Perawatan Kulit Sehari-hari Kendall Jenner untuk Atasi Jerawat
Rahmi Anjani - wolipop
Sabtu, 10 Mar 2018 13:40 WIB
Jakarta
-
Kendall Jenner dikenal sebagai salah satu selebriti yang bermasalah dengan jerawat. Sang model mengaku mengalami problema kulit itu sejak remaja. Hingga sekarang pun ia kerap tertangkap kamera dengan kondisi wajah demikian meski ditutupi makeup.
Sebagai seorang model dan bintang reality show tentu Kendall Jenner merawat masalah kulitnya secara intensif. Dokter kulit Kendall pun mengungkap perawatan kulitnya sehari-hari yang mungkin bisa Anda ikuti.
Baca Juga: Ini Kata Kendall Jenner Soal Penapilan Jerawatan di Golden Globes
Wanita 22 tahun tersebut mempercayakan kulitnya pada Dr. Christie Kidd. Dalam wawancara terbaru dengan W, Christie mengungkap rutinitas perawatan wajah Kendall di keseharian untuk mengatasi dan mencegah jerawat. Meski punya masalah kulit, ternyata perawatan Kendall sehari-hari tidaklah banyak. Ia hanya mengaplikasikan empat produk pada pagi dan malam hari.
Baca Juga: Tips Sederhana Mengatasi Jerawat dari Kendall Jenner
Christie pun mengatakan jika Kendall selalu memulai perawatan wajahnya dengan pembersih yang lembut. Cleanser dengan formula yang lembut memang penting untuk wajah berjerawat agar kondisinya tak tambah parah. Kendall kemudian melanjutkannya dengan mengaplikasikan pad atau kapas yang sudah diberi cairan medis. Itu dipakai untuk mengurangi bakteri dan minyak juga kemerahan.
Orangnya yang bermasalah dengan jerawat biasanya juga memiliki noda atau bekas-bekas mendalam. Kendall pun memakai produk yang bisa memudarkannya sekaligus mengecilkan pori-pori dan mengeringkan jerawat aktif. Terakhir, sunblock diaplikasikan untuk melindungi wajah dari sinar matahari dan mencegah bekas jerawat menghitam.
Produk-produk yang dipakai adik Kim Kardashian ini memang tidak bisa diberi tahu secara pasti karena juga tidak dijual di pasaran. Perawatan kulit setiap orang pun bisa berbeda tergantung kondisi dan tingkat keparahan masalah. Namun dari rutinitas perawatan wajah Kendall ini Anda bisa mengambil pelajaran bahwa kulit berjerawat tak perlu terlalu banyak produk. Menurut Christie, yang terpenting adalah memakai produk lembut da hindari menggunakan scrub yang terlalu abrasif.
Dokter kulit tersebut pun mengungkap bahan-bahan yang baik untuk mengatasi jerawat, yakni salicylic acid, benzoyl peroxide, dan sulfur. "Salicylic acid digunakan untuk membantu membersihkan pori juga mencegah jerawat baru tapi tidak membunuh bakteri. Benzoyl peroxide bisa membunuh bakteri juga membantu mengeringkannya. Sulfur bisa digunakan untuk jerawat, itu akan membersihkan pori secara lembut dan mengeringkan jerawat," tutur Christie. (ami/kik)
Sebagai seorang model dan bintang reality show tentu Kendall Jenner merawat masalah kulitnya secara intensif. Dokter kulit Kendall pun mengungkap perawatan kulitnya sehari-hari yang mungkin bisa Anda ikuti.
Baca Juga: Ini Kata Kendall Jenner Soal Penapilan Jerawatan di Golden Globes
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Dia Dipasupil/Getty Images |
Wanita 22 tahun tersebut mempercayakan kulitnya pada Dr. Christie Kidd. Dalam wawancara terbaru dengan W, Christie mengungkap rutinitas perawatan wajah Kendall di keseharian untuk mengatasi dan mencegah jerawat. Meski punya masalah kulit, ternyata perawatan Kendall sehari-hari tidaklah banyak. Ia hanya mengaplikasikan empat produk pada pagi dan malam hari.
Baca Juga: Tips Sederhana Mengatasi Jerawat dari Kendall Jenner
Christie pun mengatakan jika Kendall selalu memulai perawatan wajahnya dengan pembersih yang lembut. Cleanser dengan formula yang lembut memang penting untuk wajah berjerawat agar kondisinya tak tambah parah. Kendall kemudian melanjutkannya dengan mengaplikasikan pad atau kapas yang sudah diberi cairan medis. Itu dipakai untuk mengurangi bakteri dan minyak juga kemerahan.
Foto: Frazer Harrison/Getty Images |
Orangnya yang bermasalah dengan jerawat biasanya juga memiliki noda atau bekas-bekas mendalam. Kendall pun memakai produk yang bisa memudarkannya sekaligus mengecilkan pori-pori dan mengeringkan jerawat aktif. Terakhir, sunblock diaplikasikan untuk melindungi wajah dari sinar matahari dan mencegah bekas jerawat menghitam.
Produk-produk yang dipakai adik Kim Kardashian ini memang tidak bisa diberi tahu secara pasti karena juga tidak dijual di pasaran. Perawatan kulit setiap orang pun bisa berbeda tergantung kondisi dan tingkat keparahan masalah. Namun dari rutinitas perawatan wajah Kendall ini Anda bisa mengambil pelajaran bahwa kulit berjerawat tak perlu terlalu banyak produk. Menurut Christie, yang terpenting adalah memakai produk lembut da hindari menggunakan scrub yang terlalu abrasif.
Dokter kulit tersebut pun mengungkap bahan-bahan yang baik untuk mengatasi jerawat, yakni salicylic acid, benzoyl peroxide, dan sulfur. "Salicylic acid digunakan untuk membantu membersihkan pori juga mencegah jerawat baru tapi tidak membunuh bakteri. Benzoyl peroxide bisa membunuh bakteri juga membantu mengeringkannya. Sulfur bisa digunakan untuk jerawat, itu akan membersihkan pori secara lembut dan mengeringkan jerawat," tutur Christie. (ami/kik)
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
5 Tren Makeup 2026: Riasan Menor Mendominasi
Most Popular
1
Viral Verificator
Viral! Pria Australia Nikahi Wanita Sumsel, Mahar Fantastis Rp 10 Miliar
2
Ramalan Zodiak 4 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Jangan Putus Asa
3
Potret Celine Evangelista Umrah Bareng Anak, Cantik Natural Tanpa Makeup
4
Di Balik Status Miliarder Beyonce, Upah Buruh Brand Fashionnya Cuma Rp 8 Ribu
5
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
MOST COMMENTED












































Foto: Dia Dipasupil/Getty Images
Foto: Frazer Harrison/Getty Images