Model Iklan Zara Pose Seperti Buang Air Kecil Jadi Bahan Ejekan Netizen
Anggi Mayasari - wolipop
Rabu, 11 Sep 2019 16:05 WIB
Jakarta
-
Banyak orang telah dibuat bingung oleh kampanye iklan terbaru retail fashion, Zara setelah seorang model terlihat seolah-olah berjongkok untuk buang air kecil sambil berpose dengan mantel.
Baru-baru ini seorang netizen Twitter dengan nama akun Nyambura jadi viral setelah berbagi foto yang menunjukkan model Zara dengan pose berjongkok sambil menggunakan mantel wol dari koleksi terbaru. Pose modelnya yang terlihat aneh ini pun jadi bahan ejekan netizen.
"Terima kasih Zara. Ini persis pose yang ingin kulihat untuk mantel," cuit Nyambura yang telah disukai 83 ribu lebih pengguna Twitter lainnya itu.
Postingan yang juga telah mendapatkan 14 ribu lebih retweet itu pun dibanjiri komentar netizen. Tak sedikit dari mereka menyebut pose model yang tak biasa itu seperti seseorang yang sedang berjongkok untuk buang air kecil.
"Berapa kali aku duduk seperti ini dan berpikir wow aku benar-benar bisa melakukannya dengan mantel," sindir netizen.
"Memberikan perlindungan yang nyaman ketika kamu harus berhenti, jongkok, dan kencing," ejek netizen lainnya.
Mantel lengan panjang dengan kantung tempel yang dipakai model tersebut ini tersedia di situs web Zara dengan harga £ 129 atau Rp 2,2 juta.
(agm/eny)
Baru-baru ini seorang netizen Twitter dengan nama akun Nyambura jadi viral setelah berbagi foto yang menunjukkan model Zara dengan pose berjongkok sambil menggunakan mantel wol dari koleksi terbaru. Pose modelnya yang terlihat aneh ini pun jadi bahan ejekan netizen.
"Terima kasih Zara. Ini persis pose yang ingin kulihat untuk mantel," cuit Nyambura yang telah disukai 83 ribu lebih pengguna Twitter lainnya itu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: dok. Zara |
"Berapa kali aku duduk seperti ini dan berpikir wow aku benar-benar bisa melakukannya dengan mantel," sindir netizen.
"Memberikan perlindungan yang nyaman ketika kamu harus berhenti, jongkok, dan kencing," ejek netizen lainnya.
Mantel lengan panjang dengan kantung tempel yang dipakai model tersebut ini tersedia di situs web Zara dengan harga £ 129 atau Rp 2,2 juta.
(agm/eny)
Elektronik & Gadget
Kasur Lebih Bersih dan Bebas Tungau dengan UWANT M600 Dust Mite Vacuum 15Kpa!
Elektronik & Gadget
Airbot Hypersonics MAX Cordless Vacuum Cleaner Wet/Dry, Solusi Bersih-bersih Praktis buat Rumah Kamu!
Elektronik & Gadget
Nikmati Musik Dimana Saja dengan ROBOT Speaker Bluetooth Portabel 5.3 15W Super Bass!
Perawatan dan Kecantikan
Duo SKIN1004 Madagascar Centella Ampoule yang Bikin Kulit Lebih Tenang & Sehat!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Gestur Manis Jennie BLACKPINK Bikin Kagum, Hadiahi Dancer 50 Kacamata Ray-Ban
Makin Panas, Nicola Peltz Hapus Jejak Keluarga Beckham dari Media Sosial
Most Pop: Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Berkumis Tebal, Bikin Pangling
Brand Favorit Gen Z Gentle Monster Dituding Eksploitasi Kerja, Tak Bayar Lembur
Gisele Bundchen Dinikahi Instruktur Jiu-jitsu 'Miskin', Keluarga Khawatir
Most Popular
1
Most Pop: Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Berkumis Tebal, Bikin Pangling
2
Gisele Bundchen Dinikahi Instruktur Jiu-jitsu 'Miskin', Keluarga Khawatir
3
Makin Panas, Nicola Peltz Hapus Jejak Keluarga Beckham dari Media Sosial
4
Brand Favorit Gen Z Gentle Monster Dituding Eksploitasi Kerja, Tak Bayar Lembur
5
Mantan Editor Vogue Bikin Novel, Disebut Rival The Devil Wears Prada
MOST COMMENTED












































Foto: dok. Zara