Kocak! Video Viral Wanita Perkasa Angkat Galon Sambil 'Fashion Show'
Anggi Mayasari - wolipop
Jumat, 16 Agu 2019 18:37 WIB
Jakarta
-
Sebagian wanita biasanya tak sanggup jika harus membawa galon berisi air penuh. Tapi, wanita asal Surabaya ini jadi viral setelah berbagi video dirinya berlenggok ala model sambil membawa air galon.
Belum lama ini seorang pengguna Twitter Kajol Tavia mencuri atensi karena membawa galon yang berisi air di pundaknya. Sambil membawa air galon yang terlihat berat, ia berjalan santai bak model yang tengah melakukan fashion show.
"Galon isi penuh biasanya saya pakai buat fashion show mas 🤗🤗🤗," tulis Kajol pada video yang telah dilihat 338 ribu lebih pengguna Twitter.
Rupanya unggahan video Kajol yang membawa galon itu berawal saat dirinya merespon cuitan netizen yang mengungkapkan bahwa wanita yang bisa masak layak diperjuangkan. Pemilik akun Twitter @kajoltavia ini kemudian membalas dengan menyebutkan banyak kelebihannya, tapi masih saja menjomblo lama.
"Aku berpenghasilan, bisa masak, bisa angkat galon di pundak, bisa nari, bisa salto, bisa kayang, bisa bersih-bersih rumah, bisa ngaduk semen, bisa nge-cat rumah, bisa dasar-dasar bela diri. Tapi mana? 9,5 tahun aku jomblo :(," cuitnya.
Ada netizen yang meragukan kemampuan Kajol tentang mengangkat galon di pundak. Hal tersebut membuat Kajol membuktikan kemampuannya dengan mengangkat galon berisi air putih sambil 'fashion show' di rumahnya.
Video unik dan lucu yang telah disukai 13 ribu lebih ini pun membuat banyak netizen terhibur. Tak sedikit yang menyebutnya sebagai wanita perkasa karena sanggup membawa galon berisi air penuh.
"Ya Allah 😱😱 gw kalau bawa galon diseret-seret aja nggak jalan-jalan 😵 ini sampe dibopong mondar mandir," komentar netizen.
"Jiwa lelakiku seketika hancur melihat ini," tambah lainnya.
(agm/eny)
Belum lama ini seorang pengguna Twitter Kajol Tavia mencuri atensi karena membawa galon yang berisi air di pundaknya. Sambil membawa air galon yang terlihat berat, ia berjalan santai bak model yang tengah melakukan fashion show.
"Galon isi penuh biasanya saya pakai buat fashion show mas 🤗🤗🤗," tulis Kajol pada video yang telah dilihat 338 ribu lebih pengguna Twitter.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Aku berpenghasilan, bisa masak, bisa angkat galon di pundak, bisa nari, bisa salto, bisa kayang, bisa bersih-bersih rumah, bisa ngaduk semen, bisa nge-cat rumah, bisa dasar-dasar bela diri. Tapi mana? 9,5 tahun aku jomblo :(," cuitnya.
Ada netizen yang meragukan kemampuan Kajol tentang mengangkat galon di pundak. Hal tersebut membuat Kajol membuktikan kemampuannya dengan mengangkat galon berisi air putih sambil 'fashion show' di rumahnya.
Video unik dan lucu yang telah disukai 13 ribu lebih ini pun membuat banyak netizen terhibur. Tak sedikit yang menyebutnya sebagai wanita perkasa karena sanggup membawa galon berisi air penuh.
"Ya Allah 😱😱 gw kalau bawa galon diseret-seret aja nggak jalan-jalan 😵 ini sampe dibopong mondar mandir," komentar netizen.
"Jiwa lelakiku seketika hancur melihat ini," tambah lainnya.
(agm/eny)
Kesehatan
Suplemen Harian Jaga Imun Tubuh di Tengah Aktivitas Padat! Review Swisse Ultiboost Vitamin C 1000mg
Pakaian Pria
Corduroy Jacket Jadi Outer Andalan Cowok yang Ingin Tampilan Casual Modern
Pakaian Pria
Raw Denim Bukan Cuma Tren Musiman! Investasi Celana yang Makin Lama Makin Bagus
Home & Living
Pandaoma Mesin Cuci Mini Portable, Solusi Cuci Praktis buat Hidup yang Lebih Ringkas!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Sinopsis 47 Meters Down: Uncaged di Bioskop Trans TV Hari Ini
5 Drama Korea Romantis CEO Tampan Terbaru yang Bikin Baper
Kendall Jenner Geram Dituding Operasi Plastik, Tegaskan Wajahnya Alami
Penampilan Terbaru Zheng Shuang, Aktris China yang Diboikot karena Sewa Rahim
Most Popular
1
7 Potret Siraman Anak Tommy Soeharto, Tata Cahyani Curi Atensi Berkebaya Floral
2
Foto: Transformasi Bradley Cooper Jadi Lebih Muda, Bikin Pangling Dikira Oplas
3
Most Popular: Viral Pengantin Paling Tak Bahagia, Muka Suram di Pernikahan
4
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
5
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
MOST COMMENTED











































