Tips Makeup Tanpa Foundation dari 5 Selebriti Dunia
Kiki Oktaviani - wolipop
Jumat, 16 Des 2016 18:51 WIB
Jakarta
-
Tak selalu tergantung dengan foundation, sejumlah selebriti ini memilih untuk menggunakan produk kecantikan lainnya sebagai alternatif untuk membuat wajah mereka tetap halus dan tampak segar. Terbukti tanpa foundation pun mereka tetap tampil maksimal dan percaya diri. Intip cara makeup selebriti ketika tidak menggunakan foundation.
1. Kerry Washington
Sadar bahwa jika terlalu sering menggunakan foundation bisa membuat kulit komedo dan berjerawat, untuk sehari-hari Kereta Washington menggantinya dengan menggunakan concealer. "Untuk keseharian aku tidak menggunakan foundation berlapis-lapis. Aku hanya menggunakan concealer," ujar bintang serial drama Scandal itu seperti dikutip dari Instyle.
2. Khloe Kardashian
Khloe Kardashian memilih untuk hanya menggunakan BB cream, terutama saat musim panas. "Itu membuat kompleksi wajah lebih baik namun tidak terasa berat," komentar adik Kim Kardashian itu tentang BB cream-nya.
3. Gwyneth Paltrow
Wanita yang dikenal sebagai skin care guru itu memilih menggunakan produk lain sebagai pengganti Foundation. Janda dari Chris Martin itu menggunakan serum-foundation yang merupakan produk kecantikan miliknya sendiri. Meski memiliki sedikit krim warna seperti foundation, namun produk ini memiliki kandungan serum dari tanaman organik yang dapat melawan kulit wajah dari kerutan.
4. Olivia Wilde
Olivia Wilde menghindari foundation dan memilih menggunakan CC cream untuk penampilan sehari-hari. "Aku menggunakan CC cream dari Revlon setiap harinya," kata Olivia.
5. Karlie Kloss
Jika Gwyneth Paltrow menggunakan serum-foundation, Karlie Kloss menggunakan serum-concealer dari Bobbi Brown. Concealer ini diklaim lebih sehat dibanding concealer umumnya. (kik/hst)
1. Kerry Washington
Foto: Alberto E. Rodriguez/Getty Images |
Sadar bahwa jika terlalu sering menggunakan foundation bisa membuat kulit komedo dan berjerawat, untuk sehari-hari Kereta Washington menggantinya dengan menggunakan concealer. "Untuk keseharian aku tidak menggunakan foundation berlapis-lapis. Aku hanya menggunakan concealer," ujar bintang serial drama Scandal itu seperti dikutip dari Instyle.
2. Khloe Kardashian
Foto: Instagram |
Khloe Kardashian memilih untuk hanya menggunakan BB cream, terutama saat musim panas. "Itu membuat kompleksi wajah lebih baik namun tidak terasa berat," komentar adik Kim Kardashian itu tentang BB cream-nya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Matthew Eisman |
Wanita yang dikenal sebagai skin care guru itu memilih menggunakan produk lain sebagai pengganti Foundation. Janda dari Chris Martin itu menggunakan serum-foundation yang merupakan produk kecantikan miliknya sendiri. Meski memiliki sedikit krim warna seperti foundation, namun produk ini memiliki kandungan serum dari tanaman organik yang dapat melawan kulit wajah dari kerutan.
4. Olivia Wilde
Foto: Getty Images |
Olivia Wilde menghindari foundation dan memilih menggunakan CC cream untuk penampilan sehari-hari. "Aku menggunakan CC cream dari Revlon setiap harinya," kata Olivia.
5. Karlie Kloss
Foto: Michael Loccisano/Getty Images for L'Oreal |
Jika Gwyneth Paltrow menggunakan serum-foundation, Karlie Kloss menggunakan serum-concealer dari Bobbi Brown. Concealer ini diklaim lebih sehat dibanding concealer umumnya. (kik/hst)
Olahraga
Outfit Sporty Wanita yang Adem dan Melindungi, Cocok untuk Aktivitas Jogging atau Jalan Santai
Olahraga
Tetap Stylish dengan 4 Pelengkap Outfit Lari untuk Pria yang Bikin Nyaman Sekaligus Percaya Diri
Home & Living
Sering Lesehan dan Cepat Pegal? Kamu Perlu Pakai Alas Duduk yang Tepat
Hobi dan Mainan
Lebih Tenang Traveling Bareng Anabul dengan Tas Transparan Moorpet Pet Cargo
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Jerawat Mendem Tak Kunjung Hilang? Kenali Penyebab & Cara Ampuh Mengatasinya
Review 3 Lip Stain Glossy: 3CE, Dear Me Beauty & MOP Beauty
5 Facial Wash Salicylic Acid Rekomendasi Dermatolog, Ampuh Atasi Jerawat
Cushion dan Foundation, Bisakah Dipakai Bersama?
Sempat Syok Usai Operasi di Bawah Mata, Wanita Ini Dicap Oplasnya Gagal
Most Popular
1
7 Foto Kebersamaan Ria Ricis & YouTuber Malaysia yang Sedang Jadi Sorotan
2
Potret Keluarga Beckham yang Dinilai Toxic, Brooklyn Beckham Putus Hubungan
3
Fakta-Fakta Nicola Peltz, Menantu Victoria Beckham Bikin Drama Keluarga Memanas
4
Benarkah Victoria Beckham Tolak Desain Gaun Pengantin Menantu di Menit Akhir?
5
7 Ballerina Sneakers Versi Upgrade di 2026, dari Puma Hingga Adidas
MOST COMMENTED












































Foto: Alberto E. Rodriguez/Getty Images
Foto: Instagram
Foto: Matthew Eisman
Foto: Getty Images
Foto: Michael Loccisano/Getty Images for L'Oreal