Rekomendasi Skincare dengan 7 Kandungan Ampuh untuk Mengecilkan Pori-pori
Salicylic Acid
Foto: Dok. Brand
Untuk mengawali skincare, kamu bisa memulai dengan sabun cuci wajah yang membantu mengecilkan pori juga mencegah atau mengatasi jerawat. Produk berikut punya Microclear Technology membersihkan dan merawat kulit berjerawat selagi mengurangi minyak dan membersihkan pori-pori yang tersumbat.
AHA (Alpha Hydroxy Acid)
Foto: Dok. Brand
Avoskin menawarkan berbagai varian toner. Untuk kulit berjerawat, kamu bisa memilih yang mengandung AHA-BHA-PHA-PGA yang dipadukan dengan Niacinamide, Tea Tree 2%, Witch Hazel, dan Aloe Vera berikut. Perpaduan kandungan itu disebut dapat memaksimalkan proses eksfoliasi sehingga kulit lebih lembap dan cerah, mengecilkan pori-pori, dan mengurangi noda hitam. Item yang sedang diskon menjadi Rp 151 ribuan ini cocok dipakai sebagai toner untuk kulit berjerawat dan bekasnya.
Peptide
Foto: Dok. Brand
Produk dari brand Korea COSRX jadi andalan untuk mengecilkan pori. Serum berikut disebut ampuh karena mengandung enam jenis peptide, salah satunya Dipeptide diaminobutyroyl benzylamide diacetate yang bermanfaat mengurangi produksi sebum dan merawat pori-pori kulit. Produk berikut juga diklaim dapat membantu menstimulasi kolagen untuk merawat kekenyalan dan kehalusan kulit, menyamarkan kerutan dan garis halus, mencegah penuaan dini, serta mencerahkan wajah. Item ini sedang diskon jadi Rp 240 ribuan.
Retinol dan Zinc
Foto: Dok. Brand
Pelembap malam yang bisa membantu mengatasi masalah pori datang dari Skintific. Moisturizer dengan kandungan Lecithin-Encapsulated Retinol ini disebut ringan namun efektif untuk merawat permasalahan kulit. Dilengkapi dengan Zinc PCA dan Phytol, membantu mengontrol minyak berlebih dan menjadikan kulit halus, serta pori-pori tersamarkan. Moisturizer ini membantu merawat jerawat, acne-prone skin, serta membantu menyamarkan noda bekas jerawat.
Niacinamide
Foto: Dok. Brand
Untuk sunscreen, opsi dari Bhumi ini disebut dapat menyamarkan tampilan pori. Kandungan maksimal dari zat aktif sunscreen Rp 130 ribuan berikut memberikan perlindungan pada kulit dari sinar matahari UV A, UV B dan blue light sebagai broad spectrum. Dilengkapi juga dengan Hyaluronic Acid, Red Algae dan Niacinamide yang berfungsi memberikan kesegaran pada wajah, mencerahkan dan membantu menenangkan kulit kemerahan serta aman bagi lapisan kulit.
Clay
Foto: ist
Clay mask juga disarankan sebagai skincare untuk mengecilkan pori-pori. Masker lumpur dikenal dapat menyerap racun lingkungan, sebum, dan kotoran secara mendalam. Salah satu masker lumpur yang jadi favorit adalah keluaran Innisfree seharga Rp 150 ribuan ini. Produk yang terbuat volkanik Jeju berikut pun dikenal dapat membantu mengecilkan pori, menyerap minyak dan membuat kulit lebih bersih. Masker dari varian Super Volcanic Cluster ini pun punya dua kali kandungan lumpur sehingga dapat menyerap lebih efektif.
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
5 Cushion Hingga Bedak Lokal Terbaru untuk Kulit Berminyak yang Mencerahkan
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
5 Produk yang Bikin Makeup Tahan Lama Saat Pesta Tahun Baru 2026
Ide Tukar Kado yang Lucu untuk Acara Kantor, Harga di Bawah Rp 50 Ribu
METRO Hadirkan One Day Super Special dengan Diskon Hingga 50%
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
50 Ucapan Selamat Tidur Bahasa Inggris Romantis, Bikin Pacar Senyum Meleleh











































