Gaya Menantu Bule Bambang Trihatmodjo, Cantik Pakai Kebaya Putih
Anak dari Bambang Trihatmodjo, Panji Trihatmodjo baru saja menggelar acara Tedak Sinten, sebuah acara adat Jawa ketika sang anak sudah memasuki usia tujuh bulan. Hal itu terlihat dari unggahan sang istri, Varsha Strauss Adhikumoro, di Instagramnya.
Dalam unggahan tersebut terlihat anak dari Varsha Strauss Adhikumoro dan Panji Trihatmodjo dimasukkan ke dalam kandang ayam yang telah dihias dengan melati. Di dalam kandang tersebut juga sudah tersedia berbagai macam pilihan yang dapat dipilih oleh sang anak.
Setelah membagikan unggahan tersebut pada tanggal 28 Juni, pada 6 Juli Varsha kembali mengunggah foto dirinya bersama sang putri kecilnya. Dalam kedua foto-foto tersebut terlihat Varsha Strauss Adhikumoro yang menggunakan kebaya putih yang dipadukan dengan kain jarik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tak hanya Varsha, sang anak pun terlihat menggunakan pakaian serupa, seperti yang dikenakan oleh Varsha. Bahkan kabarnya baju yang dikenakan tersebut merupakan hasil jahitan tangan dari Varsha sendiri.
Walaupun dalam unggahan-unggahannya itu Varsha Strauss Adhikumoro tidak menuliskan keterangan apapun, namun netizen yang memberi komentar berisi pujian. Banyak yang menilai Varsha terlihat sangat cantik dan cocok menggunakan kebaya putih yang dikenakannya.
"Cantik banget mbaknya pakai kebaya sehat dan bahagia selalu ya," tulis salah satu komentar.
"Ayune mba... Kebaya adeny jait sendiri kan ya? Cantiknya...," komentar lainnya.
Varsha Strauss Adhikumoro dan Panji Trihatmodjo telah menikah pada 3 Agustus 2018. Desas-desus mengenai kehamilannya telah berhembus sejak November 2018. Lalu pada November 2019, Varsha melahirkan seorang putri cantik.
(vio/vio)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Sinopsis Trauma Center di Bioskop Trans TV, Dibintangi Bruce Willis
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
6 Fakta Ahn Sung Ki, Aktor Korea Meninggal Usai Tersedak dan Henti Jantung
Deklarasi Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner Usai Menang Aktor Terbaik
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
Ramalan Zodiak Aquarius 2026: Karier Bersinar, Asmara Menghangat
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku











































