Rekomendasi 5 Produk Perawatan Rambut Rontok Parah dan Menipis
Mencari solusi untuk rambut yang rontok memang bisa memusingkan. Anda mungkin sudah mencoba produk perawatan rambut rontok di pasaran tapi kurang membuah hasil signifikan.
Jika begitu, perawatan yang lebih intensif bisa diterapkan. Salah satunya adalah menggunakan shampo dengan formula tepat yang mampu menutrisi rambut serta kulit kepala secara menyeluruh, seperti PANTENE Shampo Perawatan Rambut Rontok.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Presented by PANTENE Foto: Dok. P&G |
Karena teknologi Keratin Damage Blockers di dalam PANTENE Shampo Perawatan Rambut Rontok membantu mencegah rambut patah akibat kerusakan, sehingga memperkuat rambut dari akar hingga ujung. Dengan penggunaan teratur, rambut rontok bisa berkurang hingga 98%.
Selain sampo atau masker, sejumlah brand juga menawarkan serum hingga tonik khusus rambut rontok. Berikut rekomendasi produk perawatan rambut rontok parah.
1. Kerastase Specifique Bain Prevention
Foto: Istimewa |
Banyak brand menawarkan sampo untuk rambut rontok. Untuk Anda yang mencari sampo untuk rambut rontok dan kering bisa mencoba opsi seharga Rp 380 ribuan berikut. Produk ini dihadirkan khusus mencegah kerontokan dan penipisan rambut. Teknologi Système Pro-Actif diklaim bisa mengoptimalkan sirkulasi sehingga mengurangi rambut rontok sekaligus membuatnya bervolume.
2. Klorane Anti-Hair Loss Strengthening Serum
Foto: Istimewa |
Serum rambut juga diperlukan untuk merawat rambut rontok secara intensif. Berdasarkan sejumlah review produk perawatan rambut rontok, serum berikut cukup bisa diandalkan. Sesuai dengan namanya, serum ini berfungsi untuk menguatkan rambut sekaligus melembapkan dan membuatnya lebih tebal. Cocok dijadikan produk perawatan rambut yang tipis dan stres setelah melahirkan atau perawatan medis. Item itu banyak dijual seharga Rp 600 ribuan.
3. Matrix Biolage Scalppure Aminexil
Foto: Istimewa |
Matrix menawarkan rangkaian perawatan rambut rontok parah, termasuk karena berhijab. Kepala yang tertutup jilbab tak jarang menimbulkan kerontokan yang bisa membuat rambut tipis. Tonik rambut mengandung aminexil seharga Rp 260 ribuan ini pun diklaim dapat membantu menstimulasi dan menutrisi kulit kepala sehingga rambut tumbuh kembali.
Selain tonik untuk dipakai setelah keramas, tersedia pula Scalppure Gel Tonic untuk menyegarkan kulit kepala. Produk tersebut dapat menyegarkan kulit kepala untuk rambut yang gerah dan lepek karena hijab.
4. L'Oreal Professionnel Serie Inforcer Anti Breakage Hair Mask
Foto: Istimewa |
Rambut yang sedang rontok parah juga patut dirawat dengan masker paling tidak seminggu sekali. Masker dari L'Oreal Professionnel ini pun dapat dimasukkan dalam rutinitas perawatan rambut rontok parah. Selain mencegah kerontokan, item seharga Rp 300 ribuan ini akan memperkuat batang rambut sehingga tidak mudah patah dan bercabang.
5. Rene Furterer Complexe 5 Stimulating Plant
Foto: Istimewa |
Perawatan sebelum sampo juga dapat digunakan untuk mencegah rambut rontok. Item serupa serum ini berfungsi untuk membersihkan kulit kepala. Item seharga Rp 700 ribuan ini mengandung essential oil lavender dan orange yang membersihkan secara mendalam sekaligus melancarkan peredaran darah. Dengan begitu, produk ini akan membantu pertumbuhan akar rambut dan mencegahnya rontok.
(ami/ami)
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singka
Fashion
Hijab Sering Melorot? 3 Rekomendasi Ciput Ini Bikin Hijab Lebih Nempel dan Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Lebih Bebas Gerak! Pilih Bra Tank Tanpa Kawat yang Tepat Agar Aktivitas Harianmu Jadi Lebih Nyaman
5 Cushion Hingga Bedak Lokal Terbaru untuk Kulit Berminyak yang Mencerahkan
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
5 Produk yang Bikin Makeup Tahan Lama Saat Pesta Tahun Baru 2026
Ide Tukar Kado yang Lucu untuk Acara Kantor, Harga di Bawah Rp 50 Ribu
METRO Hadirkan One Day Super Special dengan Diskon Hingga 50%
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
Potret Inka Williams Model Bali Pacar Channing Tatum, Beda Usia Jadi Sorotan












































Presented by PANTENE Foto: Dok. P&G
Foto: Istimewa
Foto: Istimewa
Foto: Istimewa
Foto: Istimewa
Foto: Istimewa