Konsultasi Tarot
Kecurigaan Istri yang Finansialnya Hanya Dimanfaatkan oleh Suami
wolipop
Jumat, 29 Mar 2019 14:49 WIB
Jakarta
-
Saat ini saya bekerja di perusahaan dengan gaji sangat cukup untuk menghidupi keluarga. Suami sudah 4 bulan resign dari pekerjaannya dan hingga kini belum mendapatkan pekerjaan baru. Yang saya lihat dia belum berusaha maksimal untuk mencari nafkah. Terpikir oleh saya, apa memang seperti ini niat dia menikahi saya? Karena dia tahu saya seorang pekerja keras dan memanfaatkan keadaan ini untuk dirinya?
(Tiara)
Jawab:
Kartu yang terbuka adalah Ten of Cups, Temperance terbalik dan The Hermit. Dari tebaran ini, tampaknya memang minat suami tidak terpaku pada pekerjaan konvensional, melainkan yang lebih sesuai dengan suasana hatinya. Hal inilah yang di dunia kerja menjadi terasa agak sulit. Karena beda tuntutan dan beda ekspektasi. Jangan segan untuk terus menyemangati suami sekaligus beri batas waktu. Buatlah kesepakatan mengenai konsekuensi dari belum tercapainya ekspektasi Anda untuk suami. Dia sebenarnya sangat punya daya untuk bekerja, hanya saja harus dibantu untuk diarahkan sehingga kalian berdua bisa nyaman. (hst/hst)
(Tiara)
Jawab:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Konsultasi Tarot
Kekasih Ketahuan Berselingkuh, Apakah Hubungan Kami akan Langgeng?
Konsultasi Tarot
Jadi Miskin Gara-gara Suami Tidak Terbuka Terlilit Pinjol, Adakah Jalan Keluar?
Harus Bagaimana Saat Cinta Bertepuk Sebelah Tangan?
Konsultasi Tarot
Suka Sama Suka Tapi Belum Juga 'Ditembak', Kapan Kami Resmi Pacaran?
Konsultasi Tarot
Curiga Suami Digoda Wanita Lain, Bagaimana Nasib Hubungan Kami?
Most Popular
1
Viral Verificator
Viral! Pria Australia Nikahi Wanita Sumsel, Mahar Fantastis Rp 10 Miliar
2
Ramalan Zodiak 4 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Jangan Putus Asa
3
Potret Celine Evangelista Umrah Bareng Anak, Cantik Natural Tanpa Makeup
4
Di Balik Status Miliarder Beyonce, Upah Buruh Brand Fashionnya Cuma Rp 8 Ribu
5
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
MOST COMMENTED











































