4 Hal Ini Penting Kamu Siapkan Supaya Libur Nataru Makin Nyaman
Memasuki pertengahan bulan Desember 2022, nuansa liburan makin begitu terasa. Pasalnya banyak perkantoran hingga sekolah yang meliburkan aktivitasnya di momen Natal dan Tahun Baru (Nataru).
Untuk itu lah, sebelum momen libur Nataru tiba sejumlah persiapan pun harus dilakukan. Sehingga saat momen tersebut tiba, libur Nataru bisa dijalankan sesuai rencana. Dikutip dari Organise My House, berikut adalah sejumlah persiapan yang mesti dilakukan menjelang libur Nataru.
1. Tentukan Destinasi Liburan
Menentukan tujuan destinasi liburan merupakan hal yang wajib dipersiapkan menjelang libur Nataru. Ada banyak destinasi wisata yang bisa dikunjungi mulai dari wisata alam, belanja, dan lainnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meskipun menghadirkan banyak pilih, setiap orang minimal wajib melakukan riset terkait destinasi yang bakal dikunjungi. Hal itu dilakukan untuk mempermudah dalam mengetahui estimasi jarak tempuh suatu destinasi, penentuan lokasi menginap, hingga mengetahui wisata kuliner yang berada di sekitar tempat tujuan.
Selain itu, usahakan menentukan destinasi yang paling banyak disukai oleh anggota keluarga atau teman-teman yang bakal berlibur bareng. Sebagai contoh, jika anggota keluarga lebih suka aktivitas di luar ruangan, maka bisa memilih destinasi yang nuansa alam.
2. Cocokan Jadwal
Mencocokan jadwal setiap orang yang bakal diajak liburan bareng merupakan hal yang harus dilakukan. Pasalnya jika tidak maka berpotensi merusakan momen libur Nataru.
Agar hal tersebut tidak terjadi, usahakan seluruh perizinan cuti akhir tahun kamu sudah selesai diurus. Sehingga ketika momen liburan tiba, kamu tidak perlu khawatir lagi memikirkan izin cuti dari kantor.
3. Pastikan Kondisi Tubuh Sehat
Persiapan menjelang liburan Nataru tidak hanya bicara sebatas soal destinasi dan mencocokan jadwal saja. Namun aspek kesehatan juga harus diperhatikan. Sebab jika tidak maka rencana liburan bisa berantakan ketika tubuh sakit.
Dikutip dari Healthline ada sejumlah yang mesti diperhatikan agar tubuh tetap dalam kondisi prima di momen libur Nataru, salah satunya makanan yang dikonsumsi.
Usahakan tubuh mendapatkan gizi dan nutrisi terpenuhi. Hal tersebut juga perlu diimbangi dengan rajin mengkonsumsi air mineral agar terhindar dari dehidrasi.
4. Buat Anggaran
Anggaran merupakan merupakan hal krusial yang mesti dipersiapkan menjelang libur Nataru. Sebab ketika memiliki rancangan anggaran liburan yang baik maka bisa mencegah isi dompet terkuras habis.
Ada banyak hal yang bisa diperhatikan dalam merancang anggaran liburan Nataru, salah satunya memastikan setiap transaksi berjalan dengan aman.
Nah, untuk itu, kamu bisa memanfaatkan dompet digital DANA yang memiliki sistem keamanan berlapis & dinamis DANA Protection. Dengan DANA Protection, DANA bisa memberi ketenangan dan membuat transaksimu berjalan dengan Bebas Cemas.
Foto: dok. DANA |
Salah satunya adalah dengan adanya PIN DANA, Kode OTP dan DANA Viz (fitur Verifikasi Wajah di DANA) yang akan menjaga semua transaksimu. Dengan adanya ketiga fitur ini, kamu bisa terhindar dari orang-orang yang ingin menyalahgunakan DANAmu.
Jadi tunggu apa lagi? Yuk pakai dan download DANA sekarang biar transaksi Bebas Cemas & #BebasDrama!
(ega/ega)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
Penumpang Pesawat Ramai-Ramai Pakai Piama di Bandara, Ada Apa?
5 Rekomendasi Kegiatan Seru Liburan Bertema 'Nature Escape' di Singapura
5 Bangunan Ikonik Mewah di Dunia, Salah Satunya Taj Mahal
Tradisi Unik Idul Adha di Berbagai Negara, Indonesia Hingga Palestina
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
50 Ucapan Selamat Tidur Bahasa Inggris Romantis, Bikin Pacar Senyum Meleleh












































