Gaya Keluarga Kate Middleton & Pangeran William di Hari Natal
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 26 Des 2016 09:19 WIB
Jakarta
-
Untuk Natal tahun ini Pangeran William dan Kate Middleton tidak merayakannya dengan tradisi kerajaan. Pasalnya, mereka 'pulang kampung' ke tempat orangtua Kate di daerah Berkshire, Inggris.
Biasanya keluarga kerjaan merayakan Natal secara tradisional di Sandringham. Tapi kali ini Kate dan William ingin menajak kedua anaknya Pangeran George dan Putri Charlotte merasakan Natal yang berbeda di kawasan tempat tinggal ibu Kate.
Sejak pagi tepat di hari Natal, Minggu (25/12/2016), mereka berempat sudah tiba di gereja St Mark di Englefield, Berkshire. Udara dingin terpancar dari busana yang mereke kenakan.
Mereka tampak stylish meski berbalut coat. Duchess of Cambridge tampil dengan coat merah marun. William tampak rapi dengan coat dengan potongan jas biru dengan dasi warna merah.
Sementara kedua anak mereka tampak menggemaskan. Putri Charlotte yang tengah digendong Kate menggunakan coat biru dengan legging merah. Pangeran George tak kalah imut dengan mengenakan coat abu-abu.
Bocah tiga tahun itu menggunakan kaus kaki panjang yang membuatnya semakin menggemaskan. Lucunya lagi, George berjalan sambil memakan permen. Natal kali ini tampak lebih menyenangkan bagi keluarga mereka tanpa aturan kerajaan yang ketat.
Saat itu, juga tampak orangtua Kate. Ada juga adik Kate, Pippa Middleton yang didampingi dengan tunangannya James Matthew yang kabarnya akan segera menikah di 2017 mendatang. (kik/kik)
Biasanya keluarga kerjaan merayakan Natal secara tradisional di Sandringham. Tapi kali ini Kate dan William ingin menajak kedua anaknya Pangeran George dan Putri Charlotte merasakan Natal yang berbeda di kawasan tempat tinggal ibu Kate.
Foto: ist |
Sejak pagi tepat di hari Natal, Minggu (25/12/2016), mereka berempat sudah tiba di gereja St Mark di Englefield, Berkshire. Udara dingin terpancar dari busana yang mereke kenakan.
Mereka tampak stylish meski berbalut coat. Duchess of Cambridge tampil dengan coat merah marun. William tampak rapi dengan coat dengan potongan jas biru dengan dasi warna merah.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: ist |
Bocah tiga tahun itu menggunakan kaus kaki panjang yang membuatnya semakin menggemaskan. Lucunya lagi, George berjalan sambil memakan permen. Natal kali ini tampak lebih menyenangkan bagi keluarga mereka tanpa aturan kerajaan yang ketat.
Saat itu, juga tampak orangtua Kate. Ada juga adik Kate, Pippa Middleton yang didampingi dengan tunangannya James Matthew yang kabarnya akan segera menikah di 2017 mendatang. (kik/kik)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
130 Tahun Monogram Louis Vuitton: Sejarah, Inovasi, dan Warisan Abadi
Brand Fashion Favorit Kate Middleton Terancam Bangkrut
Makna Mendalam di Balik Baju Istri Zohran Mamdani saat Inaugurasi
Tren Fashion 2026 dari Pinterest, Minimalism Out, Gaya Dramatis Mendominasi
Glamor di Malam Tahun Baru, Victoria Beckham Pakai Gaun Rp 30 Juta
Most Popular
1
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
2
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
3
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
4
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
5
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
MOST COMMENTED












































Foto: ist
Foto: ist