The Fabulist 2015
Kisah Heboh Hijabers di 2015: Gaun Transparan Bella, Video Wanita Poligami
Arina Yulistara - wolipop
Selasa, 22 Des 2015 16:43 WIB
1. Video Pengakuan Wanita Poligami
Foto: Dok. Pribadi Ana
Tak lama setelahnya, video menyebar seperti virus di internet dan membuat dunia maya menjadi heboh. Video menuai pro dan kontra. Beberapa dari mereka bersimpati kepada Ana namun yang lainnya hanya mencari popularitas. Bila ingin baca kisah selengkapnya silakan klik di sini.
2. Gaun Transparan Laudya Cynthia Bella
Foto: Dok. Instagram Laudya Cynthia Bella
Sayangnya potongan lengan pada gaun yang dikenakan bintang film 'Virgin' itu terlihat transparan sehingga menuai kontroversi di Instagram pribadinya. Komentar negatif dan positif berdatangan dari para penggemarnya di internet. Beberapa orang mengingatkan akan busana transparan yang dikenakan oleh aktris asal Bandung tersebut. Sedangkan penggemar lainnya berusaha membela sang idola. Bella pun sampai melakukan klarifikasi untuk meluruskan masalah.
3. Model Berjilbab di Kampanye H&M
Foto: Dok/ H&M
4. Ayana Jihye
Foto: Dok. Instagram Ayana
5. Hijabers Dapat Rp 264 Juta dari Pengadilan
Foto: Ist.
Samantha ditolak bekerja oleh perusahaan retail yang berbasis di Amerika, Abercrombie & Fitch, karena datang wawancara kerja menggunakan jilbab hitam. Samantha ditolak karena mengenakan jilbab sehingga tidak sesuai dengan kebijakan perusahaan dalam tata cara berpakaian.
Merasa mendapatkan diskriminasi, kasus ini berlanjut ke pengadilan. Gugatan yang dilayangkan sejak 2008 lalu itu kini membuahkan hasil. Samantha berhasil memenangkan gugatan tersebut di 2015. Sebagai kompensasi, hakim memberikan uang sebesar US$ 20 ribu atau Rp 264 jutaan. Kisah Samantha ini cukup menghebohkan media massa di dunia pada pertengahan 2015 lalu.
6. Perceraian Risty Tagor
Foto: Noel
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Raup Cuan Ratusan Juta
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Most Popular
1
Penampilan Terbaru Zheng Shuang, Aktris China yang Diboikot karena Sewa Rahim
2
Heboh Wanita 'Nyemplung' di Kolam Tetangga Tanpa Busana, Ingin Jadi Mermaid
3
Potret Cantik Putri Denmark yang Viral Dijodohkan dengan Putra Donald Trump
4
V BTS Jadi Idol KPop Paling Dicari di Google, Terpopuler Versi Forbes Korea
5
Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Raup Cuan Ratusan Juta
MOST COMMENTED











































