Kapan Pacar Menepati Janji untuk Menikah?
Rani Dharma - wolipop
Kamis, 22 Sep 2016 16:45 WIB
Jakarta
-
Saya sudah tujuh tahun berpacaran dengan kekasih. Akhir-akhir ini setiap saya mengajukan pertanyaan kapan dia menikahi saya, dia pasti jawabnya secepatnya. Saya tahu ada masalah keuangan untuk biaya menikah nantinya. Tapi apakah dia akan terus memberikan harapan saja, tanpa adanya aksi nyata untuk menikahi saya? Sebenarnya bagaimana perasaan dia? Apakah dia memang serius mau menikahi saya? Terimakasih.
(Riskia, 29 Tahun)
Jawab:
Kartu The Tower terbalik, The Sun terbalik dan Seven Cups memperlihatkan ketidakpercayaan diri pasangan Anda. Namun ada hal yang lebih krusial dari itu. Tampak bahwa ada hal yang sangat mengganjal tapi tidak berani ia beritahukan pada Anda kebenarannya.
Mengenai pernikahan, tampaknya karena ada hal tersebutlah maka dia menjadi terlihat seperti mengulur waktu. Namun hal dan kenyataan harus berani Anda hadapi jika memang dia benar-benar tidak tahu lagi harus mengemukakan alasan apa. Jika memang dia bukan yang terbaik untuk Anda maka percayalah bahwa akan datang seseorang yang jauh lebih baik dan berani menghadapi tantangan untuk Anda.
(eny/eny)
(Riskia, 29 Tahun)
Jawab:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Mengenai pernikahan, tampaknya karena ada hal tersebutlah maka dia menjadi terlihat seperti mengulur waktu. Namun hal dan kenyataan harus berani Anda hadapi jika memang dia benar-benar tidak tahu lagi harus mengemukakan alasan apa. Jika memang dia bukan yang terbaik untuk Anda maka percayalah bahwa akan datang seseorang yang jauh lebih baik dan berani menghadapi tantangan untuk Anda.
(eny/eny)
Kesehatan
Coffee, Meeting, Repeat? Ini Cara Simpel Biar Napas Tetap Segar Seharian
Kesehatan
Perawatan Lansia di Rumah Jadi Lebih Mudah dengan Tiga Produk Ini
Kesehatan
Rajin Sikat Gigi Tapi Masih Bau Mulut? Banyak Orang Lupa Satu Step Oral Care Ini
Kesehatan
Kenapa Kursi Pijat di Rumah Jadi Investasi Kesehatan yang Layak di 2026?
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Konsultasi Tarot
Kekasih Ketahuan Berselingkuh, Apakah Hubungan Kami akan Langgeng?
Konsultasi Tarot
Jadi Miskin Gara-gara Suami Tidak Terbuka Terlilit Pinjol, Adakah Jalan Keluar?
Harus Bagaimana Saat Cinta Bertepuk Sebelah Tangan?
Konsultasi Tarot
Suka Sama Suka Tapi Belum Juga 'Ditembak', Kapan Kami Resmi Pacaran?
Konsultasi Tarot
Curiga Suami Digoda Wanita Lain, Bagaimana Nasib Hubungan Kami?
Most Popular
1
Pamela Anderson Singgung Istri Tommy Lee, Hubungan dengan Eks Suami Merenggang
2
Sinopsis Taken, Film Liam Neeson di Bioskop Trans TV Hari Ini
3
Apakah Bawang Putih Bisa Menghilangkan Jerawat?
4
Rambut Halus atau Tipis? Ini Perbedaannya dan Cara Merawatnya
5
JoJo Siwa Pakai Gaun Pengantin & Ingin Dipanggil 'Istri', Picu Spekulasi
MOST COMMENTED











































