Cara Jitu Melupakan Mantan Kekasih
wolipop
Selasa, 28 Apr 2015 09:40 WIB
Jakarta
-
Dear Ina,
Dalam hubungan pertemanan terdapat batasan-batasan tidak tertulis yang harus dipenuhi. Misalnya saja batasan hubungan sebagai teman, sebagai pacar, sebagai istri ataupun suami. Sebuah kesalahan bila kamu melanggar batasan tersebut dan menyebabkan rusaknya hubungan pasangan kekasih ataupun hubungan rumah tangga lain. Dengan menghormati hubungan orang lain dan menghargai perasaan mereka yang terlibat dalam hubungan tersebut berarti kamu juga telah menghargai diri kamu sendiri.
Sementara itu di sisi lain, seorang yang mendekati orang lain padahal ia sudah memiliki pasangan, bukanlah orang yang layak dijadikan sebagai kekasih terlebih lagi sebagai pasangan hidup. Hal ini dikarenakan perilakunya menunjukkan ia tidak dapat menjaga kesetiaan dan tidak bertanggung jawab terhadap komitmen atau keputusannya sendiri.
Sebagai saran kamu membutuhkan waktu untuk beradaptasi dengan perubahan perasaan yang kamu alami setelah putus agar dapat melanjutkan hidup kamu secara optimal. Jadi dalam sementara waktu kamu perlu meniadakan kontak dengan mantan pacar supaya kamu bisa mengenali perasaan kamu sendiri.
Kemudian carilah kesibukan yang bermanfaat, seperti membuat proyek pribadi 'percantik diri kamu'. Kamu bisa melakukan kegiatan-kegiatan yang dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan kamu, melakukan hobby, melakukan 'me time', seperti shopping, perawatan tubuh, atau memperluas hubungan pertemanan kamu. Ingat, laki-laki yang pantas menjadi pendamping kamu akan menghargai dan menghormati perasaan kamu seutuhnya tanpa menduakan kamu dengan yang lain. Semoga dapat membantu. Salam hangat Ina.
(eny/aln)
Hallo Mba Ratih, saya sudah dua tahun putus dengan mantan. Tetapi bayangan dia masih melekat terus dikarenakan mantan selalu menghubungi dan mencoba mendekati kembali. Sedangkan mantan sebenarnya sudah mempunyai pacar lagi. Bagaimana caranya agar bisa melupakan dia? Di satu sisi saya nyaman bersamanya, tapi di sisi lain, dia ternyata sudah menjadi milik wanita lain. Apakah salah jika saya masih dekat dengannya?
(Ina, 23 Tahun)
Jawab:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dalam hubungan pertemanan terdapat batasan-batasan tidak tertulis yang harus dipenuhi. Misalnya saja batasan hubungan sebagai teman, sebagai pacar, sebagai istri ataupun suami. Sebuah kesalahan bila kamu melanggar batasan tersebut dan menyebabkan rusaknya hubungan pasangan kekasih ataupun hubungan rumah tangga lain. Dengan menghormati hubungan orang lain dan menghargai perasaan mereka yang terlibat dalam hubungan tersebut berarti kamu juga telah menghargai diri kamu sendiri.
Sementara itu di sisi lain, seorang yang mendekati orang lain padahal ia sudah memiliki pasangan, bukanlah orang yang layak dijadikan sebagai kekasih terlebih lagi sebagai pasangan hidup. Hal ini dikarenakan perilakunya menunjukkan ia tidak dapat menjaga kesetiaan dan tidak bertanggung jawab terhadap komitmen atau keputusannya sendiri.
Sebagai saran kamu membutuhkan waktu untuk beradaptasi dengan perubahan perasaan yang kamu alami setelah putus agar dapat melanjutkan hidup kamu secara optimal. Jadi dalam sementara waktu kamu perlu meniadakan kontak dengan mantan pacar supaya kamu bisa mengenali perasaan kamu sendiri.
Kemudian carilah kesibukan yang bermanfaat, seperti membuat proyek pribadi 'percantik diri kamu'. Kamu bisa melakukan kegiatan-kegiatan yang dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan kamu, melakukan hobby, melakukan 'me time', seperti shopping, perawatan tubuh, atau memperluas hubungan pertemanan kamu. Ingat, laki-laki yang pantas menjadi pendamping kamu akan menghargai dan menghormati perasaan kamu seutuhnya tanpa menduakan kamu dengan yang lain. Semoga dapat membantu. Salam hangat Ina.
(eny/aln)
Hobi dan Mainan
Helm Affordable di Bawah Rp200 Ribu yang Siap Lindungi Kepala Saat Berkendara
Olahraga
Adem dan Efektif Lindungi dari Sinar Matahari, 2 Jaket Affordable ini Hanya Rp100 Ribuan!
Olahraga
Bebas Bergerak dukung Permainan Padel Lebih Optimal dengan Set Polo Wanita dari Andara
Kesehatan
Aktivitas Sehari-hari Lebih Terbantu, Rekomendasi Alat Bantu untuk Lansia di Rumah
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Menghadapi Kekasih yang Suka Berubah-ubah Sikap, Kadang Mesra dan Cuek
Si Dia Ngaku Tidak Mau Pacaran Dulu, Cuma Alasan atau Sungguhan?
Tidak Cocok dengan Keluarga Kekasih, Akankah Berpengaruh Setelah Menikah?
Cara Menghadapi Pacar yang Terlalu Baik Pada Wanita Lain
Cara Mengatasi Rasa Kesal Pada Ibu Mertua yang Sikapnya Mudah Berubah
Most Popular
1
Setelah Cincin Berlian Nyaris Rp 1 M, Segini Harga Kalung Lamaran Syifa Hadju
2
10 Drakor Netflix 2026 Paling Dinantikan, Gong Yoo-Song Hye Kyo Bikin Gemas
3
Victoria Beckham Dituduh Berdansa Tak Pantas Oleh Brooklyn, Begini Reaksi Cruz
4
Potret Isyana Sarasvati Dengan Gaya Rambut Baru, Tampil Lebih Edgy & Chic
5
Cha Eun Woo Diperiksa Kasus Penggelapan Pajak Rp 229 M, Ini Kata Agensi
MOST COMMENTED











































