PDKT Selalu Kandas, Apa yang Salah?
Rani Dharma - wolipop
Rabu, 31 Mei 2017 19:06 WIB
Jakarta
-
Dear Mbak Rani,
Setiap saya sedang masa PDKT dengan pria, pria tersebut malah menjalin hubungan dengan orang lain atau terkadang dengan orang yang saya kenal. Padahal saya sudah mencoba tidak terlalu tarik ulur alias sewajarnya. Apa yang saya lakukan salah? Akankah di tahun ini saya bisa bertemu dengan pria yang sesuai?
(Sarah, 23 Tahun)
Jawab:
Kartumu adalah Ten of Submersibles terbalik, Time Machines terbalik dan Lady of Engines. Dari kartu-kartu ini tampaknya tahun ini bukan fokus kepada relationship, namun kepada pekerjaan kreatif atau project apapun yang sedang kamu kerjakan. Hal ini terlihat cukup jelas dari kartu ketiga sementara kartu pertama menjelaskan bahwa kamu harus membuang dulu rasa sakit hati dari pengalaman terdahulu, sembuhkan hati. Lalu kartu kedua adalah isyarat agar kamu belajar peka terhadap situasi dan kondisi. Banyak hal yang membuat kita cenderung ingin berpasangan, padahal mungkin sikonnya tidak tepat, atau memang belum muncul pasangan dengan kualitas yang kamu inginkan/patut terima.
Sabar saja, kebahagiaan itu terletak pada diri sendiri lho bukan karena pria-pria itu. Banyak perempuan yang malah habis waktunya, habis kreativitasnya sampai habis rejekinya gara-gara pria :p oleh karena itu, coba fokus dalam mengembangkan diri, biasanya dari usaha pengembangan diri tersebut kamu bisa bertemu dengan pria-pria berkualitas yang tidak kamu sangka-sangka. (hst/hst)
Setiap saya sedang masa PDKT dengan pria, pria tersebut malah menjalin hubungan dengan orang lain atau terkadang dengan orang yang saya kenal. Padahal saya sudah mencoba tidak terlalu tarik ulur alias sewajarnya. Apa yang saya lakukan salah? Akankah di tahun ini saya bisa bertemu dengan pria yang sesuai?
(Sarah, 23 Tahun)
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kartumu adalah Ten of Submersibles terbalik, Time Machines terbalik dan Lady of Engines. Dari kartu-kartu ini tampaknya tahun ini bukan fokus kepada relationship, namun kepada pekerjaan kreatif atau project apapun yang sedang kamu kerjakan. Hal ini terlihat cukup jelas dari kartu ketiga sementara kartu pertama menjelaskan bahwa kamu harus membuang dulu rasa sakit hati dari pengalaman terdahulu, sembuhkan hati. Lalu kartu kedua adalah isyarat agar kamu belajar peka terhadap situasi dan kondisi. Banyak hal yang membuat kita cenderung ingin berpasangan, padahal mungkin sikonnya tidak tepat, atau memang belum muncul pasangan dengan kualitas yang kamu inginkan/patut terima.
Sabar saja, kebahagiaan itu terletak pada diri sendiri lho bukan karena pria-pria itu. Banyak perempuan yang malah habis waktunya, habis kreativitasnya sampai habis rejekinya gara-gara pria :p oleh karena itu, coba fokus dalam mengembangkan diri, biasanya dari usaha pengembangan diri tersebut kamu bisa bertemu dengan pria-pria berkualitas yang tidak kamu sangka-sangka. (hst/hst)
Perawatan dan Kecantikan
Rekomendasi Body Scrub Lokal dengan Kualitas Premium Favorit Banyak Orang!
Perawatan dan Kecantikan
Rambut Kering, Kusut, dan Bercabang? Saatnya Andalkan Perawatan Intensif dari MORA !
Hobi dan Mainan
Retouch Intercom X5 Pro, Partner Andalan untuk Touring Jarak Jauh
Olahraga
LM510 Raket Padel Profesional, Kontrol Stabil dan Nyaman untuk Permainan Lebih Konsisten
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Konsultasi Tarot
Kekasih Ketahuan Berselingkuh, Apakah Hubungan Kami akan Langgeng?
Konsultasi Tarot
Jadi Miskin Gara-gara Suami Tidak Terbuka Terlilit Pinjol, Adakah Jalan Keluar?
Harus Bagaimana Saat Cinta Bertepuk Sebelah Tangan?
Konsultasi Tarot
Suka Sama Suka Tapi Belum Juga 'Ditembak', Kapan Kami Resmi Pacaran?
Konsultasi Tarot
Curiga Suami Digoda Wanita Lain, Bagaimana Nasib Hubungan Kami?
Most Popular
1
Kisah CEO yang Dulu Sekuriti Kini Jadi Wanita Terkaya dengan Usaha Sendiri
2
Ramalan Zodiak 16 Januari: Libra Banyak Peluang, Scorpio Jangan Cepat Puas
3
Adu Gaya Jennie BLACKPINK & Ningning aespa Pakai Gaun Merah Rp 56 Juta
4
7 Foto Jeremie Moeremans, Adik Aurelie yang Disebut dalam Buku 'Broken Strings'
5
Fenomena Wanita Suka Film 'Boys' Love' yang Kontroversial, Ini Kata Pakar Seks
MOST COMMENTED











































