5 Cara untuk Menarik Perhatian Pria Incaran
Alissa Safiera - wolipop
Kamis, 21 Nov 2013 18:41 WIB
Jakarta
-
Ada banyak cara untuk menarik perhatian pria incaran. Baik yang terkesan agresif atau yang malu-malu. Daripada hanya duduk menunggu si gebetan menyapa Anda lebih dulu, sebaiknya coba lakukan tips dari All Women Stalk berikut ini.
1.Tampil Terbaik
Pastikan penampilan Anda enak dilihat sehari-hari. Tak bisa dipungkiri penilaian pertama seseorang pasti melihat dari penampilan luarnya. Sebaiknya, hindari T-shirt dan pakaian lain yang terkesan lusuh. Namun juga tak perlu pakai dress cantik atau berdandan seperti ingin jalan-jalan ke mal. Pakai sesuatu yang simpel dan nyaman tapi terkesan stylish. Misalnya saja seperti skinny jeans dan blouse. Lengkapi penampilan dengan flat shoes atau strappy sandal.
2. Percaya Diri
Sebagus apapun baju yang Anda kenakan, pastinya tidak akan terlihat menarik jika Anda tak percaya diri. Untuk itu tampilkan rasa percaya diri sehingga aura Anda makin terpancar. Si dia pun akan lebih memerhatikan Anda.
3. Tersenyum
Daripada sembunyi tiap melihat si gebetan datang, sebaiknya tebar senyuman padanya. Tiap wanita tentunya akan lebih cantik ketika tersenyum.
4. Buat Kontak Mata
Walau Anda grogi saat berbincang dengan si gebetan, tapi jangan menatap ke arah lain atau Anda terkesan tidak tertarik dengan obrolannya. Buatlah kontak mata dengannya sebagai kode Anda tertarik dengan si dia.
5. Jangan Jadi Stalker
Tak perlu memata-matai kehidupannya, baik itu lewat socmed atau teman-temannya. Cari tahu tentang dirinya dari mulutnya sendiri. Dengan begitu, topik obrolan Anda dan dia jadi makin banyak dan akan lebih berkesan.
(asf/asf)
1.Tampil Terbaik
Pastikan penampilan Anda enak dilihat sehari-hari. Tak bisa dipungkiri penilaian pertama seseorang pasti melihat dari penampilan luarnya. Sebaiknya, hindari T-shirt dan pakaian lain yang terkesan lusuh. Namun juga tak perlu pakai dress cantik atau berdandan seperti ingin jalan-jalan ke mal. Pakai sesuatu yang simpel dan nyaman tapi terkesan stylish. Misalnya saja seperti skinny jeans dan blouse. Lengkapi penampilan dengan flat shoes atau strappy sandal.
2. Percaya Diri
Sebagus apapun baju yang Anda kenakan, pastinya tidak akan terlihat menarik jika Anda tak percaya diri. Untuk itu tampilkan rasa percaya diri sehingga aura Anda makin terpancar. Si dia pun akan lebih memerhatikan Anda.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Daripada sembunyi tiap melihat si gebetan datang, sebaiknya tebar senyuman padanya. Tiap wanita tentunya akan lebih cantik ketika tersenyum.
4. Buat Kontak Mata
Walau Anda grogi saat berbincang dengan si gebetan, tapi jangan menatap ke arah lain atau Anda terkesan tidak tertarik dengan obrolannya. Buatlah kontak mata dengannya sebagai kode Anda tertarik dengan si dia.
5. Jangan Jadi Stalker
Tak perlu memata-matai kehidupannya, baik itu lewat socmed atau teman-temannya. Cari tahu tentang dirinya dari mulutnya sendiri. Dengan begitu, topik obrolan Anda dan dia jadi makin banyak dan akan lebih berkesan.
(asf/asf)
Hobi dan Mainan
Tidur Tetap Hangat Saat Camping? Sleeping Bag Polar Tebal Ini Jadi Pilihan yang Pas
Olahraga
Inspirasi Outfit Renang! Optimal Lindungi Tubuh Bergerak Bebas Saat Olahraga Air
Olahraga
Lengkapi Keseruan Bermain Padel! 4 Barang Esensial Ini Wajib Jadi Andalan
Kesehatan
Pegal Seharian? Philips Massage PPM4311 Bikin Relaksasi Otot Jadi Lebih Praktis di Rumah
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Prediksi Nasib Zodiak di 2026 Menurut Tarot: Cancer, Leo dan Virgo
Ramalan Zodiak Cinta 17 Januari: Gemini Lagi Mesra, Cancer Jangan Murung
Ramalan Zodiak 17 Januari: Cancer Hindari Pertengkaran, Virgo Lebih Santai
Viral Kisah Asuransi Cinta, Beli Rp 481 Ribu Cair Rp 24 Juta Setelah 10 Tahun
Ramalan Zodiak 17 Januari: Aries Penghematan, Gemini Bijak Kelola Keuangan
Most Popular
1
Prediksi Nasib Zodiak di 2026 Menurut Tarot: Cancer, Leo dan Virgo
2
8 Foto Terbaru Jerry Yan di Konser Reuni F3, Bikin Jantung Nggak Aman
3
Beredar Foto Elon Musk dan Sydney Sweeney Pacaran, Begini Faktanya
4
Sinopsis Robin Hood di Bioskop Trans TV Hari Ini
5
Balenciaga Gandeng NBA, Hadirkan Koleksi Sporty Bernuansa High Fashion
MOST COMMENTED











































