Lama Tak Hadir di Catwalk, Karenina Kembali Beraksi, Gayanya Super Seksi
Kamis, 24 Okt 2019 12:50 WIBJakarta - Karenina, wanita yang dulu dikenal sebagai supermodel Indonesia kembali ke catwalk setelah lama tak terlihat. Inilah aksi comeback Karenina yang super seksi.