Zohran Mamdani saat Inaugurasi
5
Ramalan Zodiak 3 Januari: Scorpio Emosi Kurang Stabil, Libra Berhati-hati
MOST COMMENTED











































