Ini Tren Hijab 2022 Menurut Desainer Ria Miranda
Tren hijab dari tahun ke tahun mengalami perkembangan. Sederet brand busana muslim pun membuat inovasi dan kreasi baru yang dipopulerkan. Bagaimana untuk tren hijab 2022?
Hijab sendiri yang populer di kalangan hijabers ada tiga jenis, yaitu hijab segi empat, pashmina dan hijab instan langsung pakai. Dari semua jenis hijab tersebut, menurut perancang busana Ria Miranda, hijab pashmina akan kembali menjadi tren hijab 2022.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tren hijab 2022. Foto: Dok. Instagram @inforiamiranda. |
Baca juga: Ini 8 Hijab yang Tren saat Pandemi di 2021 |
Jika pada tahun 2020 dan 2021 hijab pashmina instant mendominasi pasaran, pada 2022 ini menurut Ria Miranda, konsumen akan mencari hijab pashmina yang berbahan nyaman.
"Sekarang sudah mulai style hijab pashmina, layer, terus classy look, kerudung segitiga ini masih tetap dipakai. Jadi lebih ke pemilihan fabricnya yang nyaman," ungkap desainer asal Padang tersebut.
Tren hijab 2022. Foto: Dok. Instagram @inforiamiranda. |
Wanita yang bernama lengkap Indria Miranda itu mengungkapkan jika tren hijab 2022, memiliki banyak detail pada bagian bahan hijab. Hal itu agar hijab lebih terkesan timeless atau tak lekang oleh zaman.
"Patternnya biasanya print banget, di tahun 2022 kebanyakan bermain detail, tekstur kain, bermain tenun walaupun polosan terlihat seperti ada patternnya. Jadi lebih bisa dipakai lama dan desainnya lebih fresh," tuturnya.
Ria Miranda juga menambahkan agar tidak monoton, hijab polos bisa dipadukan dengan dress full print atau warna dress yang lebih terang. Bagaimana apakah kamu sudah punya hijab pashmina yang sesuai tren hijab 2022 menurut Ria Miranda?
|
Hobi dan Mainan
Helm Affordable di Bawah Rp200 Ribu yang Siap Lindungi Kepala Saat Berkendara
Olahraga
Adem dan Efektif Lindungi dari Sinar Matahari, 2 Jaket Affordable ini Hanya Rp100 Ribuan!
Olahraga
Bebas Bergerak dukung Permainan Padel Lebih Optimal dengan Set Polo Wanita dari Andara
Kesehatan
Aktivitas Sehari-hari Lebih Terbantu, Rekomendasi Alat Bantu untuk Lansia di Rumah
Bazar GlamLocal di Kota Kasablanka, Berburu Koleksi Lebaran Diskon Hingga 50%
Setelah Rompi Lepas, Kini Viral Baju Lebaran 2026 Model Hanbok ala Korea
Amarestola Rilis Koleksi Vest Cantik Kolaborasi dengan Psikolog Ayank Irma
Rompi Lepas Viral untuk Lebaran 2026, Ini Deretan Modelnya
Sudah Bisa Pre-Order! 10 Brand Lokal Rilis Koleksi Baju Lebaran 2026
Pangeran Harry Bersaksi, Klaim Meghan Markle Sengsara Selama di Kerajaan
Setelah Cincin Berlian Nyaris Rp 1 M, Segini Harga Kalung Lamaran Syifa Hadju
6 Fakta Menarik Drakor No Tail To Tell, Dibintangi Kim Hye Yoon dan Lomon
10 Drakor Netflix 2026 Paling Dinantikan, Gong Yoo-Song Hye Kyo Bikin Gemas












































Tren hijab 2022. Foto: Dok. Instagram @inforiamiranda.
Tren hijab 2022. Foto: Dok. Instagram @inforiamiranda.
Tren hijab 2022. Foto: Dok. Instagram @inforiamiranda.