Alasan-alasan Konyol yang Bikin Wanita Stop PDKT dengan Pria
Hestianingsih - wolipop
Jumat, 05 Okt 2018 18:35 WIB
Jakarta
-
Pendekatan atau PDKT merupakan momen krusial bagi seseorang untuk mendapatkan kekasih. Pada tahapan ini, biasanya pria maupun wanita akan tampil atau bersikap 'sesempurna mungkin' untuk memukau dan menarik hati lawan jenisnya.
Namun masa pendekatan tak selalu berjalan mulus. Ada saja hal-hal yang membuat seseorang ilfil atau hilang rasa terhadap calon pasangannya.
Seperti cerita beberapa wanita yang mengaku meninggalkan teman kencannya karena sebab yang mungkin dianggap sepele. Dalam siaran radio Kylie and Jackie O yang dipandu oleh penyiar ternama Jackie 'O' Henderson, terungkap alasan-alasan konyol yang membuat wanita stop PDKT dengan pria. Apa saja?
1. Kaki yang Jelek
Adalah Sharon asal Sydney, yang bercerita bahwa ia menjadi ilfil di kencan ketiga karena mendapati kaki teman kencannya sangat jelek. Ia bahkan menyebut kaki pria tersebut seperti cakar elang.
"Dia pakai Havaianas (merek sandal jepit) saat kencan. Tidak ada kata selain bilang itu kaki terjelek yang pernah aku lohat. Seperti cakar elang. Aku tidak tahan melihatnya dan menurutku ya sudah berakhir saja sampai di sini," kata Sharon, seperti dikutip dari Daily Mail.
Baca Juga: PDKT dengan 4 Tipe Pria Ini? Sebaiknya Jangan Dipacari
2. Jari Kelingking Panjang
Sang penyiar sendiri, Jackie 'O' Henderson pun pernah merasa ilfil dengan pria yang pernah ia kencani. Beberapa alasan yang membuat dia meninggalkan pria saat PDKT adalah bau mulut dan jika pria tersebut memiliki jari kelingking yang panjang.
3. Cara Jalan yang Aneh
Wanita lain bernama Belinda punya alasan yang lebih konyol lagi. Dia pernah mencampakkan pria karena tidak mengayunkan tangannya saat berjalan. Membuatnya terlihat seperti monster.
4. Jarak Kedua Mata Terlalu Berdekatan
Wanita yang mengaku bernama Mel, meninggalkan pria yang dikencaninya karena jarak antara kedua mata terlalu dekat.
Baca Juga: Waspada Saat PDKT dengan 4 Zodiak Ini, Mereka Sering Tiba-Tiba Ngilang
5. Pakai Sandal Jepit
Penampilan jadi hal utama bagi wanita bernama Alannah saat kencan. Ia stop PDKT begitu melihat teman kencannya memakai sandal jepit.
6. Pakai Double Denim
Alasan konyol lainnya datang dari wanita bernama Lisa. Pada 2003, ia mencampakkan seorang pria karena memakai atasan dan bawahan denim saat kencan. (hst/hst)
Namun masa pendekatan tak selalu berjalan mulus. Ada saja hal-hal yang membuat seseorang ilfil atau hilang rasa terhadap calon pasangannya.
Seperti cerita beberapa wanita yang mengaku meninggalkan teman kencannya karena sebab yang mungkin dianggap sepele. Dalam siaran radio Kylie and Jackie O yang dipandu oleh penyiar ternama Jackie 'O' Henderson, terungkap alasan-alasan konyol yang membuat wanita stop PDKT dengan pria. Apa saja?
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Adalah Sharon asal Sydney, yang bercerita bahwa ia menjadi ilfil di kencan ketiga karena mendapati kaki teman kencannya sangat jelek. Ia bahkan menyebut kaki pria tersebut seperti cakar elang.
"Dia pakai Havaianas (merek sandal jepit) saat kencan. Tidak ada kata selain bilang itu kaki terjelek yang pernah aku lohat. Seperti cakar elang. Aku tidak tahan melihatnya dan menurutku ya sudah berakhir saja sampai di sini," kata Sharon, seperti dikutip dari Daily Mail.
Baca Juga: PDKT dengan 4 Tipe Pria Ini? Sebaiknya Jangan Dipacari
2. Jari Kelingking Panjang
Sang penyiar sendiri, Jackie 'O' Henderson pun pernah merasa ilfil dengan pria yang pernah ia kencani. Beberapa alasan yang membuat dia meninggalkan pria saat PDKT adalah bau mulut dan jika pria tersebut memiliki jari kelingking yang panjang.
3. Cara Jalan yang Aneh
Wanita lain bernama Belinda punya alasan yang lebih konyol lagi. Dia pernah mencampakkan pria karena tidak mengayunkan tangannya saat berjalan. Membuatnya terlihat seperti monster.
4. Jarak Kedua Mata Terlalu Berdekatan
Wanita yang mengaku bernama Mel, meninggalkan pria yang dikencaninya karena jarak antara kedua mata terlalu dekat.
Baca Juga: Waspada Saat PDKT dengan 4 Zodiak Ini, Mereka Sering Tiba-Tiba Ngilang
5. Pakai Sandal Jepit
Penampilan jadi hal utama bagi wanita bernama Alannah saat kencan. Ia stop PDKT begitu melihat teman kencannya memakai sandal jepit.
6. Pakai Double Denim
Alasan konyol lainnya datang dari wanita bernama Lisa. Pada 2003, ia mencampakkan seorang pria karena memakai atasan dan bawahan denim saat kencan. (hst/hst)
Elektronik & Gadget
Bikin Sejuk Dimanapun Kamu! Intip 3 Rekomendasi Kipas Mini Portable Di Bawah 200 Ribu
Hobbies & Activities
4 Novel Ini Menggugah Rasa dan Pikiran, Layak Dibaca Sekali Seumur Hidup
Elektronik & Gadget
Vivo iQOO 15: Flagship Baru Super Kencang dengan Snapdragon 8 Elite Gen 5 & Layar 144Hz
Elektronik & Gadget
KiiP Wireless EW56: Power Bank Magnetik yang Bikin Hidup Lebih Praktis
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
8 Cara Menyadarkan Teman yang Cinta Buta, Tanpa Merusak Persahabatan
Ramalan Zodiak Cinta 15 Desember: Taurus Beri Ruang, Scorpio Jangan Mengekang
50 Ucapan Ulang Tahun Islami untuk Suami yang Hangat, Manis, dan Penuh Cinta
Sering Diabaikan, Ini Arti Yellow Flag & Tanda-tandanya dalam Hubungan Cinta
Ramalan Zodiak 15 Desember: Cancer Kontrol Keuangan, Leo Raih Kesempatan
Most Popular
1
9 Potret Thalia 'Rosalinda' Tak Menua Bak Vampir, Ini Rahasia Awet Mudanya
2
9 Aktor Drama China Pendek yang Wajah Gantengnya Sering Muncul di HP
3
8 Cara Menyadarkan Teman yang Cinta Buta, Tanpa Merusak Persahabatan
4
Gelar Miss Universe Finland 2025 Dicopot Usai Unggahan Rasis
5
Putih Jadi Warna 2026, Pantone Dihujani Kritik dan Tuduhan Tonedeaf
MOST COMMENTED











































