Bintang OnlyFans Pertama Singapura Dipenjara Setelah Diminta Setop Bikin Konten
Bintang OnlyFans pertama Singapura Titus Low jadi sorotan di negaranya karena membuat konten pornografi. Pada Desember lalu Titus sempat ditahan setelah ada pengaduan dari pria yang mengaku menemukan video seksi Titus di ponsel keponakannya yang berusia 12 tahun.
Polisi membebaskannya dengan jaminan dengan syarat dia tidak membuat konten lagi. Arahan dari polisi tersebut tidak diindahkan oleh Titus.
Kini dia kembali dipenjara karena dia tidak berhenti membuat konten. Titus akan menjalani hukuman penjara selama tiga minggu dan didenda.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dia mengatakan di pengadilan bahwa membuat konten di OnlyFans adalah hal yang wajib sehingga dia bersikeras untuk terus membuatnya. Di kanal Youtube-nya, pria 22 tahun itu mengatakan bahwa tindakannya tidak salah.
"Kami hanya membuat konten untuk orang-orang seusia kami dan ingin memiliki konten yang ingin mereka lihat. Dan semua ini atas dasar segala sesuatu yang konsensual," ungkap Titus.
"Kami tidak memaksa kalian untuk menonton konten kami, kami tidak memaksa kalian untuk membayar, itu tidak terbuka untuk konsumsi publik, dan jika saya tidak menghalangi hidup dan gaya hidup kalian, kepada orang yang melaporkan saya, mengapa kalian menghalangi saya?" jelas Titus ketus.
Persona biseksual Titus dan banyaknya pengikut pria mengkhawatirkan pihak berwajib di Singapura. Meski di sana termasuk negara maju, namun secara budaya Singapura cukup konservatif dan menjunjung nilai ketimuran.
(kik/kik)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
Sinopsis Cabin Fever 3: Patient Zero di Bioskop Trans TV
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal











































