Sinopsis The Doorman, Film di Bioskop Trans TV Hari Ini
Film 'The Doorman' kembali hadir di Bioskop Trans TV hari ini. Film bergenre laga ini tayang pada Selasa (27/8/2024), tepatnya pukul 23.00 WIB.
Film berdurasi 97 menit ini disutradarai oleh Sutradara Jepang Ryuhei Kitamura. Karya terdahulunya antara lain 'No One Lives' (2012), 'Downrange' (2017).
Aktris sekaligus model Ruby tampil sebagai bintang utamanya. Tidak ketinggalan aktor Prancis Jean Reno.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
'The Doorman' mendapat rating 4,7/10 bintang dari IMDb. Dari segi komersial, film ini hanya mencetak pemasukan sebesar US$ 307.873.
Sinopsis 'The Doorman'
Sosok Ali (Ruby Rose) yang merupakan seorang mantan Marinir menjadi fokus dari film ini.
Diceritakan bahwa perempuan tersebut kembali dari pertempuran dan memiliki hidup bersama sebuah keluarga yang ditemuinya di New York. Ia pun beralih profesi sebagai penjaga pintu di sebuah gedung mewah, tempat keluarga tersebut tinggal.
Namun, kejadian tak terduga justru terjadi saat kawanan perampok yang dipimpin oleh sosok yang kejam menerobos masuk ke dalam gedung tersebut. Mereka mengincar barang-barang berharga milik keluarga tersebut.
Ali sebagai orang yang dipercaya oleh keluarga tersebut pun mau tak mau menjadi garda terdepan untuk mengakali dan melawan sekelompok pencuri tersebut.
Bukan hanya melindungi barang-barang berharga yang ada di dalam gedung tersebut, Ali juga harus menjaga keluarga tersebut agar tidak dilukai oleh kawanan pencuri.
Jangan lewatkan 'The Doorman' selengkapnya di Bioskop Trans TV hari ini pada pukul 23.00 WIB.
(dtg/dtg)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
Sinopsis The Judge Returns, Ji Sung Jadi Hakim Korup, Balik ke Masa Lalu
Perampok Gugat Balik Nana eks After School, Kini Ngaku Diimingi 40 Juta Won
7 Rekomendasi Drama Korea tentang Musuh Jadi Cinta yang Bikin Baper
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab











































