Masing-masing Zodiak Menghadapi Patah Hati, Ada yang Mendendam (Bagian 1)
Patah hati menjadi momen yang sebenarnya normal saat menjalin hubungan pacaran. Dalam hubungan, tidak selamanya bisa awet, dan pasangan mau sama-sama berjuang untuk mempertahankan jalinan kasih. Meski begitu, tidak semua orang bisa menanggapi patah hati secara bijaksana.
Ada yang sulit move on, bahkan mendendam setelah patah hati. Inilah cara masing-masing zodiak menghadapi patah hati.
1. Aries
Zodiak Aries masuk ke dalam elemen api sehingga mereka cenderung mendendam saat patah hati. Aries tidak akan menunjukkan rasa sedihnya, melainkan memilih untuk memblokir hubungan secara langsung ataupun media sosial dengan mantan kekasih. Aries yang pendendam juga akan membakar foto-foto mantan seagai usahanya untuk segera move on.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
2. Taurus
Taurus merupakan salah satu zodiak yang sulit move on. Setelah putus cinta mereka cenderung sulit untuk merapikan kembali hidup mereka. Taurus memilih meratapi nasib dan memikirkan kenangan-kenangan manis bersama mantan.
3. Gemini
Setelah putus cinta, dari luar Gemini tampak baik-baik saja. Pembawaan Gemini pun tampak tenang, namun sebenarnya tidak begitu. Gemini memilih berlibur bersama teman. Mereka pun akan memperlihatkan bahwa telah move on. Tapi sebenarnya ada pergolakan batin, di mana Gemini ingin move on, namun masih terpuruk atas tragedi putus cintanya.
4. Cancer
Hampir mirip dengan Gemini, Cancer pun menutupi patah hatinya. Dia bahkan enggan bercerita kepada pihak lain tentang kesedihannya. Putus cinta terasa sangat berat bagi Cancer, namun mereka secara alami punya keoptimisan bahwa bisa bangkit dari kesedihan.
5. Leo
Putus cinta akan melukai ego Leo. Sehingga ia berusaha menyelamatkan hubungan agar tidak sampai putus. Namun jika putus cinta tidak bisa terelakan maka Leo berusaha sekuat tenaga untuk bangkit dan tidak ingin menjadi orang yang lemah.
6. Virgo
Zodiak Virgo menanggapi putus cinta sebagai tragedi hidup yang berat. Mereka akan merasa sangat sengsara, ditambah lagi dengan analisis-analisis tentang apa yang telah terjadi, membuat Virgo semakin merasa merana.
Pakaian Wanita
Lagi Butuh Batik untuk Berbagai Acara? Pilihan Atasan Batik Wanita Ini Siap Bikin Kamu Makin Pede
Home & Living
Rumah Masih Terasa Kosong? 3 Dekor Kayu Ini Bikin Rumah Makin Estetik dan Tetap Punya Nilai Fungsi
Pakaian Wanita
Tas Kecil Tapi Nampung Banyak? Pilih COLORFUL FOX Slingbag, Jadi Solusi Praktis Buat Aktivitas Seharian
Pakaian Wanita
Butuh Heels Pesta Nyaman Tanpa Bikin Kantong Jebol? Ini Pilihan Rekomendasi Under 100K
Ramalan Shio Macan 2026: Kontrol Emosi Jika Tak Ingin Karier Hancur
Ramalan Zodiak Cinta 16 Januari: Leo Jaga Ucapan, Cancer Percaya Pasangan
Ramalan Zodiak 16 Januari: Aquarius Harus Sabar, Pisces Jangan Dengki
Ramalan Zodiak 16 Januari: Libra Banyak Peluang, Scorpio Jangan Cepat Puas
Fenomena Wanita Suka Film 'Boys' Love' yang Kontroversial, Ini Kata Pakar Seks
Body Sophie Turner Jadi Lara Croft Banjir Pujian, Hasil Nge-gym 8 jam Sehari
Jisoo BLACKPINK Collab Bareng Hello Kitty, Rilis Tumbler Hingga Blind Box
Ramalan Shio Macan 2026: Kontrol Emosi Jika Tak Ingin Karier Hancur
Foto: Detail Perhiasan Mewah untuk Pernikahan Anak Tommy Soeharto dan Istri











































