5 Zodiak Paling Drama Queen, Hidupnya Penuh Drama
Vina Oktiani - wolipop
Rabu, 25 Sep 2019 08:36 WIB
Jakarta
-
Kamu pasti memiliki teman yang suka mendramatisir segala hal. Orang-orang yang seperti ini akan terlihat jauh lebih menonjol dibandingkan yang lainnya. Orang yang penuh drama biasanya tidak membosankan karena selalu bisa menyampaikan segala sesuatu dengan cara berbeda dan pastinya selalu didramatisir. Sifat drama ini ternyata bisa juga dipengaruhi dari zodiak. Seperti dikutip dari Your Tango, berikut ini lima zodiak yang terkenal paling drama.
1. Leo (23 Juli - 22 Agustus)
Leo bukanlah tipe orang yang pendiam dan pemalu. Zodiak ini memang terlahir penuh drama. Leo akan menanggapi apapun dengan sandiwara dan dramatisasi. Kepribadiannya maupun tingkah lakunya tak pernah terlepas dari drama. Leo selalu ingin menjadi pusat perhatian di manapun mereka berada dan sifatnya ini yang akan selalu membuatnya jadi pusat perhatian.
2. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Virgo mungkin tidak akan terlihat lebih drama queen dari Leo. Mereka tidak masalah jika dirinya terkadang harus mundur dan membiarkan orang lain yang menjadi pusat perhatian. Tetapi terkadang cara Virgo untuk mundur menjadi perhatian bagi banyak orang. Virgo seringkali memamerkan pengetahuan dan keahliannya dengan cara yang berlebihan dan sedikit drama.
3. Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Scorpio bisa menjadi sangat drama jika hal tersebut sudah melibatkan perasaannya. Saat merasa tersakiti, mereka tidak akan menahan perasaannya. Scorpio akan membiarkan orang lain mengetahui apa yang dirasakannya walaupun nantinya apa yang dilakukan mereka akan menimbulkan konflik. Scorpio bisa melakukan hal di luar dugaan yang sangat drama dengan tujuan menarik perhatian orang lain.
4. Taurus (20 April - 20 Mei)
Taurus adalah orang yang memiliki banyak bakat. Mereka terlahir dengan kepribadian yang kuat dan banyak mempunyai pendapat. Dan Taurus bisa menjadi sangat drama karena sikap keras kepalanya. Mereka akan selalu berusaha menghindari hal-hal yang membosankan. Terkadang sikap percaya diri Taurus yang sangat tinggi bisa membuatnya menjadi seseorang yang sombong.
5. Libra (23 September - 22 Oktober)
Libra adalah orang yang senang bersosialisasi. Mereka tidak menyukai konflik. Selain itu, Libra juga merupakan orang yang penuh drama. Orang selalu memperhatikan Libra selain karena dramanya, juga karena gayanya yang menarik. Mereka tidak pernah menceritakan sesuatu dengan cara yang biasa dan membosankan. Libra selalu melakukannya dengan penuh drama. Terkadang Libra juga bisa menjadi sangat munafik jika itu dibutuhkan untuk menjaga kedamaian dan perasaan orang lain. (vio/eny)
1. Leo (23 Juli - 22 Agustus)
Leo bukanlah tipe orang yang pendiam dan pemalu. Zodiak ini memang terlahir penuh drama. Leo akan menanggapi apapun dengan sandiwara dan dramatisasi. Kepribadiannya maupun tingkah lakunya tak pernah terlepas dari drama. Leo selalu ingin menjadi pusat perhatian di manapun mereka berada dan sifatnya ini yang akan selalu membuatnya jadi pusat perhatian.
2. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Virgo mungkin tidak akan terlihat lebih drama queen dari Leo. Mereka tidak masalah jika dirinya terkadang harus mundur dan membiarkan orang lain yang menjadi pusat perhatian. Tetapi terkadang cara Virgo untuk mundur menjadi perhatian bagi banyak orang. Virgo seringkali memamerkan pengetahuan dan keahliannya dengan cara yang berlebihan dan sedikit drama.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Scorpio bisa menjadi sangat drama jika hal tersebut sudah melibatkan perasaannya. Saat merasa tersakiti, mereka tidak akan menahan perasaannya. Scorpio akan membiarkan orang lain mengetahui apa yang dirasakannya walaupun nantinya apa yang dilakukan mereka akan menimbulkan konflik. Scorpio bisa melakukan hal di luar dugaan yang sangat drama dengan tujuan menarik perhatian orang lain.
Baca juga: 4 Zodiak Paling Mudah Jatuh Cinta |
4. Taurus (20 April - 20 Mei)
Taurus adalah orang yang memiliki banyak bakat. Mereka terlahir dengan kepribadian yang kuat dan banyak mempunyai pendapat. Dan Taurus bisa menjadi sangat drama karena sikap keras kepalanya. Mereka akan selalu berusaha menghindari hal-hal yang membosankan. Terkadang sikap percaya diri Taurus yang sangat tinggi bisa membuatnya menjadi seseorang yang sombong.
5. Libra (23 September - 22 Oktober)
Libra adalah orang yang senang bersosialisasi. Mereka tidak menyukai konflik. Selain itu, Libra juga merupakan orang yang penuh drama. Orang selalu memperhatikan Libra selain karena dramanya, juga karena gayanya yang menarik. Mereka tidak pernah menceritakan sesuatu dengan cara yang biasa dan membosankan. Libra selalu melakukannya dengan penuh drama. Terkadang Libra juga bisa menjadi sangat munafik jika itu dibutuhkan untuk menjaga kedamaian dan perasaan orang lain. (vio/eny)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku
Ramalan Zodiak Cinta 5 Januari: Leo Introspeksi Diri, Scorpio Bicara dari Hati
Bikin Baper! Aksi Lamar Kekasih di Waterfront Danau Toba Ini Viral
Ramalan Zodiak 5 Januari: Taurus Jaga Emosi, Gemini Manfaatkan Momentum
Tipe Balas Chat Berdasarkan Zodiak: Aries Gercep, Ada yang Hilang Berhari-hari
Most Popular
1
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
2
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
3
Foto: 10 Artis Hollywood Bergaun Terbaik di Critics' Choice Awards 2026
4
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku
5
Deklarasi Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner Usai Menang Aktor Terbaik
MOST COMMENTED











































